Breaking News
light_mode

Rekomendasi Untuk Anda

  • Disdukcapil Sebut Masih Ada Masyarakat Pedalaman yang Belum Memiliki  e-KTP
    OPD

    Disdukcapil Sebut Masih Ada Masyarakat Pedalaman yang Belum Memiliki e-KTP

    • calendar_month Sen, 28 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) tak menampik bahwasanya masih ada masyarakat di Kabupaten Sintang yang belum mempunyai e-KTP, khususnya di desa-desa pedalaman. Karena itu, Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Kadisdukcapil) Kabupaten Sintang, Agus Jam menyarankan bagi masyarakat yang belum mempunyai e-KTP atau identitas kependudukan lainnya agar mendatangi Kantor Disdukcapil atau Mall […]

  • Bupati Mempawah Pimpin Upacara HUT Pramuka ke-58

    Bupati Mempawah Pimpin Upacara HUT Pramuka ke-58

    • calendar_month Kam, 15 Agu 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina yang juga sebagai Ketua Majelis Pembimbing Gerakan Pramuka di Kabupaten Mempawah, menjadi Inspektur upacara dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Pramuka ke-58 Tahun 2019, Kamis (15/8/2019) pagi, di Gor Opu Daeng Manambon Mempawah. Turut dihadiri para pembina Pramuka di Kabupaten Mempawah. Jajaran Forkopimda, Kepala SKPD, siswa-siswi, tokoh masyarakat, […]

  • Karolin Ajak Rakyatnya Galakkan Tanam Pohon

    Karolin Ajak Rakyatnya Galakkan Tanam Pohon

    • calendar_month Kam, 23 Jul 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Landak, Karolin Margaret Natasa mengajak masyarakat untuk terus menjaga alam dan lingkungan sekitar dengan melakukan penghijauan desa seperti melakukan penanaman pohon dan menjaga pohon maupun hutan agar tidak dirusak. Dengan menjaga alam, menurut Karolin, maka kita dapat terhindar dari bencana alam seperti banjir yang terjadi saat ini akibat curah hujan yang tinggi […]

  • Wah, Ada 1.654 TKIB di Malaysia

    Wah, Ada 1.654 TKIB di Malaysia

    • calendar_month Rab, 30 Agu 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sepanjang Januari – Juli 2017 terdapat 1.654 Tenaga Kerja Indonesia Bermasalah (TKIB) di negara tetangga (Malaysia). Angka itu pun berdasarkan data yang tercatat di Badan Pelayanan Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BP3TKI) Pontianak. “Kalau kita lihat tahun 2016 jumlah TKIB yang dideportasi berjumlah 2.476 orang.  Mengalami kenaikan dari 2015 yang berjumlah 2.226 […]

  • Musrenbang Mempawah Rampung, Tingkatkan Sinergi Semua Pihak untuk Pembangunan

    Musrenbang Mempawah Rampung, Tingkatkan Sinergi Semua Pihak untuk Pembangunan

    • calendar_month Sel, 14 Feb 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kabupaten Mempawah Tahun Anggaran 2024 rampung digelar, Selasa (14/2/2023). Musrenbang terakhir pada zona wilayah II Kecamatan Sungai Kunyit, Toho, dan Sadaniang yang berlangsung di Gedung Serbaguna, Kecamatan Sungai Kunyit, dihadiri Bupati Mempawah, Hj Erlina. Bupati Erlina menekankan pentingnya peran aktif semua pihak yang terlibat dalam pemantapan dan penyelarasan skala […]

  • Ardi Ingatkan Pemerintah Desa Dorong Warga Urus Adminduk

    Ardi Ingatkan Pemerintah Desa Dorong Warga Urus Adminduk

    • calendar_month Kam, 24 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Ardi mendorong pemerintah desa untuk selalu mengingatkan warganya terkait data kependudukan. Pasalnya, kata politisi Partai Gerindra, masih banyak masyarakat yang belum mengurus atau tidak memiliki dokumen penting seperti Kartu Tanda Penduduk (KTP), Kartu Keluarga (KK), dan akta kelahiran. “Data kependudukan ini jangan dianggap sepele. Ketidakakuratan […]

expand_less