Breaking News
light_mode

OPD

Pameran Ekraf dan Kuliner Sintang Berlangsung Sukses Selama 8 Hari
OPD

Pameran Ekraf dan Kuliner Sintang Berlangsung Sukses Selama 8 Hari

  • calendar_month Kam, 15 Mei 2025
  • 0Komentar

LensaKalbar – Gelaran Pameran Ekonomi Kreatif dan Kuliner serta Gebyar Musik Etnik yang berlangsung selama delapan hari di Stadion Baning Sintang resmi berakhir, Kamis (15/5/2025) malam. Kegiatan tahunan yang diselenggarakan oleh Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata Kabupaten Sintang ini mencatatkan transaksi ekonomi yang sangat signifikan, yaitu lebih dari Rp2 miliar. Acara yang dibuka secara resmi […]

BPBD Sintang Himbau Masyarakat Waspada Cuaca Ekstrem 19-30 Desember 2024
OPD

BPBD Sintang Himbau Masyarakat Waspada Cuaca Ekstrem 19-30 Desember 2024

  • calendar_month Kam, 19 Des 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sintang mengeluarkan himbauan resmi kepada masyarakat terkait potensi cuaca ekstrem yang diperkirakan terjadi pada 19 hingga 30 Desember 2024. Himbauan ini disampaikan langsung oleh Kepala BPBD Kabupaten Sintang, Abdul Syufriadi, Kamis (19/12/2024). Berdasarkan informasi dari BMKG Stasiun Meteorologi Tebelian Sintang, wilayah Kabupaten Sintang diprediksi akan mengalami curah […]

10 Peserta Persentasikan Desain Monumen Garuda
OPD

10 Peserta Persentasikan Desain Monumen Garuda

  • calendar_month Sen, 18 Nov 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Panitia Sayembara Desain Monumen Garuda Kabupaten Sintang Tahun 2024 melaksanakan tahap akhir proses penilaian karya di Aula Bappeda Analytic Room Sintang, Senin (18/11/2024). Sebanyak 10 peserta mempresentasikan hasil pengembangan terhadap karyanya. Dari 10 peserta, 6 peserta hadir langsung di Sintang untuk melakukan presentasi dihadapan 4 dewan juri dan 4 peserta melakukan presentasi melalui […]

Pilkada 2024, Kesbangpol Gelar Pendidikan Budaya Politik bagi Pelajar
OPD

Pilkada 2024, Kesbangpol Gelar Pendidikan Budaya Politik bagi Pelajar

  • calendar_month Kam, 14 Nov 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Sintang menyelenggarakan Pendidikan Budaya Politik Bagi Pemilih Pemula dalam rangka meningkatkan partisipasi pemilih di Kabupaten Sintang pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sintang Tahun 2024 di Aula MAN 1 Sintang, Kamis, (14/11/2024). Pelaksana Tugas Kepala Bidang Bina Politik Dalam Negeri dan Organisasi Kemasyarakatan pada Badan Kesbangpol Kabupaten […]

Kesbangpol Berikan Pendidikan Politik bagi Pemilih Pemula
OPD

Kesbangpol Berikan Pendidikan Politik bagi Pemilih Pemula

  • calendar_month Kam, 14 Nov 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Sintang melakukan Pendidikan Budaya Politik kepada Pemilih Pemula di Aula Madrasah Aliyah Negeri 1 Sintang Kamis, (14/11/2024). Hadir sebagai peserta pada kegiatan Pendidikan Budaya Politik bagi Pemilih Pemula adalah pelajar dari 5 sekolah yakni MAN 1 Sintang, SMAN 1 Sintang, SMAN 2 Sintang, SMAN 3 Sintang dan […]

Kapolres Minta Pengamanan Gudang Logistik KPU Sintang Diperketat
OPD

Kapolres Minta Pengamanan Gudang Logistik KPU Sintang Diperketat

  • calendar_month Sel, 12 Nov 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Guna memastikan keamanan logistik jelang tahapan pemungutan suara pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Kalimantan Barat serta Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Sintang tahun 2024, Kapolres Sintang melaksanakan pengecekan terhadap Gudang logistik KPU Sintang, Selasa (12/11/2024). Kedatangan Kapolres Sintang sendiri turut didampingi oleh Ketua KPU Sintang hingga Komisioner KPU. […]

Peringati Hari Kesehatan ke-60, Dinkes Sintang Lauching ILP dan RME
OPD

Peringati Hari Kesehatan ke-60, Dinkes Sintang Lauching ILP dan RME

  • calendar_month Sel, 12 Nov 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Dinas Kesehatan Kabupaten Sintang memperingati Hari Kesehatan Nasional ke-60 Tahun 2024 di Halaman Puskesmas Sungai Durian, Selasa (12/11/2024). Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sintang, Edy Harmaini menjelaskan bahwa Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke 60 Tahun 2024 diisi dengan berbagai kegiatan seperti Launching Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer (ILP) dan Launching Rekam Medik Elektronik (RME) pada […]

Panitia Sayembara Desai Monumen Garuda Temui Bupati Sintang
OPD

Panitia Sayembara Desai Monumen Garuda Temui Bupati Sintang

  • calendar_month Sen, 11 Nov 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Panitia Sayembara Desain Monumen Garuda Kabupaten Sintang Tahun 2024 menemui Bupati Sintang, Jarot Winarno di Pendopo Bupati Sintang, Senin (11/11/2024). Hadir pada kesempatan tersebut, Kepala Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan pada Bappeda Kabupaten Sintang, Merlia Sari selaku Ketua Panitia Sayembara Desain Monumen Garuda Kabupaten Sintang Tahun 2024 didampingi Kepala Bidang Komunikasi Publik pada Dinas […]

Inspektorat Sintang Gelar Pengawasan dan Pemutakhiran Data
OPD

Inspektorat Sintang Gelar Pengawasan dan Pemutakhiran Data

  • calendar_month Kam, 7 Nov 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Inspektorat Kabupaten Sintang melaksanakan Gelar Pengawasan dan Pemutakhiran Data tahun 2024 di Aula Inspektorat Kabupaten Sintang Kamis (7/11/2024). Kegiatan dibuka oleh Staf Ahli Bupati bidang Perekonomian, dan Pembangunan Keuangan, Helmi dan dihadiri oleh Organisasi Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sintang. Sekretaris Inspektorat Kabupaten Sintang, Murjani menyampaikan bahwa kegiatan ini disebut sebagai gelar […]

Pengawasan dan Pemutakhiran Data Hasil Pemeriksaan Inspektorat
OPD

Pengawasan dan Pemutakhiran Data Hasil Pemeriksaan Inspektorat

  • calendar_month Kam, 7 Nov 2024
  • 0Komentar

LensaKalbar – Staf Ahli Bupati Sintang bidang Perekonomian, dan Pembangunan Keuangan membuka pelaksanaan Gelar Pengawasan dan Pemutakhiran Data Tahun 2024 Hasil Pemeriksaan Inspektorat Sintang yang dilaksanakan di Aula Inspektorat Kabupaten Sintang, Kamis (7/11/2024). Kegiatan dilaksanakan oleh Inspektorat Kabupaten Sintang dan dihadiri oleh dan dihadiri Kepala Organisasi Perangkat Daerah, Camat, Lurah, Kepala Desa, dan Kepala Sekolah […]

expand_less