Breaking News
light_mode

Sandan Harap Bupati Terpilih Jadikan Pesparani Agenda Tahunan

  • calendar_month Sen, 14 Okt 2024
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Wakil Ketua Sementara Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Sandan berharap Bupati dan Wakil Bupati terpilih periode 2024-2029 nantinya dapat melanjutkan kegiaganPesparani Katolik Tingkat Kabupaten Sintang.

“Siapapun bupati dan wakil bupati selanjutnya nanti, kami harap kegiatan pesparani ini tetap dilanjutkan ya, seperti pesannya pak Jarot tadi lah ya. Jadi agenda tahunan,” kata Sandan ketika ditemui sejumlah awak media usai menghadiri pembukaan Pesparani Katolik I Tingkat Kabupaten Sintang di Indoor Apang Semangai, Senin (14/10/2024).

Menurut Politisi Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), DPRD Sintang siap mendukung kegiatan ini, apabila dapat ditetapkan menjadi agenda tahunan daerah.

“Semoga kegiatan ini tetap dilaksanakan setiap tahun dan tentunya DPRD Sintang siap mendukung kegiatan ini,” ujar Sandan.

Selain itu, Sandan mengapresiasi kepada panitia pelaksana yang sudah menyelenggarakan Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik I Tingkat Kabupaten Sintang 2024 ini.

“Terima kasih kepada seluruh panitia, sehingga kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik. Mudah-mudahan pelaksanaan pesparaninyang berlangsung selama tiga hari ke depannya ini dapat berjalan lancar dan sukses,” kata Sandan.

Selain itu, Sandan berharap tahun berikutnya pelaksanaan Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik Tingkat Kabupaten Sintang ini dapat diikuti 14 kecamatan yang ada di Bumi Senentang.

“Kalau sekarang 9 kecamatan yang mengikuti kegiatan pesparani ini, maka tahun depan kami harap ada 14 kecamatan,” pungkas Sandan, wakil rakyat dari Daerah Pemilihan (Dapil) Kecamatan Serawai – Kecamatan Ambalau. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wabup Ikuti Rakor Inflasi Bersama Mendagri

    Wabup Ikuti Rakor Inflasi Bersama Mendagri

    • calendar_month Sel, 30 Agu 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah bersama Menteri Dalam Negeri RI, Selasa (30/8/2022). Rakor inflasi yang digelar melalui Zoom Meeting berlangsung di Balai Junjung Titah, Kantor Bupati Mempawah yang dihadiri Sekretaris Daerah (Sekda) Mempawah, H Ismail, Kapolres Mempawah, AKBP Fauzan Sukmawansyah, Dandim 1201/Mph Letkol Daru Cahyo Alam […]

  • Bupati Erlina Komitmen Pemerintahannya Bersinergi dengan APH

    Bupati Erlina Komitmen Pemerintahannya Bersinergi dengan APH

    • calendar_month Jum, 17 Mar 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Menindaklanjuti penandatanganan nota kesepakatan antara Kemendagri, Kejaksaan RI serta Kepolisian RI yang dilaksanakan di Jakarta beberapa waktu lalu. Jumat (17/3/2023) di Hotel Aston Pontianak, dilakukan pula Penandatanganan Nota Kesepakatan antara Kepala Daerah dengan Aparat Penegak Hukum (APH) tingkat Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Kalimantan Barat. Bupati Mempawah, Hj Erlina hadir pada kesempatan tersebut berkomitmen terhadap […]

  • Santosa Minta Warga Laporkan Kalau Swab Antigen di Sepulut Berbayar
    OPD

    Santosa Minta Warga Laporkan Kalau Swab Antigen di Sepulut Berbayar

    • calendar_month Kam, 6 Mei 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Mulai hari ini, Kamis (6/5/2021), Pemerintah Kabupaten Sintang resmi mendirikan posko penyekatan Covid-19 dan arus mudik di Sepulut, Kecamatan Sepauk. Ketua Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Santosa meminta kepada masyarakat agar memberikan laporan kepadanya, apabila masyarakat diminta melakukan pembayaran saat dilakukannya swab antigen di posko itu. “Laporkan kepada kami, […]

  • Bupati Minta TP PKK dan Guru PAUD Sukseskan Gerakan 3 Sehat

    Bupati Minta TP PKK dan Guru PAUD Sukseskan Gerakan 3 Sehat

    • calendar_month Sab, 5 Agu 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ratusan pengurus TP PKK dari desa, kelurahan, kecamatan se- Kabupaten Mempawah berkunjung di Rumah Jabatan Bupati Mempawah, Sabtu (5/8/2023) pagi. Kedatangannya dalam rangka kegiatan Silaturahmi dan Pengajian Bupati Mempawah. Kegiatan juga dirangkaikan dengan silaturahmi bersama Guru TK dan PAUD se- Kabupaten Mempawah, dengan tujuan meningkatkan koordinasi dan sinergitas antara peran PKK dan kinerja […]

  • Tambah Satu Kasus, Total Positif Covid-19 jadi 5 Orang, Jarot Imbau Rakyatnya Tidak Panik

    Tambah Satu Kasus, Total Positif Covid-19 jadi 5 Orang, Jarot Imbau Rakyatnya Tidak Panik

    • calendar_month Rab, 13 Mei 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Belakangan ini, kasus konfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Sintang mengalami peningkatan. Baru kemarin, Selasa (12/5/2020) malam, Bupati Sintang Jarot Winarno mengumumkan bahwa ada penambahan dua kasus. Rabu (13/5/2020) siang, orang nomor satu di Bumi Senentang ini kembali mengumumkan penambahan satu kasus konfirmasi positif Covid-19. Yang bersangkutan merupakan seorang laki-laki berusia 19 tahun warga […]

  • Dirawat di Rusunawa, Delapan Warga Pontianak Sembuh dari Covid-19

    Dirawat di Rusunawa, Delapan Warga Pontianak Sembuh dari Covid-19

    • calendar_month Sel, 19 Mei 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Delapan pasien positif Covid-19 asal Kota Pontianak dinyatakan sembuh setelah diterimanya hasil pemeriksaan laboratorium. Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengucap syukur atas kesembuhan delapan warga Kota Pontianak dari Covid-19. Sebelumnya, kedelapan pasien tersebut dikarantina di Rusunawa Nipah Kuning. Selama dirawat di rumah karantina, lanjutnya, mereka disiplin karena selalu dikontrol oleh dokter dan […]

expand_less