Breaking News
light_mode

Wabup Juli Buka Pelatihan Berbasis Kompetensi, Dorong SDM Siap Bersaing dan Inovatif

  • calendar_month Sel, 20 Mei 2025
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, secara resmi membuka Pelatihan Berbasis Kompetensi di Aula LLK UKM, Selasa (20/5/2025).

Pelatihan ini bertujuan meningkatkan kualitas SDM agar mampu bersaing di dunia kerja dan menciptakan peluang usaha mandiri.

Dalam sambutannya, Wabup Juli menekankan pentingnya pelatihan vokasi yang adaptif terhadap kebutuhan industri dan teknologi.

Wabup Juli juga menegaskan bahwa program ini merupakan strategi jangka panjang daerah dalam mencetak tenaga kerja terampil dan pelaku UMKM yang inovatif.

“Pelatihan ini bukan sekadar untuk mendapatkan sertifikat, tapi untuk membentuk keahlian nyata dan karakter pekerja tangguh,” tegasnya.

Wabup Juli mengajak peserta mengikuti pelatihan dengan sungguh-sungguh demi meraih kompetensi maksimal dan mendorong kemajuan daerah secara berkelanjutan. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Soal Polemik SMKN 1 Ambalau, Sandan Harap Pemprov Berikan Solusi Tepat

    Soal Polemik SMKN 1 Ambalau, Sandan Harap Pemprov Berikan Solusi Tepat

    • calendar_month Sen, 14 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Ketua Sementara Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Sandan mengharapkan adanya solusi bagi masyarakat Kecamatan Ambalau terkait polemik pembangunan Sekolah Menegah Kejuruan  (SMK) Negeri 1 Amabalau. “Terkait SMKN 1 di Ambalau itu, tentu bukan menjadi kewenangan kita di daerah, tapi kewenangannya pemerintah provinsi. Jadi kita mau ngomong pun, ya nanti kita […]

  • Jadilah PNS yang Berkarakter Profesional dan Berakhlak

    Jadilah PNS yang Berkarakter Profesional dan Berakhlak

    • calendar_month Rab, 7 Des 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – 40 peserta dinilai telah menyelesaikan Latsar CPNS dengan baik dan dinyatakan lulus. Karenanya, mereka diharapkan mampu memberikan kontribusi positif dalam menjalankan tugas dan tanggungjawabnya, terutama pada pembangunan daerah ini. “Harapan kami 40 peserta mampu memberikan peningkatan sikap dan perilaku, sehingga dapat menjadi teladan baik di kantor serta menjadi andalan kebanggaan atasan atau pimpinan,” […]

  • TKA Wajib Lapor!
    OPD

    TKA Wajib Lapor!

    • calendar_month Sen, 20 Nov 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kabupaten Sintang menjadi saksi perkembangan investasi, terutama dalam sektor perkebunan sawit dan pengelolaan hasil bumi di wilayah-wilayah desa terpencil. Kepala Dinas Transmigrasi dan Tenaga Kerja Kabupaten Sintang, Subendi, menyampaikan bahwa tenaga kerja asing (TKA) telah menjadi bagian integral dari kegiatan ekonomi di daerah tersebut. Hingga saat ini, data yang diterima menunjukkan bahwa beberapa […]

  • Polisi Tembak Pemerkosa dan Pembunuh di Ketungau Tengah

    Polisi Tembak Pemerkosa dan Pembunuh di Ketungau Tengah

    • calendar_month Rab, 23 Agu 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Jajaran Sat Reskrim Polres Sintang, Sabtu (19/8) berhasil melakukan penangkapan terhadap Nana alias Kasna tersangka pemerkosaan dan pembunuhan terhadap Yuli (14) warga Dusun Selalau, Desa Engkitan, Kecamatan Ketungau Tengah. Tersangka bukan orang asing bagi korban. Melainkan pamanya sendiri. Penangkapan yang dilakukan terhadap tersangka cukup rumit. Pasalnya, pihak kepolisian sering kali kehilangan petunjuk akan […]

  • Tidak Netral di Pilkada, NIP PNS Terancam Dicabut

    Tidak Netral di Pilkada, NIP PNS Terancam Dicabut

    • calendar_month Sen, 5 Okt 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sintang, Yosepha Hasnah kembali mengingatkan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk menjaga netralitas selama penyelenggaraan pemilihan kepala daerah (pilkada) 2020 berlangsung. Bagi ASN yang diketahui tidak netral, Pemrintah melalui BKPSDM tidak segan memberikan sanksi tegas. Kalau ada yang melanggar dan terbukti ikut kampanye melalui media apapun, sanksi tegas menanti […]

  • Sekda Ismail Tutup Pelatihan Care Gasing untuk Guru dan Murid SD

    Sekda Ismail Tutup Pelatihan Care Gasing untuk Guru dan Murid SD

    • calendar_month Sen, 28 Apr 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sekretaris Daerah Kabupaten Mempawah, Ismail menutup kegiatan Pelatihan Mempawah Pacak Beritong Pakai Care Gasing bagi guru dan murid Sekolah Dasar se-Kabupaten Mempawah di Aula Mess Chandramidi Mempawah, Senin (28/4/2025). Pelatihan yang berlangsung sejak 10 hingga 28 April 2025 ini digelar atas kerja sama Pemerintah Kabupaten Mempawah melalui Dinas Pendidikan, Pemuda Olahraga, dan Pariwisata […]

expand_less