Breaking News
light_mode

Terpanggil, Lim Hie Soen Siap Rebut Kursi DPRD di Pileg 2019

  • calendar_month Sab, 24 Mar 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Merasa terpanggil untuk membangun dan memperjuangkan aspirasi masyarakat Kabupaten Sintang. Lim Hie Soen bertekad untuk maju  menjadi anggota DPRD Kabupaten Sintang periode 2019-2024 mendatang.

Membuktikan keseriusannya, tokoh masyarakat Tionghoa di Kabupaten Sintang itupun mengaku akan ikut tampil pada Pemelilihan Legislatif (Pileg) 2019 mendatang. Bahkan dirinya telah mendapat lampu hijau dari Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) sebagai  Caleg.

“Saya kader Hanura. Jadi saya siap maju sebagai caleg Hanura,” kata Lim Hie Soen, Sabtu (24/3).

Akun sapaan akrabnya mengatakan bahwa ia siap merebut kursi DPRD Kabupaten Sintang pada Pileg 2019 mendatang. “Kita akan tampil di Dapil Sintang 1. Untuk itu, saya mohon doa dan dukungan masyarakat Kecamatan Sintang pada Pileg mendatang,” katanya.

Tekad dirinya maju sebagai caleg DPRD Kabupaten Sintang dari dapil Sintang 1, sebab merasa terpanggil untuk memperjuangkan aspirasi masyarakat.

“Dan untuk memperjuangkannya, saya ikut maju jadi caleg,” ucapnya.

Sebagai warga negara Indonesia, Akun ingin ikut berperan membangun Kabupaten Sintang tercinta ini dan memajukannya, baik dibidang pendidikan, kesehatan serta perekonomian.

Olehkarenanya, Akun memohon doa restu serta dukungan dari seluruh masyarakat Kabupaten Sintang khususnya Dapil Sintang 1.

“Mohon doa restu dan dukungan semua masyarakat, keinginan, tekad, dan niat tulus ini bisa tercapai nantinya,” tutupnya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dinsos Mempawah Nonaktifkan 11 Ribu PBI JKN

    Dinsos Mempawah Nonaktifkan 11 Ribu PBI JKN

    • calendar_month Sen, 1 Nov 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Mempawah mengungkapkan sejak September 2021, sebanyak sebelas ribu Penerima Bantuan Iuran (PBI) Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yang dibiayai APBN telah di non aktifkan. “Penonaktifan terebut telah diputuskan melalui Kepmensos nomor : 92/HUK/2021 tentang penetapan PBI Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) tahun 2021. Di Kabupaten Mempawah jumlahnya 11 ribuan orang,” ungkap […]

  • Dukung Penuh Peningkatan Peran Perempuan dalam Pembangunan
    OPD

    Dukung Penuh Peningkatan Peran Perempuan dalam Pembangunan

    • calendar_month Rab, 21 Apr 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Jeffray Edward mengapresiasi langkah Pemerintah yang terus meningkatkan peran perempuan dalam kegiatan pembangunan. Pernyataan Jeffray Edward itu dalam rangka memperingati “Hari Kartini” yang jatuh pada, Rabu (21/4/2021) ini. “Makin banyak perempuan yang dipercaya untuk memegang posisi penting, termasuk menjadi pimpinan legislatif merupakan bagian dari […]

  • Komitmen Tingkatkan Kapasitas ASN dalam Pelayanan Publik

    Komitmen Tingkatkan Kapasitas ASN dalam Pelayanan Publik

    • calendar_month Jum, 26 Jul 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengatakan, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak akan terus memacu komitmen Aparatur Sipil Negara (ASN) meningkatkan kapasitasnya dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Ihwal tersebut diungkapkannya usai membuka secara resmi Training Pelayanan Publik dan Kode Etik ASN bagi Organisasi Masyarakat Sipil dan Komunitas di Hotel Santika Pontianak, Jumat (26/7/2019). “Hari […]

  • Jembatan Komposit Diresmikan, Ini Kata Hamzah Sopian

    Jembatan Komposit Diresmikan, Ini Kata Hamzah Sopian

    • calendar_month Sab, 1 Jun 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Warga Kelurahan Ulak Jaya, Kecamatan Sintang, kini bisa tersenyum lebar. Lantaran jembatan baru yang menjadi satu satunya akses penghubung empat kecamatan akhirnya diresmikan oleh Bupati Sintang, Sabtu (1/6/2019). “Alhamdulillah, sekarang tak rawan lagi kalau lewat jembatan ini. Jembatan baru  ini sudah menjadi impian kami sejak lama. Dulunya dibangun rangka kayu. Sekarang sudah beton […]

  • Bengkayang Rekrut 200 Perawat dan Bidan

    Bengkayang Rekrut 200 Perawat dan Bidan

    • calendar_month Ming, 12 Nov 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Untuk memenuhi kekurangan tenaga medis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD), Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas), Pos Kesehatan Desa (Poskesdes) dan Pos Persalinan Desa (Polindes), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bengkayang akan merekrut tenaga kontrak perawat dan bidan. “Saat ini calon tenaga kontrak kesehatan tersebut masih mengikuti tahapan seleksi,” ungkap Drs Stepanus Salikin MSi, Kepala Dinas […]

  • Arena Sabung Ayam di Wajok Hulu Digerbek Polisi

    Arena Sabung Ayam di Wajok Hulu Digerbek Polisi

    • calendar_month Sab, 22 Jan 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ratusan warga yang diduga pemain dan penonton arena sabung ayam kocar kacir saat dilakukan penggerebekan oleh petugas kepolisian sektor Siantan, Polres Mempawah, di Sungai Selamat, Kecamatan Wajok Hulu, Kabupaten Mempawah, Sabtu (22/1/2022). Arena sabung ayam di lokasi itu terbilang cukup tersembunyi. Yakni berada di tengah perkebunan sawit dan berada jauh dari pemukiman warga. […]

expand_less