Breaking News
light_mode

Menteri PUPR ke Sintang, Polres Siagakan Personel

  • calendar_month Kam, 18 Nov 2021
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Polres Sintang siagakan ratusan personel dalam pengamanan kunjungan Menteri PUPR Muchamad Basoeki Hadimoeljono, yang didampingi Ketua Komisi V DPR RI Lazarus, untuk melaksanakan peninjauan langsung kondisi banjir terkini di Kabupaten Sintang, Kamis (18/11/2021).

Kapolres Sintang AKBP Ventie Bernard Musak, melalui Wakapolres Sintang Kompol Agus Dwi Cahyono, menuturkan guna mengamankan kelancaran kunjungan kerja Menteri PUPR dan Ketua Komisi V DPR-RI diwilayahnya tersebut, pihaknya telah menyiapkan ratusan petugas yang disiagakan di sejumlah titik ploting yang telah ditentukan.

“Kita lakukan pengamanan dan memperketat penjagaan di sekitar lokasi yang nantinya akan dikunjungi, ini dilakukan guna mengantisipasi segala kemungkinan yang tak diinginkan serta menjaga agar kegiatan peninjauan oleh bapak Menteri PUPR berjalan dengan aman dan lancarlancar,” ungkap Agus.

Ia menjelaskan, dalam pengamanan ini pihaknya telah lakukan koordinasi dengan berbagai pihak dan proses pengaman digelar disejumlah titik ploting yang telah ditentukan mulai dari pengawalan rombongan hingga pengamanan disepanjang jalur yang dilalui hingga lokasi-banjir yang akan ditinjau.

“Pengamanan ini juga berfungsi untuk memastikan arus lalu lintas yang akan dilewati tetap terkendali pasalnya akibat luapan yang sudah merendam jalan lintas melawi tersebut, berbagai fasilitas banyak yang mati total salah satunya adalah traffic light yang sudah dalam keadaan tidak menyala sehingga dibutuhkan kehadiran anggota Kepolisian guna memastikan arus lalu lintas tidak tersendat,” sebutnya.

Di beberapa lokasi juga turut dilaksanakan sterilisasi oleh personil pengamanan mengingat ramainya warga serta kendaraan yang melewati jalur protokol mulai dari sampan, perahu hingga kendaraan roda 4 dan roda 6.

“Disisi lain pengamanan juga diberikan oleh Kepolisian saat kunjungan Menteri PUPR ke daerah bantaran Sungai Kapuas dalam rangka mengunjungi serta menyalurkan langsung bantuan kepada warga terdampak banjir, ini dilakukan sebagai langkah untuk meminimalisir terjadinya kerumunan masyarakat,” ujarnya.

Ia kembali menjelaskan bahwa dalam kunjungan Menteri PUPR tersebut, pihaknya menyusun sedemikian rupa dengan harapan seluruh rangkaian kegiatan pejabat negara diwilayah kabupaten Sintang tersebut dapat berjalan aman dan lancar.

“Kita berharap seluruh rangkaian kegiatan kunjungan menteri PUPR di wilayah hukum Polres Sintang berjalan aman dan lancarAgus,” tutup Agus. (LK1)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • BPH Migas Minta Pemda dan Polisi Awasi Kouta BBM Subsudi

    BPH Migas Minta Pemda dan Polisi Awasi Kouta BBM Subsudi

    • calendar_month Sab, 1 Agu 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – BPH Migas sebagai lembaga yang bertugas melakukan pengaturan, pengawasan, dan verifikasi terhadap kelancaran dan ketepatan pelaksanaan pendistribusian JBT Minyak Solar dan JBKP Premium meningkatkan pengawasan penyaluran Jenis BBM tersebut agar tepat sasaran. Hal ini sesuai dengan Peraturan Presiden No. 191 Tahun 2014 tentang Penyediaan, Pendistribusian, dan Harga Jual Eceran BBM. Salah satunya dengan […]

  • Pj Bupati Ismail Hadiri Pertemuan Bersama Presiden Jokowi di IKN

    Pj Bupati Ismail Hadiri Pertemuan Bersama Presiden Jokowi di IKN

    • calendar_month Sel, 13 Agu 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menghadiri Pertemuan Bersama Presiden Republik Indonesia dalam rangka memberikan pengarahan kepada Kepala Daerah se-Indonesia di Istana Negara, Ibu Kota Nusantara, Selasa (13/8/2024). Turut hadir Wakil Presiden KH Ma’ruf Amin dan para menteri dan wakil menteri anggota Kabinet Indonesia Maju. Membuka arahannya, Presiden Joko Widodo menyambut para kepala daerah […]

  • Imbau Warga Tidak Panic Migor

    Imbau Warga Tidak Panic Migor

    • calendar_month Sel, 22 Feb 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Tim Terpadu Monitoring Harga dan Ketersediaan Minyak Goreng Kemasan menggelar inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah distributor dan swalayan di Kota Pontianak, Selasa (22/2/2022). Tim terpadu yang dipimpin langsung oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pontianak, Mulyadi, yang juga selaku Ketua Harian Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Kota Pontianak mendatangi distributor minyak goreng yang berlokasi […]

  • Jarot: Masyarakat Tionghoa Adalah Saudara Kita!

    Jarot: Masyarakat Tionghoa Adalah Saudara Kita!

    • calendar_month Rab, 20 Feb 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dicabutnya Inpres Nomor 167 dan tidak dikeluarkannya Inpres Tahun 2000 mengenai kebebasan ,  Pemerintah Republik Indoneisa memberikan kebebasan seluas-luasnya kepada masyarakat untuk merayakan hari besar keagaman  dan budayanya masing-masing. Olehkarenanya,  pada perayaan Cap Go Meh 2570, masyarakat Tionghoa tentunya memiliki hak yang sama dengan yang lainnya. Hal tersebut ditegaskan Bupati Sintang, Jarot Winarno […]

  • Jembatan Kayu di Desa Ansiap Roboh

    Jembatan Kayu di Desa Ansiap Roboh

    • calendar_month Sel, 14 Sep 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Jembatan Malinsapm di Desa Ansiap, Kecamatan Sadaniang, Kabupaten Mempawah roboh diterjang luapan arus Sungai Mempawah, Selasa (14/9/2021) sekitar pukul 15.00 WIB. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut. Namun, kerusakan itu menyebabkan akses transportasi masyarakat terputus. Kepala Desa (Kades) Ansiap, Imanuel Yoki membenarkan rusaknya badan jembatan disebabkan terjangan arus Sungai Mempawah. Kades […]

  • STTD Berikan Peluang untuk Pelajar Sintang jadi Pilot

    STTD Berikan Peluang untuk Pelajar Sintang jadi Pilot

    • calendar_month Jum, 28 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Asisten III Bidang Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kabupaten Sintang, Zulkarnen mewakili Bupati Sintang Membuka Sosialisasi Seleksi Penerimaan Calon Taruna/I (SIPENCATAR) di Ruang Balai Praja, Kantor Bupati Sintang, Jumat (282/2020). Zulkarnaen menyarankan supaya siswa/siswi yang menghadiri sosialisasi agar dapat mengikuti pendidikan STTD (Sekolah Tinggi Transportasi Darat). “Mudah-mudahan dari beberapa siswa dan sisiwi yang hadir […]

expand_less