Breaking News
light_mode

Panen Tomat Tiga Ton, Bupati Erlina Puji Petani Milenial Segedong

  • calendar_month Kam, 17 Apr 2025
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina menghadiri panen tomat di lahan Kelompok Tani Lembah Hijau, Desa Peniti Dalam 2, Kecamatan Segedong, Kamis (17/4/2025).

Panen dari lahan seluas setengah hektare ini menghasilkan tiga ton tomat.

Bupati Erlina mengapresiasi semangat petani milenial yang mampu mengolah lahan tidur menjadi produktif dengan bantuan teknologi pertanian. Iapun menilai langkah ini sangat strategis untuk memperkuat ketahanan pangan daerah.

“Dengan kemauan, kerja keras, dan teknologi, lahan yang dulunya tidak produktif kini bisa memberikan hasil maksimal,” kata Bupati Erlina.

Bupati Erlina mengimbau agar petani terus menjalin komunikasi dengan Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) dan Brigade Pertanian.

Pemkab Mempawah, kata Bupati Erlina, siap mendukung penuh pertanian sebagai bagian dari program Asta Cita Presiden Prabowo Subianto.

Turut hadir dalam kegiatan ini Kepala DPKPP Gusti Basrun, Camat Segedong Arifin, serta sejumlah tamu undangan lainnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Maknai HUT RI ke-75 Dengan Rasa Persatuan dan Gotong Royong

    Maknai HUT RI ke-75 Dengan Rasa Persatuan dan Gotong Royong

    • calendar_month Jum, 14 Agu 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Di masa pandemi Covid-19 ini, hampir sebagian besar penjuru dunia mengalami masa yang sulit. Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan mengatakan, meskipun semua bangsa mengalami kondisi yang sama menghadapi pandemi, dirinya berharap rasa persatuan dan semangat gotong royong tetap tumbuh dalam diri rakyat Indonesia. “Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) […]

  • Balap Liar di Sintang, Polisi Amankan 131 Motor dan Remaja

    Balap Liar di Sintang, Polisi Amankan 131 Motor dan Remaja

    • calendar_month Ming, 3 Agu 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Aksi balap liar yang meresahkan warga Sintang berhasil digagalkan aparat Polres Sintang dalam patroli cipta kondisi yang digelar, Sabtu (2/8/2025) malam hingga Minggu dini hari (3/8/2025). Hasilnya, sebanyak 131 unit sepeda motor tak sesuai standar dan 131 remaja diamankan dari sejumlah lokasi rawan. Patroli dimulai pukul 23.00 WIB dengan apel kesiapan di bawah […]

  • Dwi Terima Penghargaan 50 kali Donor Darah

    Dwi Terima Penghargaan 50 kali Donor Darah

    • calendar_month Ming, 14 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Tak pernah terbesit dalam diri Dwi Nardi (39), bahwa aktivitas donor darah yang dilakukannya secara rutin sudah mencapai 50 kali. Atas kesukarelaannya menyumbangkan darah, dia pun diganjar penghargaan dari Palang Merah Indonesia (PMI). Meski sama sekali tidak pernah terpikir dalam benaknya untuk donor darah sebanyak mungkin, ia melakukannya selama dirinya masih memungkinkan untuk […]

  • 10 Ribu Massa ASAP dan DAD Gelar Aksi Damai di PN Sintang

    10 Ribu Massa ASAP dan DAD Gelar Aksi Damai di PN Sintang

    • calendar_month Ming, 8 Mar 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sebanyak lebih dari 10 ribu massa yang tergabung dalam Aliansi Solidaritas Anak Peladang (ASAP) dan Dewan Adat Dayak (DAD) bakal turun ke Pengadilan Negeri (PN) Sintang. Ribuan massa itu ingin mengawal hasil putusan pengadilan terhadap 6 peladang yang diproses hukum dalam kasus kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Kabupaten Sintang. Aksi damai yang […]

  • Jadilah Kader GP Ansor yang Bermanfaat untuk Masyarakat

    Jadilah Kader GP Ansor yang Bermanfaat untuk Masyarakat

    • calendar_month Sab, 22 Jun 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menghadiri Konferensi Pimpinan Cabang ke-VI Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Mempawah, Sabtu (22/6/2024). Pj Bupati Ismail dalam sambutannya mengatakan bahwa Pemerintah Kabupaten Mempawah mendukung dan menyambut baik pelaksanaan Konfercab ini yang merupakan forum tertinggi di tingkat Kabupaten Mempawah dengan substansi untuk memilih pemimpin yang akan melanjutkan roda organisasi […]

  • MTQ Lahirkan SDM Unggul yang Islami dan Qurani

    MTQ Lahirkan SDM Unggul yang Islami dan Qurani

    • calendar_month Kam, 1 Sep 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah resmi menutup seluruh rangkaian pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an atau MTQ ke-XXXIII tingkat kabupaten tahun 2022 yang digelar sejak 27-31 Agustus di Kecamatan Jungkat, Rabu (31/8/2022). Seluruh rangkaian kegiatan MTQ ditutup langsung Bupati Mempawah, Hj Erlina didampingi Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi, dan Ketua LPTQ Mempawah, H Ismail. Pada pelaksanaan […]

expand_less