Breaking News
light_mode

Pj Bupati Ismail Diskusi Bersama Manajemen Baru PT AHAL

  • calendar_month Jum, 18 Okt 2024
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menghadiri Forum Diskusi dan Perkenalan Manajemen Baru PT Aria Hijau AlamLestari (AHAL) di Aula Pertemuan RM Ersa Mempawah, Jumat (18/10/2024).

Pada kesempatan tersebut, Pj Bupati Ismail menyambut baik dan memberikan apresiasi kepada PT AHAL yang telah menggagas pertemuan ini sebagai upaya membangun sinergi dengan Pemerintah Kabupaten Mempawah.

“Tentunya apa yang menjadi tujuan utama PT AHAL juga bisa berbanding lurus dengan tujuan Pemkab Mempawah yaitu ingin mewujudkan masyarakat yang sejaherta, maju dan berdaya saing,” kata Pj Bupati Ismail.

Pj Bupati Ismail mengatakan, kehadiri PT AHAL menjadi salah satu pilar untuk lompatan-lompatan kemajuan daerah, yang mana apabila pilar dari pemerintah, pihak swasta dan masyarakat bersinergi, maka daerah itu bisa menjadi daerah yang maju.

“Yang menjadi atensi kami di Pemerintah Kabupaten Mempawah kiranya PT AHAL juga tetap dan terus mengawal agar tetap mematuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku,” tegas Pj Bupati Ismail.

Selain itu, lanjut Pj Bupati Ismail, hal lain yang menjadi atensi untuk diperhatikan PT AHAL yang merupakan investor yang bergerak di bidang perkebunan ini kiranya dapat memaksimalkan tenaga-tenaga kerja lokal sehingga dapat menurunkan angka pengangguran di Kabupaten Mempawah.

“Dengan hadirnya perusahaan di tengah-tengah masyarakat kami, bisa membawa manfaat yang sebesar-besarnya, baik untuk meningkatkan kesejahteraan, menaikkan pendapatan maupun peningkatan infrastruktur,” pungkas Pj Bupati Ismail. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Minta Pengamanan Gudang Logistik KPU Sintang Diperketat
    OPD

    Kapolres Minta Pengamanan Gudang Logistik KPU Sintang Diperketat

    • calendar_month Sel, 12 Nov 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Guna memastikan keamanan logistik jelang tahapan pemungutan suara pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Kalimantan Barat serta Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Sintang tahun 2024, Kapolres Sintang melaksanakan pengecekan terhadap Gudang logistik KPU Sintang, Selasa (12/11/2024). Kedatangan Kapolres Sintang sendiri turut didampingi oleh Ketua KPU Sintang hingga Komisioner KPU. […]

  • DPRD Minta Pemerintah Genjot Ekonomi Rakyat

    DPRD Minta Pemerintah Genjot Ekonomi Rakyat

    • calendar_month Ming, 29 Okt 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Heri Jambri minta agar pemerintah daerah agar terus memacu pertumbuhan ekonomi masyarakat. Salah satunya, lanjut Heri Jambri, dengan mempercepat penyerapan anggaran terutama untuk kegiatan pembangunan di Kabupaten Sintang. Sehingga, hasilnya nanti dapat dirasakan manfaatnya oleh seluruh lapisan masyarakat. “Laju pertumbuhan ekonomi daerah harus dibarengi […]

  • Lomba Burung Berkicau, 6 Kabupaten Ikut Semarakan Harjad Kota Sintang ke 657

    Lomba Burung Berkicau, 6 Kabupaten Ikut Semarakan Harjad Kota Sintang ke 657

    • calendar_month Sel, 30 Apr 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Sintang tahun ini akan menyemarakkan peringatan hari jadi (Harjad) Kota Sintang ke 657 dengan berbagai kegiatan yang berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Namun, tetap mempertahankan tradisi yang sudah ada selama ini seperti menggelar lomba-lomba tradisional maupun perlombaan rakyat lainnya. Aneka kegiatan ini digelar secara bertahap. Sebagai sesi pembuka, 25 April 2019 lalu,  […]

  • Legislator Sintang Dukung Penuh Pembentukan Desa Mandiri

    Legislator Sintang Dukung Penuh Pembentukan Desa Mandiri

    • calendar_month Sab, 13 Apr 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Harus diakui, selama ini upaya untuk mewujudkan Desa Mandiri di Kabupaten Sintang belum maksimal. Dapat dilihat dari sedikitnya alokasi anggaran untuk memenuhi indikator-indikatornya. “Sekarang Gubernur Kalbar memprioritaskannya. Kita sangat mendukung, karena memang Desa Mandiri itu sangat dibutuhkan,” kata anggota DPRD Sintang, Abdul Razak, Sabtu (13/4/2019). Menurut Razak, sebenarnya banyak program yang bisa diarahkan […]

  • Pj Bupati Mempawah Apresiasi Hasil Reses DPRD, Siap Prioritaskan Aspirasi Masyarakat

    Pj Bupati Mempawah Apresiasi Hasil Reses DPRD, Siap Prioritaskan Aspirasi Masyarakat

    • calendar_month Sen, 17 Feb 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menegaskan komitmen pemerintah daerah dalam menampung aspirasi masyarakat yang disampaikan melalui hasil reses II anggota DPRD Kabupaten Mempawah. Ihwal inipun disampaikannya dalam Rapat Paripurna Penyampaian Hasil Reses II yang berlangsung di Ruang Rapat Paripurna DPRD Mempawah, Senin (17/2/2025). Dalam rapat tersebut, para anggota DPRD memaparkan berbagai aspirasi dan […]

  • Akibat Hujan, Tiga Rumah Penduduk dan 20 Hektar Lahan Sawah Terendam Banjir

    Akibat Hujan, Tiga Rumah Penduduk dan 20 Hektar Lahan Sawah Terendam Banjir

    • calendar_month Sen, 21 Jan 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sedikitnya tiga rumah penduduk dan satu lahan persawahan dengan luas 20 hektar di Desa Tawang Sari, Kecamatan Sepauk terendam banjir. Penyebabnya adalah curah hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur sebagian wilayah Bumi Senentang, Senin (21/1/2019) dini hari. “Ada tiga rumah penduduk dan satu lahan persawahan yang terendam banjir. Ketinggiannya mencapai 1.20 m,” kata Kapolsek […]

expand_less