Breaking News
light_mode

KPU Sintang Cari Calon Ketua PPS Mengkurai yang Baru

  • calendar_month Sen, 17 Des 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Pasca penguduran diri Ketua Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Mengkurai, Kecamatan Sintang. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sintang akan mengeluarkan SK KPU terbaru untuk Ketua Panitia Pemungutan Suara (PPS) yang akan ditunjuk nantinya.

“Dalam waktu dekat SK terbaru KPU akan kita keluarkan untuk Ketua PPS yang baru,” ungkap Ketua KPU Sintang, Hazizah, Senin (17/12/2018).

Untuk menentukan Ketua PPS Mengkurai yang baru, kata Hazizah, pihaknya akan segera berkooridnasi dengan Panitian Pemkilihan Kecamatan (PPK) dan Pemerintah Desa setempat.

“Kita akan berkoordinasi lagi dengan PPK kemudian bisa juga meminta rekomendasi Kepala Desa untuk menunjuk Ketua PPS  baru,” katanya.

Mengingat saat ini tahapan Pemilu 2019 sedang berlangsung. Maka pihaknya pun segera mungkin mencari penggati Ketua PPS Mengkurai yang mengundurkan diri itu. “Karena tahapan tinggal beberapa bulan lagi dan kami akan segera mungkin mengeluarkan SK terbaru untuk Ketua PPS baru,” tutupnya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Namanya Dicatut, Jarot: Saya Tidak Punya Akun Facebook!

    Namanya Dicatut, Jarot: Saya Tidak Punya Akun Facebook!

    • calendar_month Ming, 5 Jan 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Sintang, Jarot Winarno, menyampaikan agar masyarakat tak percaya dengan akun-akun media sosial yang mencatut namanya. Salah satunya, terkait adanya akun di Facebook yang memakai namanya. Hal ini disampaikan Jarot Winarno kepada Lensakalbar.co.id, Minggu (5/1/2020). Bahkan orang nomor satu di Bumi Senentang inipun dalam akun Instagramnya @winarnojarot menegaskan “Gus Dur: ‘Dahulukan KEMANUSIAAN dibanding […]

  • Ambruk Sebelum Tuntas Dibangun, Jarot Minta Kontraktor Selesaikan Jembatan Gantung Tanjung Ria

    Ambruk Sebelum Tuntas Dibangun, Jarot Minta Kontraktor Selesaikan Jembatan Gantung Tanjung Ria

    • calendar_month Sab, 28 Des 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Tragedi ambruknya jembatan gantung yang menghubungkan Desa Tanjung Ria dan Desa Nanga Sepauk, masih menyisahkan kekecewaan banyak pihak. Tak terkecuali Bupati Sintang, Jarot Winarno. Dimana, Jarot menyayangkan peristiwa ambruknya jembatan gantung tersebut. Dan meminta jembatan gantung dikerjakan hingga tuntas. “Kita minta kontraktor, konsultan perencanaan, konsultan pengawas, menjalankan tugasnya dengan benar. Meskipun itu proyek […]

  • Lantik 22 Dewan Juri Pesparani Katolik I, LP3KD: Bekerjalah dengan Profesional dan Objektif
    OPD

    Lantik 22 Dewan Juri Pesparani Katolik I, LP3KD: Bekerjalah dengan Profesional dan Objektif

    • calendar_month Ming, 13 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ketua Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Paduan Suara Gerejani Katolik Daerah (LP3KD) Kabupaten Sintang, Agustinus Hatta melantik 22 orang dewan juri pada kegiatan Pesparani Katolik I Tingkat Kabupaten Sintang di Aula Wisma Keuskupan Sintang, Minggu (13/10/2024). Pada kesempatan tersebut, Agustinus Hatta mengungkapkan 22 orang dewan juri mayoritas rohaniwan, baik suster, bruder dan pastor. Sisanya […]

  • Tokoh Agama Harus Dilibatkan

    Tokoh Agama Harus Dilibatkan

    • calendar_month Kam, 18 Agu 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Masih banyaknya masyarakat yang belum paham terhadap kelayakan sebagai pendonor darah dari sisi fisik maupun kesehatan, sehingga dibutuhkan peranan tokoh agama dalam mensosialisasikan serta memberikan pemahaman kepada masyarakat. “Tokoh agama juga perlu dilibatkan dalam mencari para pendonor serta memberikan pemahaman kepada masyarakat agar ketersediaan darah tidak menjadi hal yang meresahkan, khususnya bagi mereka […]

  • Enkulturasi Budaya Sintang Sangat Harmonis

    Enkulturasi Budaya Sintang Sangat Harmonis

    • calendar_month Kam, 3 Agu 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Sintang, Drs. Askiman, MM membuka acara silahturahmi antar umat beragama Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Kota Surakarta dan FKUB Kabupaten Sintang, Kamis (3/8), di Balai Praja Kompleks Kantor Bupati  Sintang. Wakil Bupati Sintang menyampaikan apresiasinya atas kunjungan kerja dari FKUB Surakarta ini terutama karna kunjungan ini menunjukkan Sintang pun layak untuk […]

  • Jeffray : ADD Harus Diverifikasi

    Jeffray : ADD Harus Diverifikasi

    • calendar_month Sen, 23 Okt 2017
    • 2Komentar

    LensaKalbar – Wacananya, Alokasi Dana Desa (ADD) Tahun Anggaran (TA) 2018 diprioritaskan untuk membangun daerah tertinggal dan termiskin. Hal ini tentunya menuntut verifikasi, mana-mana saja desa yang disebut tertinggal dan termiskin. “Harus benar-benar diverifikasi, agar penggelontoran dana tersebut tepat sasaran,” kata Jeffray Edward, Ketua DPRD Kabupaten Sintang, kemarin. Meski tahun depan lebih memprioritas pembangunan daerah termiskin dan tertinggal, […]

expand_less