Breaking News
light_mode

Menanti Ceramah Tuan Guru UAS, Ribuan Jamaah Tumpah di Pondok Pesantren Darussalam Sengkubang

  • calendar_month Kam, 3 Okt 2019
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Ribuan umat muslim, Kamis (3/10/2019) malam, memadati Pondok Pesantren Darussalam Sengkubang. Tepatnya di Masjid Rayyana.

Mereka menghadiri acara tablig akbar Ustadz Abdul Somad (UAS) dengan tema ‘Mempawah Berkah dengan Sedekah’.

Sebelum UAS mengisi ceramahnya, Bupati Mempawah, Hj Erlina memberikan sambutannya terlebih dahulu.

Dimana, Bupati Erlina berharap kedatangan UAS di Mempawah bisa meningkatkan iman dan taqwa masyarakat, khususnya di Kabupaten Mempawah.

“Saya harap kegiatan ini menjadi berkah untuk kita semua dalam meningkatkn iman dan taqwa kita bersama,” ujarnya.

Bupati Mempawah, Hj Erlina (tengah), Wakil Bupati Mempawah, M Pagi (kanan) mendampingi Wakil Gubernur Kalbar, H Ria Norsan menghadiri Tabligh Akbar di Pondok Pesantren Dsrussalam, Sengkubang, Kamis (3/10/2019) malam

Usai Erlina menyampaikan kata sambutannya, UAS kemudian membuka ceramahnya dengan salam kepada ribuan jamaah.

Kemudian, UAS juga mengajak generasi muda yang ada di Mempawah agar punya cita-cita membangun sebuah Masjid.

“IWahai anak muda Mempawah bercita-citalah kalian agar bisa membangun Masjid. Siapapun yang membangun Masjid maka dia telah akan mendapatkan tempat di surga,” ajak UAS. (Nrt/Humpro)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pansus LKPJ, Legislatif Minta Pemkab Sintang Tingkatkan Mutu dan Kualitas Pendidikan

    Pansus LKPJ, Legislatif Minta Pemkab Sintang Tingkatkan Mutu dan Kualitas Pendidikan

    • calendar_month Jum, 17 Mei 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Terdapat beberapa rekomendasi dan catatan yang dibacakan Pansus Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) selaku legislatif kepada eksekutif. Salah satunya adalah mutu dan kualitas pendidikan di Bumi Senentang. Sebab, berdasarkan hasil peninjauan di lapangan yang dilakukan sejumlah anggota panitia khusus (Pansus) masih ditemukannya mutu, kualitas serta sarana dan prasarana pendidikan yang tidak merata. Olehkarenanya, […]

  • Semoga Jamaah Kalbar Jadi Haji Mabrur

    Semoga Jamaah Kalbar Jadi Haji Mabrur

    • calendar_month Jum, 22 Sep 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalbar, Ermin Elviani mengucapkan selamat datang bagi jamaah haji asal Kalbar yang telah tiba dan kembali ke daerah masing-masing. “Selamat datang kembali di Tanah Air tercinta,” kata Legislator Partai Demokrat, Jumat (22/9). Wakil rakyat asal Dapil Kabupaten Mempawah dan Kabupaten Kubu Raya ini mengharapkan, setelah sekian lama melaksanakan rangkaian […]

  • 50 Personel Jaga Ketat Pleno Terbuka KPU Sintang

    50 Personel Jaga Ketat Pleno Terbuka KPU Sintang

    • calendar_month Sen, 29 Apr 2019
    • 0Komentar

    Hazizah: Tiga Kecamatan Belum Selesai Pleno LensaKalbar – Proses Pilpres dan Pileg 2019 memasuki tahapan baru. Terhitung sejak Senin (29/4/2019) sekitar pukul 09.00 WIB, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sintang menggelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Suara Pemilu 2019 tingkat Kabupaten di Aula Satpol PP Sintang. Rapat pleno dibuka secara resmi oleh Ketua KPU Sintang dan […]

  • Haji 2020 Batal, Kemenag Pastikan 177 JCH Mempawah Berangkat di 2021

    Haji 2020 Batal, Kemenag Pastikan 177 JCH Mempawah Berangkat di 2021

    • calendar_month Rab, 3 Jun 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sebanyak 177 jemaah calon haji (CJH) asal Kabupaten Mempawah batal berangkat ke tanah suci tahun ini. Sebagai gantinya, jemaah haji akan diberangkatkan pada tahun 2021. “Kemenag RI telah memutuskan tidak memberangkatkan jemaah haji Indonesia pada tahun 2020. Keputusan ini sudah dituangkan dalam Keputusan Menteri Agama RI Nomor 494 tahun 2020 tentang pembatalan pemberangkatan […]

  • Jembatan Gantung Nanga Ungai Diresmikan

    Jembatan Gantung Nanga Ungai Diresmikan

    • calendar_month Sel, 10 Mar 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Konektivitas masyarakat 13 Desa yang ada diwilayah Kecamatan Kayan Hulu kini semakin terhubung, dengan hadirnya jembatan gantung rangka baja yang berikan oleh Pemerintah Pusat melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. Jembatan gantung tersebut diresmikan langsung oleh Bupati Sintang, Jarot Winarno yang ditandai dengan penandatanganan prasasti dengan didampingi oleh Kepala Balai Pelaksanaan Jalan […]

  • Optimalkan Peran Penyelenggara Kesejahteraan Sosial, Edi Minta Perbarui Data

    Optimalkan Peran Penyelenggara Kesejahteraan Sosial, Edi Minta Perbarui Data

    • calendar_month Sen, 24 Jul 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak lewat Dinas Sosial (Dinsos) Kota Pontianak terus berkomitmen untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, terutama kesejahteraan sosial. Salah satunya dengan mempermudah setiap akses kebutuhan hidup masyarakat miskin dan rentan terhadap kesehatan, pendidikan dan lainnya. Untuk mewujudkan hal tersebut, Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono mengapresiasi seluruh pelayan sosial dari elemen masyarakat […]

expand_less