Zainuddin
Tomas Dayak Sintang Ajak Masyarakat Dukung Pemerintahan Jarot-Sudiyanto
- calendar_month Kam, 4 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Tokoh Masyarakat (Tomas) Dayak Kabupaten Sintang, Andreas Calon mengajak seluruh elemen masyarakat agar dapat mendukung visi misi pemerintahan Bupati dan Wakil Bupati Sintang periode 2021-2026 yakni, Jarot-Sudiyanto. Dia berharap tidak ada lagi gesekan antar masyarakat dalam menentukan pilihan. Sebab pesta demokrasi telah berlalu. “Pilkada yang kita laksanakan tahun lalu menyisakan banyak catatan dan […]
Bupati Jarot Ingatkan Bencana Karhutla, Jangan Ada Lagi Peladang yang Dikriminalisasikan!
- calendar_month Kam, 4 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Sintang, Jarot Winarno kembali mengingatkan semua pihak agar dapat menjaga langit di Kabupaten Sintang tetap “Biru” dan jauh dari bencana kebakaran hutan dan lahan (Karhutla). “Ayo, kita jaga langit Sintang agar tetap biru, sehingga Sintang jauh dari bencana Karhutla,” ajak Bupati Jarot, Rabu (3/3/2021). Selain itu, orang nomor satu di Bumi Senentang […]
Andreas Calon Akui Keberhasilan Pemerintahan Jarot-Askiman
- calendar_month Kam, 4 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Tokoh Masyarakat (Tomas) Dayak Kabupaten Sintang, Andreas Calon menilai pemerintahan Jarot-Askiman pada periode 2016-2021 begitu baik. Dia pun memberikan sebuah bahasa yang tepat di era pemerintahan keduanya sebagai Bupati dan Wakil Bupati yakni “Talk Less do More”. Artinya, kepemimpinan mereka tidak banyak slogan, tidak banyak berbicara, tetapi mereka lebih banyak dengan tindakan konkrit, […]
93 Personil Polres Sintang Jalani Tes Urine
- calendar_month Kam, 4 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Kepolisian Resor (Polres) Sintang secara mendadak menggelar kegiatan tes urine kepada para personilnya. Hal ini dilakukan untuk mencegah kemungkinan terjadinya penyalahgunaan narkoba yang dilakukan oleh para personil di lingkungan Polres Sintang. Kurang lebih 93 personil Polres Sintang dari masing-masing fungsi dilakukan tes secara acak tanpa sepengetahuan anggota. Kapolres Sintang, AKBP Ventie Bernard Musak […]
Sudiyanto Mohon Dukungan Semua Pihak untuk Membangun Sintang
- calendar_month Rab, 3 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Sintang, Sudiyanto mengatakan bahwa saat ini dia berserta istrinya memiliki tanggungjawab yang besar untuk lima tahun kedepan. Pasalnya, selaku Wakil Bupati Sintang dia harus melayani masyarakatnya dengan baik dan bijaksana. Ditambah lagi istrinya selaku Ketua TP PKK dan Dekranasda Kabupaten Sintang. “Jadi, tanggungjawab kami berdua ibu tentu saat ini melayani masyarakat di […]
Pemerintahan Jarot-Askiman Berhasil Tekan Angka Kemiskinan dan Stunting
- calendar_month Rab, 3 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Pemerintahan Jarot Winarno dan Askiman dinilai banyak membawa perubahan untuk Kabupaten Sintang. Hal itu dibuktikan dari angka kemiskinan, stunting, dan pembangunan lainnya. “Sintang telah berhasil menekan angka kemiskinan menjadi satu digit dari 13 persen masyarakat Sintang miskin, sekarang tinggal 9,6 persen. Kemudian Sintang berhasil menekan angka stunting dari 44 persen ke 41 persen […]
Pemkab Sintang Gelar Pisah Sambut Bupati dan Wakil Bupati Periode 2016-2021
- calendar_month Rab, 3 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Sintang menggelar malam ramah tamah dan pisah sambut Bupati dan Wakil Bupati Sintang periode 2016-2021 dan Bupati dan Wakil Bupati Sintang terpilih tahun 2020. Kegiatan yang berlangsung di Pendopo Bupati Sintang, Selasa (2/3/2021) malam, dihadiri Bupati dan Wakil Bupati terpilih tahun 2020 yakni Jarot Winarno – Sudiyanto serta Wakil Bupati Sintang […]
Ada Bangunan Masuk Jalur Hijau, Pemkab Sintang Lakukan Penataan Ulang
- calendar_month Rab, 3 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Sintang bakal melakukan penataan ulang di ruas Jalan Patimura. Pasalnya ada beberapa bangunan yang dinilai masuk dalam jalur hijau. “Kami melihat pembangunan ruko yang sedang berlangsung sudah menyalahi tata ruang yang ada. Ada beberapa titik bangunan, berada di jalur hijau dan itu menyalahi tata ruang kita. Kita ingin penataan kembali bangunan […]
Di Kemenkes dan Kemendikbud RI, Bupati Beberkan Pembangunan RSUD Rubini dan Aspirasi Guru Honorer
- calendar_month Rab, 3 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Kerja, kerja, kerja begitulah semangat Bupati Mempawah, Hj Erlina dalam upaya membangun daerah yang dipimpinnya. Rabu (3/3/2021). Orang nomor satu di Bumi Galahareang itu menyampaikan aspirasi masyarakatnya di dua kementerian. Yakni Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) RI. Persoalan kesehatan dan pendidikan yang terjadi di daerah Kabupaten Mempawah ia […]
Kiriminalisasi Peladang Jangan Sampai Terulang Lagi
- calendar_month Rab, 3 Mar 2021
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Ketua DPRD Sintang, Jeffray Edward menghadiri Focus Grup Discussion (FGD) dalam rangka upaya pencegahan dan penegakan hukum dalam penanganan kebakaran hutan dan Lahan (karhutla) di Kabupaten Sintang, ditinjau dari aspek hukum dan kearifan lokal di Hotel My Home Sintang, Rabu (3/3/2021). Jeffray mengatakan, dirinya sangat mengapresiasi penyempurnaan Peraturan Bupati Sintang Nomor 18 […]
