Artikel Terbaru
» Lihat Semua
Kejati Tetapkan IS dan MR Tersangka Korupsi Dana Hibah Mujahidin
- calendar_month 23 jam yang lalu
- 0Komentar
LensaKalbar – Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat akhirnya menekan tombol merah. Dua orang resmi dijerat sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pembangunan Gedung SMA Mujahidin yang dibiayai dana hibah Pemprov Kalbar senilai Rp 22,04 miliar. Penetapan kedua tersangka dilakukan pada Rabu (12/11/2025) di Kantor Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat, hal inipun disampaikan langsung oleh Aspidsus Kejati Kalbar, Siju […]
Operasi Zebra Kapuas 2025, Tekan Pelanggaran, Perkuat Sinergi Pengamanan Lalu Lintas
- calendar_month 23 jam yang lalu
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Kapuas 2025 di halaman Mapolres Mempawah, Senin (17/11/2025). Apel ini menjadi penanda dimulainya operasi penertiban lalu lintas yang berlangsung selama 14 hari, dari 17 hingga 30 November 2025. Apel dipimpin oleh Kapolres Mempawah AKBP Jonathan dan diikuti unsur Forkopimda, personel TNI–Polri, Satpol […]
Mulai 1 Desember 2025, Warga Sintang Wajib Bawa Tas Belanja dari Rumah
- calendar_month 23 jam yang lalu
- 0Komentar
LensaKalbar – Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Sintang menegaskan bahwa mulai 1 Desember 2025, seluruh aktivitas belanja di pusat perbelanjaan, toko modern, hotel, restoran, rumah makan, hingga pasar tradisional tidak lagi diperbolehkan menggunakan plastik sekali pakai. Kebijakan ini merupakan tindak lanjut atas Surat Edaran Bupati Sintang Gregorius Herkulanus Bala Nomor 600.4.15.1/30153/DLH-C/2025 tentang Penghentian Penggunaan Plastik Sekali […]
Festival Literasi 2025 Berakhir, Wabup Juli: Semangat Literasi Tidak Boleh Padam!
- calendar_month Ming, 16 Nov 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, menegaskan bahwa gerakan literasi di Kabupaten Mempawah tidak boleh berhenti meski gelaran Festival Literasi 2025 resmi ditutup pada Sabtu (15/11/2025) malam. Penegasan itu disampaikannya saat menutup kegiatan yang digelar di halaman Kantor Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Mempawah. Dalam sambutannya, Wabup Juli menyatakan bahwa festival ini bukan ajang […]
Bupati Mempawah Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi 2025: Komitmen Transparansi Pelayanan Publik
- calendar_month Sab, 15 Nov 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Komitmen Pemerintah Kabupaten Mempawah dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang transparan kembali mendapat pengakuan. Bupati Mempawah, Erlina, menerima penganugerahan apresiasi dan penghargaan atas dukungannya dalam implementasi keterbukaan informasi publik di daerahnya. Penghargaan tersebut diberikan oleh Komisi Informasi Provinsi Kalimantan Barat dan diserahkan langsung oleh Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, pada Malam Penganugerahan Keterbukaan […]
Festival Literasi 2025: Dorong Generasi Muda Melahirkan Karya Berkelas
- calendar_month Jum, 14 Nov 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, menegaskan pentingnya penguatan budaya literasi di tengah gempuran teknologi saat meninjau pelaksanaan Festival Literasi 2025 di Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Mempawah, Jumat (14/11/2025). Kegiatan ini disebutnya bukan hanya ajang baca dan tulis, tetapi ruang strategis untuk membentuk karakter, kreativitas, dan daya saing generasi muda. Olehkarenanya, Wabup Juli […]
Wabup Juli Desak Transformasi Total Posyandu: Semua Harus Terdaftar, Aktif, dan Berdaya Guna
- calendar_month Jum, 14 Nov 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, menegaskan perlunya transformasi total posyandu di seluruh desa dan kelurahan se-Kabupaten Mempawah. Penegasan itu disampaikannya saat membuka kegiatan Peningkatan Kapasitas Kader Posyandu di Wisma Chandramidi, Jumat (14/11/2025). Wabup Juli menyoroti bahwa penguatan posyandu kini bukan lagi wacana, tetapi kewajiban daerah sesuai amanat Permendagri Nomor 13 Tahun 2024 tentang […]
Mempawah Komitmen Menuju Daerah Sehat dan Berdaya Saing
- calendar_month Kam, 13 Nov 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Sekretaris Daerah Kabupaten Mempawah, Ismail, mengingatkan bahwa Mempawah tidak punya ruang untuk bekerja setengah hati dalam mewujudkan Kabupaten/Kota Sehat. Pesan itu disampaikannya saat membuka Sosialisasi Penyelenggaraan Kabupaten/Kota Sehat, Kamis (14/11/2025), di Mempawah Convention Center (MCC). Sekda Ismail menegaskan, keberhasilan membangun daerah sehat bukan sekadar memenuhi indikator, tetapi menuntut perubahan pola pikir dan pola […]
Berita Rekomendasi
Telan Anggaran Rp 12,5 Miliar, Pembangunan Rumah Betang Tampun Juah ‘Stagnan’?
- calendar_month Kam, 10 Okt 2019
- 0Komentar
LensaKalbar – Rumah Betang Tampun Juah mulai dibangun sejak 2015 silam. Kala itu, Pemerintah Kabupaten Sintang mengalokasikan anggaran sebesar Rp6 miliar untuk tahap pertama. Masuk di tahun 2016, pembangunanya terhenti. Pasalnya tidak dianggarkan kembali. Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) Sintang beralasan karena ada ‘Pilkada’ di Bumi Senentang. Kendati demikian, di tahun 2017 Pemkab […]
Dampak Relokasi, PKL Pasar Raya Sintang Sepi dari Pengunjung
- calendar_month Sel, 19 Jul 2022
- 0Komentar
Ketua Dewan Harap Pemerintah Punya Solusi Konkret LensaKalbar – Kebijakan Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Sintang dalam merelokasi para pedagang kaki lima (PKL) dari Taman Bungur atau Kopel ke Pasar Raya Sintang menimbulkan kerugian bagi para pedagang. Pedagang mengeluhkan pendapatan menurun drastis akibat relokasi tersebut. Pasalnya, kawasan tersebut dinilai kurang menarik dan sepi dari pengunjung, meskipun telah […]
Lembaga Keagamaan Dinilai Mampu Ciptakan Umat yang Toleran
- calendar_month Sen, 26 Sep 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Peran lembaga keagamaan di tengah masyarakat sangat penting untuk menciptakan kehidupan yang rukun dan damai. Oleh sebab itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak bekerjasama dengan Kementerian Agama Kota Pontianak menggelar Pembinaan Lembaga Keagamaan se-Kota Pontianak di Aula Sultan Syarif Abdurrahman Kantor Wali Kota, Senin (26/9/2022). Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengatakan, pembinaan lembaga-lembaga […]
Jaga Kesehatan dan Kebugaran Tubuh dengan Olahraga Rutin
- calendar_month Jum, 10 Des 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Menjaga kesehatan dan kebugaran di masa Pandemi Covid-19 tentunya menjadi hal yang menentukan daya tahan tubuh. Ihwal itupun dilakukan Bupati Mempawah, Hj Erlina dan Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi saat mengikuti rutinitas senam sehat di Halaman Kantor Bupati Mempawah, Jumat (10/12/2021) pagi. Bupati Erlina yang selalu terlihat bersemangat mengatakan bahwa di tengah […]
Jaga Kerukunan Beragama
- calendar_month Rab, 24 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Ghulam Raziq mengajak seluruh elemen masyarakat menjaga kerukunan umat beragama sehingga suasana kondusif daerah selalu terpelihara. “Jaga kerukunan umat beragama dan saling hormat-menghormati pemeluk agama lain menjalankan ibadahnya agar selalu tercipta kedamaian,” ujar Ghulam Raziq, anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Rabu (24/3/2021). […]
