Breaking News
light_mode

Waspada Karhutla

  • calendar_month Rab, 2 Okt 2024
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Agustinus Aci mengingatkan pemerintah provinsi, kabupaten dan kota untuk meningkatkan kewaspadaan kebakaran hutan dan lahan (Karhuta).

“Kita harus lebih waspada dan proaktif dalam pencegahan kebakaran hutan dan lahan. Kesiapsiagaan dan tindakan preventif harus terus ditingkatkan untuk menghindari bencana yang bisa merugikan banyak pihak,” kata Agustinus Aci.

Selain itu, Agustinus Aci menekankan pentingnya sinergi antara pemerintah daerah dan masyarakat untuk mencegah terjadinya Karhuta, yang dapat menimbulkan dampak serius bagi lingkungan dan kesehatan masyarakat.

Tak hanya itu, Agustinus Aci juga meminta agar pemerintah daerah memperkuat upaya pemantauan dan penanganan kebakaran dengan memperbaiki infrastruktur dan sistem peringatan dini.

“Untuk itu, kami mendorong pelibatan masyarakat dalam program edukasi mengenai bahaya Karhuta dan langkah-langkah pencegahannya, Sehingga masyarakat kita dapat memahami bahaya Karhutla, terutama bagi kesehatan,” kata Agustinus Aci.

Menurut Agustinus Aci, pentingnya koordinasi antara berbagai instansi, termasuk Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Dinas Lingkungan Hidup, serta TNI dan Polri untuk memastikan kesiapsiagaan dan respons yang cepat jika terjadi kebakaran.

“Karena Karhuta tidak hanya mengancam lingkungan hidup saja, tetapi juga kesehatan masyarakat. Mari kita semua bekerja sama untuk mencegah dan mengatasi masalah ini sebelum menjadi krisis,” pungkas Agustinus Aci, wakil rakyat dari Daerah Pemilihan (Dapil) Kecamatan Sepauk – Kecamatan Tempunak. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • 3500 Personil TNI-Polri Ikuti Apel Pengamanan Pemilu 2019

    3500 Personil TNI-Polri Ikuti Apel Pengamanan Pemilu 2019

    • calendar_month Sab, 13 Apr 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sebanyak 3500 personel gabungan TNI/Polri mengikuti apel kesiapan pengamanan Pemilu 2019. Apel tersebut dipimpin langsung oleh Panglima Komando Daerah Militer XII/Tanjungpura, Mayor Jenderal TNI Herman Asaribab dan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Kalbar, Irjen Pol Didi Haryono, di Alun-alun Kapuas, Kota Pontianak, Jumat (12/4/2019). “Ini merupakan komitmen bersama Kodam XII/Tpr dan Polda Kalbar dalam […]

  • Jaga Kesehatan, Kekompakan dan Jadilah Jamaah Umroh yang Mabrur

    Jaga Kesehatan, Kekompakan dan Jadilah Jamaah Umroh yang Mabrur

    • calendar_month Sen, 2 Jan 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi melepas keberangkatan 35 jamaah umroh PT. Mozaik Mempawah di Masjid Agung Al-Falah, Senin (2/12/2023). Pada kesempatan tersebut, Wabup berpesan agar para jamaah dapat meluruskan niat untuk beribadah kepada Allah SWT dan taat mengikuti arahan dan bimbingan dari pembimbing agar seluruh proses ibadah umroh berjalan lancar. Selain itu, […]

  • Presiden Prabowo Gelar Halal Bihalal Nasional, Bupati Erlina Hadir Bersama Purnawirawan TNI-Polri

    Presiden Prabowo Gelar Halal Bihalal Nasional, Bupati Erlina Hadir Bersama Purnawirawan TNI-Polri

    • calendar_month Rab, 7 Mei 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto menggelar acara Halal Bihalal bersama para purnawirawan TNI-Polri di Balai Kartini, Jakarta, Selasa (6/5/2025). Acara yang sarat makna persatuan dan penghormatan ini dihadiri sejumlah tokoh nasional, termasuk Bupati Mempawah, Hj Erlina. Dalam sambutannya, Presiden Prabowo menyampaikan permohonan maaf lahir batin serta menyerukan semangat patriotisme abadi bagi seluruh purnawirawan. […]

  • 14 April 2020, Bupati Erlina Ingin Launching Program ‘Smart City dan Village’

    14 April 2020, Bupati Erlina Ingin Launching Program ‘Smart City dan Village’

    • calendar_month Sab, 15 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Program ‘Smart City dan Smart Village’ diharapkan dapat terealisasi dan di launching tepat pada tanggal 14 April 2020 mendatang. Pasalnya kedua program itu merupakan satu di antara program unggulan di era pemerintahan Bupati dan Wakil Bupati Mempawah periode 2019-2024. Olehkarenanya, Dinas Komunikasi dan Informatika Mempawah diminta agar melakukan percepatan yang baik dan terarah. […]

  • Buka Turnamen Tebing Raya Cup, Chomain: “Menang Kalah Itu Biasa”

    Buka Turnamen Tebing Raya Cup, Chomain: “Menang Kalah Itu Biasa”

    • calendar_month Jum, 26 Jul 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Turnamen sepak bola dan bola voli  Tebing Raya Cup 2019, Desa Tebing Raya, Kecamatan Sintang, dimulai, Jumat (26/7/2019). Turnamen yang dihelat di Lapangan  Desa Tebing Raya itu bakal berlangsung hingga 17 Agustus 2019 mendatang. Turnamen tersebut secara resmi dibuka langsung oleh Ketua KONI Sintang periode 2019-2023, M Chomain Wahab. Selain itu turut hadir anggota […]

  • Salahgunakan Medsos Bisa Terjerat Hukum 

    Salahgunakan Medsos Bisa Terjerat Hukum 

    • calendar_month Sab, 25 Nov 2017
    • 2Komentar

    LensaKalbar –  Hampir sebagian besar generasi millennial memanfaatkan media sosial (Medsos). Namun tak sedikit yang menggunakannya untuk hal-hal negatif. Sudah banyak korban yang dirugikan dari dampak penyalahgunaan Medsos. Bupati Sintang, dr. H Jarot Winarno,  M.Med.Ph berharap, generasi millennial cerdas dalam memanfaatkan information technology (IT). Apalagi sekarang sudah ada Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) yang mengatur pemanfaatan […]

expand_less