Breaking News
light_mode

Peduli dan Tanggungjawab, Hotel My Home Rutin Salurkan CSR ke Panti Asuhan

  • calendar_month Jum, 1 Feb 2019
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Sebagai wujud kepedulian dan rasa tanggungjawabnya, Hotel My Home Sintang secara rutin menyalurkan program Corporate Social Responsibility (CSR) bagi warga disekitar wilayah kerjanya.

Setakat ini, investasi yang bergerak di bidang perhotelan itu, telah mengunjungi enam panti asuhan dan Masjid Al-Amin Sintang.

Lima panti asuhan yang dikunjungi Hotel My Home Sintang, meliputi:

  • Panti Asuhan Jemelak
  • Panti Asuhan Hira
  • Panti Asuhan Aisyiyah
  • Panti Asuhan AGP
  • Panti Asuhan Muhammadiyah Sintang
  • Panti Asuhan Mujahiddin

Management Hotel My Home Sintang salurkan CSR di Panti Asuhan Aisyiyah Sintang

“Program CSR selalu rutin dilakukan, bahkan besok, Sabtu (2/2/2019) kita kembali menyalurkan CSR di dua panti asuhan,” kata Group Operational Manager, Sikotu Rahma kepada Lensakalbar.com, Jumat (1/2/2019).

Adapun bentuk CSR yang diberikan kepada sejumlah panti asuhan di Kabupaten Sintang tersebut berupa sembako. “Bantuan sosial ini akan rutin disalurkan oleh My Home Hotel Sintang. Karena ini bentuk tanggungjawab kita kepda masyarakat sekitar,” katanya.

Dengan adanya bantuan CSR, tambah Sikotu Rahma, perusahaan turut membantu program pemerintah dalam pengentasan kemiskinan, penyelesaian masalah lingkungan, membuka ruang kerja dan kesempatan untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat.

Management Hotel My Home Sintang salurkan CSR di Panti Asuhan Mujahiddin Sintang

Apalagi dasar pendekatannya bukan sekedar apa yang diinginkan masyarakat tapi sesuatu yang dibutuhkan oleh masyarakat sehingga arah bantuan tepat sasaran.

“Kita berharap CSR yang disalurkan dapat dimanfaatkan sebaik mungkin,” katanya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jadilah Pejuang Genre

    Jadilah Pejuang Genre

    • calendar_month Rab, 5 Jun 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah melalui Dinas Kesehatan, PPKB menggelar Kegiatan Sosialisasi gizi anemia, dan pencegahan stunting serta kampanye minum tablet tambah darah bagi remaja, Rabu (5/6/2024). Kegiatan tersebut dibuka secara resmi oleh Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail di MAN 1 Mempawah. Pj Bupati Ismail menyampaikan, kegiatan ini sangat bertujuan penting bagi kehidupan berkeluarga di […]

  • Meskipun Sudah Divaksin, Tetap Terapkan Prokes

    Meskipun Sudah Divaksin, Tetap Terapkan Prokes

    • calendar_month Kam, 14 Jan 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Vaksinasi perdana di Kota Pontianak dilaksanakan di Puskesmas Kampung Bali Kelurahan Tengah Kecamatan Pontianak Kota, Kamis (14/1/2021). Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pontianak, Sidiq Handanu beserta istri menjadi peserta pertama yang menerima vaksin Sinovac. Sebelum divaksin, Sidiq menuju ke meja pertama dengan memperlihatkan undangan yang sudah diterimanya melalui aplikasi P Care. Kemudian di […]

  • Dicanangkan Menjadi Kota Budaya Maritim, Ini Pesan Bupati Mempawah

    Dicanangkan Menjadi Kota Budaya Maritim, Ini Pesan Bupati Mempawah

    • calendar_month Rab, 20 Mar 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Setakat ini, Kabupaten Mempawah telah dicanangkan sebagai Kota Budaya Maritim sebagai bentuk pelestarian nilai-nilai adat budaya dan tradisi kerajaan mempawah. “Inilah yang menjadi dasar pencanangan, karena Mempawah tidak lama lagi akan memiliki pelabuhan laut yang berskala Internasional,” kata Bupati Mempawah, Gusti Ramlana memberikan sambutannya dalam proses pencanangan Mempawah menjadi Kota Budaya Maritim di […]

  • Mempawah Siapkan Rp120 Miliar untuk Perangi Covid-19

    Mempawah Siapkan Rp120 Miliar untuk Perangi Covid-19

    • calendar_month Sen, 11 Mei 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Guna menangani wabah virus Corona atau Covid-19, Pemerintah Kabupaten Mempawah telah menyiapkan dana sebesar Rp120 miliar. “Alhamdulillah, minggu lalu kita bekerja secara maraton bersama TAPD dan kepala OPD untuk menyisir setiap anggaran yang ada di masing-masing OPD. Hasilnya, ada Rp120 miliar yang kita siapkan untuk penanganan covid-19,” ungkap Bupati Mempawah, Hj Erlina kepada […]

  • Pilkada Selesai, Pasangan JADI Ajak Masyarakat Kembali Bersatu Membangun Sintang

    Pilkada Selesai, Pasangan JADI Ajak Masyarakat Kembali Bersatu Membangun Sintang

    • calendar_month Kam, 10 Des 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Sintang, Jarot Winarno-Sudiyanto (JADI) mengajak seluruh masyarakat untuk bersatu paska pelaksanaan Pilkada. “Sintang ini rumah besar buat kita bersama. Dalam setiap kontestasi, ketegangan biasa terjadi. Tapi  ini sudah selesai. Mari kita rekonsiliasi. Kita kembali bersatu untuk sama-sama memangun Kabupaten Sintang,” ajak Jarot saat deklerasi kemenangan JADI, Kamis […]

  • Karolin: Covid-19 Bukan Main-main!

    Karolin: Covid-19 Bukan Main-main!

    • calendar_month Kam, 8 Apr 2021
    • 0Komentar

    Lensa Kalbar – Bupati Landak, Karolin Margaret Natasa mengatakan, vaksinasi COVID-19 merupakan salah satu upaya pemerintah untuk bangkit dari permasalahan Pandemi COVID-19. Sebab virus yang mengancam kesehatan dan keselamatan masyarakat ini masih belum ditemukan obatnya. Olehkarenanya, Bupati Karolin mengajak seluruh lini mulai dari tenaga kesehatan, TNI, Polri, dan masyarakat kompak untuk bisa sama-sama menjaga diri […]

expand_less