Breaking News
light_mode

Wabup Panen Perdana 5 Ton Semangka dari Hasil Tani Lembah Hijau 1

  • calendar_month Sen, 9 Agu 2021
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi menghadiri kegiatan Panen Raya Perdana Tanaman Hortikultura Semangka Kelompok Tani Lembah Hijau 1 di Desa Parit Banjar, Kecamatan Mempawah Timur, Senin (9/8/2021).

Luas lahan tanaman semangka mencapai 1/2 Hektar dengan hasil buah yang dipanen ± 5 ton.

Wabup mengapresiasi kepada Kepala Desa, Camat Mempawah Timur, dan seluruh komponen yang ada karena bisa memanfaatkan waktu untuk bercocok tanam yang dibina langsung oleh Badan Restorasi Gambut Provinsi Kalimantan Barat dalam kegiatan panen raya tersebut.

“Saya harap program-program yang sudah dilakukan ini dapat lebih ditingkatkan lagi dan juga dapat dikembangkan lagi di kecamatan-kecamatan lainnya,” ujarnya.

Selanjutnya, Wabup juga mengucapkan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada Badan Restorasi Gambut Provinsi Kalimantan Barat, yang telah memberikan pembinaan dan juga dapat bekerjasama dengan Dinas Pertanian Kabupaten Mempawah, sehingga dapat meningkatkan ekonomi masyarakat.

“Saya berharap kepada rekan-rekan dari Dinas Pertanian dapat terus-menerus membina masyarakat, sehingga aktifitas masyarakat ini dapat terlihat dan terbukti hasilnya, dan juga bisa mendongkrak ekonomi masyarakat,” tegasnya.

Wabup juga mengimbau kembali kepada seluruh masyarakat agar mematuhi protokol kesehatan dalam melakukan aktifitas mengingat saat ini pandemi Covid-19 belum berakhir.

Kegiatan inipun dihadiri Badan Restorasi Gambut (BRG) Prov. Kalbar, Kepala Dinas Pertanian, Ketahanan Pangan dan Perikanan, Camat Mempawah Timur, Kapolsek, dan Kepala Desa Parit Banjar. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Putu Ayu Sudariasih Jabat Ketua PN Mempawah

    Putu Ayu Sudariasih Jabat Ketua PN Mempawah

    • calendar_month Sab, 22 Jun 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Suasana haru mewarnai pisah-sambut Ketua Pengadilan Negeri Mempawah dari Hasanudin kepada Putu Ayu Sudariasih di The Q Hall Qubu Resort, Kubu Raya, Sabtu (22/6/2019). Hasanudin yang telah bertugas selama dua tahun di PN Mempawah mendapat promosi mutasi sebagai Wakil Ketua Pengadilan Negeri Singkawang. Penggantinya, Putu Ayu Sudariasih, sebelumnya menjabat Wakil Ketua Pengadilan Negeri […]

  • Dewan Harap Dua Alat Berat Baru Dapat Maksimal Atasi Sampah di Sintang

    Dewan Harap Dua Alat Berat Baru Dapat Maksimal Atasi Sampah di Sintang

    • calendar_month Ming, 6 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Belum lama ini, Dinas Lingkungan Hudup (DLH) Kabupaten Sintang kedatangan dua alat berat baru yang akan diperuntukan pada pengelelolaan tempat pembuangan akhir (TPA) sampah yang berada di Desa Balai Agung, Kecamatan Sungai Tebelian, Kabupaten Sintang. Menyikapi ihwal tersebut, anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Muhammad Chomain Wahab mengatakan bahwa persoalan sampah […]

  • Inflasi di Pontianak Masih Terkendali

    Inflasi di Pontianak Masih Terkendali

    • calendar_month Sen, 23 Des 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono menyatakan, angka inflasi Kota Pontianak masih terkendali, yakni di angka 3,5 plus minus 1 sebagaimana hasil laporan Bank Indonesia Perwakilan Provinsi Kalbar. “Angka tersebut masih tergolong terkendali,” ujarnya saat memimpin rapat koordinasi (rakor) High Level Meeting Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Pontianak di Aula Abdul Muis […]

  • Jarot Terkejut 11 Muda-mudi Sintang Positif Narkotika

    Jarot Terkejut 11 Muda-mudi Sintang Positif Narkotika

    • calendar_month Sen, 11 Des 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar –  Menyikapi 11 muda – mudi di Kabupaten Sintang terjaring razia Badan Narkotika Nasional (BNN), Minggu (10/12) dini hari lalu. Bupati Sintang, dr. H Jarot Winarno M.Med.Ph, mengaku terkejut dengan informasi tersebut dan merasa prihatin dengan generasi penerus bangsa di masa akan datang. “Sangat kita sayangkan sekali ya. Padahal mereka merupakan generasi penerus bangsa. Tetapi […]

  • HUT ke-54, Terentang Terus Berbenah

    HUT ke-54, Terentang Terus Berbenah

    • calendar_month Sab, 29 Jun 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pembangunan daerah dan sumber daya manusia di Kecamatan Terentang, Kabupaten Kubu Raya, semakin maju. Hal itu dikatakan Wakil Bupati Kubu Raya Sujiwo saat menghadiri perayaan Hari Ulang Tahun ke-54 Kecamatan Terentang di Lapangan Sepak Bola Desa Radak 2, Terentang, Sabtu (29/6/2019). Karena itu, dirinya berharap peringatan ulang tahun kecamatan menjadi momentum untuk terus […]

  • Pemkot Pontianak Peringkat I BKN Award 2023

    Pemkot Pontianak Peringkat I BKN Award 2023

    • calendar_month Sel, 30 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Manajemen kinerja Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak mendapat apresiasi dari Badan Kepegawaian Negara (BKN). Penghargaan BKN Award 2023 Kategori Implementasi Penerapan Manajemen Kinerja yang dianugerahkan kepada Pemkot Pontianak peringkat pertama menjadi sebuah bukti keberhasilan dalam melaksanakan penyelenggaraan manajemen ASN. Penganugerahan BKN Award diumumkan pada Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) […]

expand_less