Breaking News
light_mode

Sintang Harus Mampu Pertanggungjawabkan Anggaran MTQ ke-XXIX

  • calendar_month Rab, 31 Mar 2021
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Ketua Umum LPTQ Provinsi Kalbar, Andi Musa meminta kepada panitia pelaksanaan MTQ ke-XXIX tingkat Provinsi Kalbar di Kabupaten Sintang agar pengelolaan anggaran dilakukan secara transparan dan akuntabel.

“Saya ingatkan ya, untuk pengelolaan aggarannya harus di kelola dan di pertanggungjawabkan dengan baik, transparan dan akuntabel,” ingat itu seraya menegaskan kepada semua jajaran panitia MTQ ke-XXIX tingkat Provinsi Kalbar.

Penegasan itu bukan tanpa alasan. Pasalnya, Andi Musa tidak ingin ada pemeriksaan dari BPK yang tidak bisa dipertanggungjawabkan oleh pantia pelaksanaan MTQ.

“Jangan sampai nantinya ada pemeriksaan yang tidak bisa pertanggungjawabkan, sehingga pelaksanaan MTQ ini nantinya tidak bermartabat. Jadi, kami titip dalam penggunaan anggaran tolong di kelola dengan baik, sehingga kita bisa mempertanggungjawabkan anggaran yang diberikan oleh rakyat melalui APBD baik provinsi maupun kabupaten sintang,” pesan Andi Musa.

Apabila ditemukan hal-hal yang mencoreng pelaksanaan MTQ, Andi Musa menegaskan bahwa pihaknya tidak akan segan-segan memberikan sanksi diskulifikasi bagi peserta yang melakukan kecurangan.

“Contoh saat pelaksanaan MTQ di Sekadau ya, ada laporan yang mencoba menerobos sehingga kami telusuri dan mencari fakta bahwa memang benar ada terjadi pemalsuan data, sehingga kami diskualifikasikan pemenangnya terjadi di cabang fahmil putra, yang semulanya Sintang jadi nomor dua, akhirnya setelah juara satu kami diskualifikasi, Sintang jadi nomor satu,” beber Andi Musa.

Pengalaman-pengalaman seperti itu, kata Andi Musa, harus diperhatikan oleh panitia dan tuan rumah, sehingga pelaksanaan MTQ dapat berjalan dengan lancar dan aman.

“Saya tegaskan tidak boleh ada kecurangan dalam MTQ ini nantinya,” ucap Andi Musa.

Andi juga berpesan untuk publikasi dalam mensosialisasikan pelaksanaan MTQ ke-XXIX tingkat Provinsi Kalbar di Kabupaten Sintang ini sudah boleh dilakukan, agar masyarakat mengetahui bahwa tuan rumah pelaksanaanya adalah Kabupaten Sintang.

“Mungkin sudah harus mulai di publikasikan di beberapa tempat, seperti memasang baliho, iklan-iklan lainnya, jadi biar masyarakat tahu bahwa Sintang itu tuan rumah,” pungkasnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wagub dan Bupati Erlina Berharap MUI Tingkatkan Sinergitas Umara dan Ulama

    Wagub dan Bupati Erlina Berharap MUI Tingkatkan Sinergitas Umara dan Ulama

    • calendar_month Ming, 12 Feb 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Musyawarah Daerah (Musda) IX MUI se- Kalimantan Barat resmi ditutup Wakil Gubernur Kalbar, H Ria Norsan di Rumah Budaya Melayu Kabupaten Mempawah, Minggu (13/2/2023). “Terimakasih atas partisipasi Pemkab Mempawah pada Musda IX MUI khususnya pada Ibu Bupati, Bapak Wabup serta jajaran Pemkab Mempawah atas kesediaan dan fasilitasi pada pelaksanaan Musda ini. Semoga rahmat […]

  • Polsek Sepauk Launching Program “Yakinkan Rumahku Aman”, Ini Tujuannya…

    Polsek Sepauk Launching Program “Yakinkan Rumahku Aman”, Ini Tujuannya…

    • calendar_month Sen, 15 Okt 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Guna menciptakan situasi aman, damai, dan sejuk di wilayah hukum Kepolisian Sektor (Polsek) Sepauk, Senin (15/10/2018) sekitar pukul 15.00 WIB, dilakukan launching program “Yakinkan Rumahku Aman”. Program inipun digagas langsung oleh Kapolsek Sepauk, Iptu Suwaris. Tujuanya tidak lain untuk memastikan wilayah hukumnya aman dan  membiasakan warga agar aman dari kebakaran, aman dari pencurian, […]

  • Kelompok Tani Mitra Panen Cabai Hijau ke-5 Kalinya

    Kelompok Tani Mitra Panen Cabai Hijau ke-5 Kalinya

    • calendar_month Sen, 16 Jan 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dampak inflasi daerah terhadap kenaikan harga bahan pokok pangan nyatanya membuat para petani Mempawah semakin termotivasi. Dengan struktur tanah subur dan dukungan pemerintah disambut para Kelompok Tani Mitra di Desa Peniti Dalam 1, Kecamatan Segedong. Pasalnya, Senin (16/1/2023), kelompok tani tersebut melakukan panen ke-5 hasil produksi tanam cabai hijau. Wakil Bupati Mempawah, H […]

  • Sinergi Atasi Krisis Elpiji

    Sinergi Atasi Krisis Elpiji

    • calendar_month Kam, 13 Jun 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Adanya respons cepat dari Bupati Kubu Raya Muda Mahendrawan dalam mencari solusi kekurangan pasokan gas elpiji tabung 3 kilogram di daerah pesisir Kubu Raya khususnya di Kecamatan Batu Ampar beberapa waktu lalu mendapatkan atensi dari Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) dan Pertamina. Rombongan BPH Migas yang dipimpin Muhammad Fanshurullah […]

  • Kawasan Permukiman dan Runway Bandara Supadio Tegenang Air

    Kawasan Permukiman dan Runway Bandara Supadio Tegenang Air

    • calendar_month Ming, 12 Nov 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Minggu (12/11). Hujan dengan intensitas tinggi di Kota Pontianak dan Kabupaten Kubu Raya  terjadi sejak dini hari hingga siang. Akibatnya, sejumlah kawasan permukiman banyak yang tergenang air. Eva Oktaviani satu di antara warga Jalan Ayani II Gang Ringin Sari mengaku kondisi banjir akibat hujan dengan intensitas tinggi terjadi sudah sejak Sabtu (11/11) dini hari. […]

  • Sesi Pertama Tes SKD, Tiga Peserta CPNS Mempawah Dinyatakan Gugur

    Sesi Pertama Tes SKD, Tiga Peserta CPNS Mempawah Dinyatakan Gugur

    • calendar_month Sel, 11 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Hari pertama dan di sesi pertama pelaksanaan seleksi kompetensi dasar (SKD) CPNS di Kabupaten Mempawah berjalan dengan lancar. Hanya saja, tercatat 3 peserta langsung dinyatakan gugur oleh pantia pelaksanaan CPNS, Selasa (11/2/2020). “Ada dua yang tidak hadir, dan satu peserta datang terlambat. Jadi, ketiganya dinyatakan gugur,” kata Kepala Badan Kepegawaiaan, Pengembangan dan Sumber […]

expand_less