Breaking News
light_mode

Pentingnya Sinkronisasi Kurikulum Pendidikan

  • calendar_month Sen, 21 Okt 2024
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Senen Maryono menekankan pentingnya sinkronisasi kurikulum pendidikan dengan kebutuhan industri saat ini.

Menurut politisi Partai PAN, kurikulum yang disusun harus mampu menjawab tuntutan lapangan kerja agar lulusan pendidikan di Kabupaten Sintang memiliki keterampilan yang sesuai dengan kebutuhan pasar.

“Kita harus memperhatikan perubahan dunia kerja dan industri yang terus berkembang pesat. Kurikulum pendidikan kita perlu menyesuaikan agar lulusan memiliki kompetensi yang tepat dan dapat bersaing,” kata Senen Maryono ketika ditemui Lensakalbar.co.id di Gedung Parlemen Sintang, Jumat (18/10/2024).

Kemudian, kata Senen Maryono, pendidikan di berbagai tingkatan, mulai dari sekolah menengah hingga perguruan tinggi harus mencakup keterampilan praktis yang dibutuhkan industri, seperti teknologi digital, keterampilan komunikasi, serta pemahaman terkait industri lokal dan nasional.

Olehkarenanya, kata Senen Maryono, pentingnya kolaborasi antara institusi pendidikan, pemerintah, dan pihak industri sangat diperlukan.

Dengan adanya sinergi tersebut, lanjut Senen Maryono, lulusan tidak hanya dibekali teori, tetapi juga pemahaman yang dapat langsung diterapkan di dunia kerja.

“Tentunya kerja sama ini dapat dilakukan melalui program magang, pelatihan, atau workshop yang dapat mempersiapkan siswa lebih baik untuk memasuki lapangan kerja,” saran Senen Maryono.

Walau demikian, Senen Maryono berharap agar pemerintah daerah memberikan perhatian khusus pada penyelarasan kurikulum ini, serta melakukan pemantauan dan evaluasi agar kurikulum tetap sesuai dengan perkembangan industri.

Dengan demikian, Senen Maryoni mengaku optimis bahwa para lulusan dari Sintang akan lebih siap bersaing secara nasional dan internasional.

“Dan mampu berkontribusi dalam pengembangan ekonomi daerah,” pungkas Senen Maryono, wakil rakyat dari Daerah Pemilihan (Dapil) Sintang 1. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gebyar Muharram, Momentum Mendekatkan Diri pada Allah

    Gebyar Muharram, Momentum Mendekatkan Diri pada Allah

    • calendar_month Sel, 18 Jul 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina menghadiri peringatan Tahun Baru Islam 1445 Hijriyah di Lapangan Sepak Bola Kuala Secapah Kecamatan Mempawag Hilir, Selasa (18/7/2023) malam. Pada kesempatan tersebut, Bupati Erlina mengapresiasi masyarakat Desa Kuala Secapah yang menunjukkan kekompakannya dengan menyelenggarakan peringatan Tahun Baru Islam 1445 Hijriyah dalam penuh kemeriahan yang diiringi Tabligh Akbar, serta mendatangkan […]

  • Pemkab Sintang Tetapkan 4 Zona untuk Antisipasi Penyebaran Covid-19

    Pemkab Sintang Tetapkan 4 Zona untuk Antisipasi Penyebaran Covid-19

    • calendar_month Sen, 11 Mei 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Guna mengantisipasi penyebaran virus Corona atau Covid-19, Pemerintah Kabupaten Sintang telah membagi empat zona. Pertama itu, zona sektor perkotaan. Kedua, zona sektor kawasan perbatasan. Ketiga, zona sektor eks transmigrasi. Keempat adalah zona sektor yang terdampak pada sosial dan ekonomi. “Keempat zona itu yang harus kita antisipasi dan berikan pemahaman terkait pencegahan dan penyebaran […]

  • Berharap Mempawah Peringkat 5 Capaian Vaksinasi Covid-19

    Berharap Mempawah Peringkat 5 Capaian Vaksinasi Covid-19

    • calendar_month Sen, 22 Nov 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina berharap capaian vaksinasi Covid-19 di wilayah yang dipimpinnya itu dapat masuk 5 besar dari 14 kabupaten/kota di Provinsi Kalbar. “Semoga dengan kerja keras semua pihak selama ini, capaian vaksinasi Kabupaten Mempawah dapat mencapai di peringkat 5 besar nantinya, karena saat ini kita sudah berada di peringkat 11 ” ujar […]

  • Wabup Melkianus Buka Festival Kreativitas Anak Paud Sintang

    Wabup Melkianus Buka Festival Kreativitas Anak Paud Sintang

    • calendar_month Sen, 30 Okt 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Sintang, Melkianus membuka secara resmi kegiatan Festival Kreativitas Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) se-Kabupaten Sintang di Pendopo Bupati Sintang pada Senin (30/10/2023). Adapun lomba-lomba yang dilaksanakan pada Festival Kreativitas PAUD yaitu lomba menggambar, lomba mewarnai, lomba celoteh serta lomba menyanyi. Wakil Bupati Sintang menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada pihak Dinas Pendidikan […]

  • Jangan Diskreditkan Orang yang Masuk Status ODP

    Jangan Diskreditkan Orang yang Masuk Status ODP

    • calendar_month Rab, 1 Apr 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah meminta masyarakat agar memahami pengertian Orang dalam Pemantauan (ODP) dan Pasien dalam Pemgawasan (PDP) virus Corona atau Covid-19. Sehingga, tidak menimbulkan kegaduhan karena menerima informasi hoaks dan belum tentu kebenarannya. Adapun yang dimaksud dengan Orang dalam Pemantauan (ODP) adalah seseorang yang mengalami gejala demam 38 derajat C atau riwayat demam atau […]

  • Gubernur Sutarmidji Buka MTQ ke-XXIX di Sintang

    Gubernur Sutarmidji Buka MTQ ke-XXIX di Sintang

    • calendar_month Sab, 11 Des 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Gubernur Kalimantan Barat, H Sutarmidji membuka secara resmi Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-XXIX di Kabupaten Sintang, Sabtu (11/12/2021) malam. Kegiatan yang berlangsung di Stadion Baning Sintang itu dihadiri bupati/walikota se-Kalimantan Barat. MTQ XXIX tingkat Provinsi Kalbar tahun 2021 mengusung tema “Aktualisasi Nilai-Nilai Universal Alqur’an Dalam Bingkai Kehidupan yang Religius, Rukun dan Damai.” Kepala […]

expand_less