Breaking News
light_mode

BPJS Kesehatan Sintang Salurkan OSR, Ini Pesan H Idham Kholid…

  • calendar_month Sen, 1 Okt 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – BPJS Kesehatan sebagai Badan Hukum Publik yang ditunjuk untuk menyelenggarakan program JKN-KIS, juga mempunyai tanggung jawab sosial sebagai sebuah organisasi terhadap lingkungan sekitar,

Tanggung jawab sosial terhadap lingkungan sekitar ini dilaksanakan oleh BPJS Kesehatan Cabang Sintang dalam bentuk Penyerahan Bantuan Program Organization Social Responsibility (OSR).

Bantuan tersebut diberikan kepada Yayasan Panti Asuhan Insan Jemelak, Kabupaten Sintang, Senin (01/10/2018).

Penyerahan bantuan (OSR) dari BPJS Kesehatan Cabang Sintang inipun diserahkan langsung oleh Kepala BPJS Kesehatan Cabang Sintang, H Idham Kholid kepada Ketua Yayasan Panti Asuhan Insan Jemelak, Arif Subagio.

“Ini kedua kalinya kita menyerahkan bantuan OSR di Yayasa Panti Asuhan Insan Jemelak,” kata Kepala BPJK Cabang Sintang, H Idham Kholid, usai penyerahan bantuan OSR.

Adapun batuan OSR yang diberikan, kata H Idham, berupa pasir, semen, batu, pipa paralon, pintu toilet dan lain sebagainnya.

“Kita harapkan bantuan ini dapat bermanfaat untuk kehidupan masyarakat dan meningkatkan taraf kesehatan adik-adik kita di panti asuhan ini dengan adanya WC/toilet umum yang memadai,” katanya.

Idham bepersan kepada pihak yayasan panti asuhan agar dapat memelihara sarana dan prasarana yang telah diberikan.

“Dengan perawatan tersebut kita harapkan terciptanya sanitasi yang sehat serta tercipta lingkungan kesehatan yang lebih baik lagi,” katanya.

Di tempat yang sama, Ketua Yayasan Panti Asuhan Insan Jemilak, Arif Subagio Mengucapkan terimakasih banyak kepada BPJS Kesehatan Cabang Sintang yang sudah menyalurkan OSRnya di Yayasan Panti Asuhan Insan Jemelak.

“Kami sangat berterima kasih sekali dengan. Bantuan ini. Kami juga mengharapkan adanya bangunan kamar mandi lagi. Karena, kondisinya masih ngantri,” ujarnya.

Menurutnya, di Yayasan Panti Asuhan Insan  Jemelak ada 20 anak, dengan rincian, 5 anak yatim, 5 yatim piatu, dan 10 dhuafa. Sementara, jenjang pendidikannya ada 2 TK, 7 SD, 7 SMP, dan 4 SMA.

“Selain aula dan asrama yang sudah terbangun. Kedepan kita juga memiliki mimpi untuk membangunkan sarana dan prasarana pendidikan di yayasan ini,” ungkapnya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bukti Negara Hadir Hanya Slogan Pencitraan! Jembatan Gantung Tebidah-Entogong Tak Diperhatikan Pemkab Sintang

    Bukti Negara Hadir Hanya Slogan Pencitraan! Jembatan Gantung Tebidah-Entogong Tak Diperhatikan Pemkab Sintang

    • calendar_month Jum, 8 Feb 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Slogan “Negara hadir ditengah persoalan masyarakatnya“, ternyata hanya pencitraan belaka. Begitu juga dengan perbaikan yang dijanjikan Pemerintah Kabupaten Sintang untuk jembatan gantung yang menghubungkan Desa Nanga Tebidah – Entogong juga hanya sebatas janji belaka. Pasalnya masyarakat setempat seakan menunggu sungai tak berujung. Ironisnya, dua anak siswi SDN setempat harus terjun bebas ke sungai […]

  • Penguasaan Bahasa Inggris untuk Ciptakan SDM Cerdas, Mandiri dan Terdepan

    Penguasaan Bahasa Inggris untuk Ciptakan SDM Cerdas, Mandiri dan Terdepan

    • calendar_month Sel, 18 Okt 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sebanyak 114 orang Kepala Sekolah SD dan 36 orang Kepala Sekolah SMP mengikuti kegiatan Professional English Training se-Kabupaten Mempawah di Wisma Chandramidi, Senin (17/10/2022). Bupati Mempawah, Hj Erlina mengatakan, bahwa pentingnya menguasai bahasa inggris di era modernisasi saat ini. Selain dapat berkomunikasi lintas warga negara, juga dapat mengembangkan suatu usaha atau bisnis, pendidikan, […]

  • Bupati Erlina Buka Uji Kompetensi dan Evaluasi Kinerja Pejabat Pimpinan Tinggi

    Bupati Erlina Buka Uji Kompetensi dan Evaluasi Kinerja Pejabat Pimpinan Tinggi

    • calendar_month Sab, 26 Jul 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Erlina, secara resmi membuka kegiatan Uji Kompetensi (Job Fit) dan Evaluasi Kinerja bagi Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah di Hotel Orchardz Gajahmada, Pontianak, Sabtu (26/7/2025). Dalam sambutannya, Bupati Erlina menegaskan bahwa pelaksanaan uji kompetensi merupakan bagian dari manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN), khususnya untuk pengisian jabatan pimpinan […]

  • Sekda Ismail Dorong OPD Tingkatkan Standar Pelayanan Publik

    Sekda Ismail Dorong OPD Tingkatkan Standar Pelayanan Publik

    • calendar_month Sel, 21 Feb 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah diminta untuk berkomitmen dalam upaya meningkatkan standar pelayanan publik. “Saya minta kepada seluruh perangkat daerah yang melakukan pelayanan publik untuk berkomitmen dan menyepakati peningkatan standar pelayanan publik dengan memenuhi dan melengkapi indikator-indikator penilaian yang telah ditetapkan,” kata Sekretaris Daerah (Sekda) Mempawah, Ismail memimpin Rapat […]

  • Mempawah dan PT Pelindo Kolaborasi Program Pembangunan Daerah

    Mempawah dan PT Pelindo Kolaborasi Program Pembangunan Daerah

    • calendar_month Jum, 13 Jan 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Guna meminimalisir dampak negatif pada Pelabuhan Internasional Terminal Kijing di Kecamatan Sungai Kunyit, Pemerintah Kabupaten Mempawah terus membangun sinergi bersama PT Pelindo, agar upaya peningkatan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat dapat tercapai. Ihwal ini diungkapkan Bupati Mempawah, Hj Erlina ketika menerima kunjungan kerja Sekretaris PT Pelindo beserta jajarannya, di Balai Junjung Titah, Kantor Bupati […]

  • Mempawah Komitmen Restorasi Gambut

    Mempawah Komitmen Restorasi Gambut

    • calendar_month Sen, 15 Jul 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail membuka kegiatan Sosialisasi dan Koordinasi Restorasi Gambut Kabupaten Mempawah Tahun 2024 di Aula Kantor Bappeda Mempawah, Senin (15/7/2024). Pj Bupati Ismail mengatakan Kabupaten Mempawah memiliki kekayaan alam yang luar biasa termasuk hutan gambut yang memiliki banyak manfaat bagi lingkungan dan masyarakat, hutan gambut membantu menyimpan air dan karbon […]

expand_less