Breaking News
light_mode

Kata Kapolres, Bikin STTP Gratis Loh…

  • calendar_month Sel, 4 Des 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Kepolisian Resor (Polres) Sintang memastikan akan mengeluarkan Surat Tanda Terima Pemberitahuan (STTP) bagi para peserta pemilu 2019. Pembuatannya pun dipastikan tidak dipungut biaya alias gratis.

“Padahal buat STTP tidak bayar loh (gratis). Cuma masih aja ada yang malas lapor,” ucap Kapolres Sintang, AKBP Adhe Hariadi, Selasa (4/12/2018).

Dari STTP ini lah, kata Kapolres, pihak kepolisian dapat menentukan jumlah personel yang akan diterjunkan untuk melaksanakan pengamanan kampanye yang ada di wilayah hukum Polres Sintang.

“Ada STTP atau pun tidak Polri tetap lakukan pengamanan. Sehingga tercipta situasi kamtibmas yang aman, nyaman dan damai pada Pemilu 2019,” ujarnya.

STTP, ungkap Kapolres, sudah disosialisasikan kepada para peserta pemilu 2019. “Syarat pembuatannya sudah disosialisasikan,” katanya.

Olehkarenanya, Kapolres mengajak peserta pemilu 2019 dan seluruh elemen masyarakat untuk turut serta mensukseskan pelaksanaan Pemilu tahun 2019, sehingga dapat berjalan dengan aman dan lancar.

“Parpol bersama kader partainya untuk saling menjaga keamanan demi terwujudnya Pemilu yang aman, nyaman, dan damai,” ajaknya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Politik SARA Bikin Kalbar Masuk Kategori Rawan Sedang

    Politik SARA Bikin Kalbar Masuk Kategori Rawan Sedang

    • calendar_month Jum, 2 Nov 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pada Pemilihan Kepada Daerah (Pilkada) Serentak 2018 lalu, Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) masuk peringkat ke 3 dengan kategori kerawanan tertinggi. Nah, untuk Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 Kalbar masuk di peringkat ke 18 dengan kategori kerawanan sedang. Data tersebut berdasarkan hasil riset Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) RI. “Indeks kerawanan Pemilu 2019 di Kalbar […]

  • Jarot Ajak Rakyatnya Doakan 59 Pasien Positif Covid-19 Agar Cepat Sembuh

    Jarot Ajak Rakyatnya Doakan 59 Pasien Positif Covid-19 Agar Cepat Sembuh

    • calendar_month Sen, 22 Mar 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Setakat ini, penghuni rumah susun (Rusun) RSUD Ade M Djoen Sintang sebanyak 59 pasien positif Covid-19. Mereka semua sedang menajalani masa pemulihan, agar dapat berkumpul kembali dengan keluarga dan kerabatnya. Olehkarenanya, Bupati Sintang, Jarot Winarno mengajak semua pihak dan seluruh masyarakat Kabupaten Sintang agar medoakan pasien positif Covid-19 segera sehat, sehingga mereka dapat […]

  • Hari Asyura, Bupati Erlina Berbagi Asih dengan Anak Yatim dan Dhuafa

    Hari Asyura, Bupati Erlina Berbagi Asih dengan Anak Yatim dan Dhuafa

    • calendar_month Sab, 29 Agu 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Peringatan Hari Asyura atau 10 Muharram 1442 Hijriah, menjadi momen membahagiakan bagi ratusan anak yatim di Kabupaten Mempawah. Bupati Mempawah Hj. Erlina secara khusus mengundang mereka ke rumah dinas, Sabtu (29/8/2020). Selain mendapatkan tali asih, para anak yatim itu juga diberikan wejangan agar selalu mendirikan salat lima waktu dan ibadah lainnya. “Anak-anakku, melalui […]

  • Modal Nekat, Warga Mengkurai Bangun Relokasi Masjid Darunnasihin

    Modal Nekat, Warga Mengkurai Bangun Relokasi Masjid Darunnasihin

    • calendar_month Sab, 27 Apr 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Cuma dengan modal nekat dan dukungan penuh warga, Kelurahan Mengkurai, Kecamatan Sintang. Relokasi Masjid Darunnasihin pun dibangun, meskipun masih ada beberapa bangunan yang belum rampung. Relokasi Masjid Darunnasihin dibangun sejak 2014 silam. Hanya dengan modal Rp60 juta. Kini telah diresmikan langsung oleh Bupati Sintang, Jarot Winarno, Jumat (26/4/2019). “Relokasi masjid ini hanya dengan […]

  • Intensifkan Tes Rapid Antigen di Batas Kota Pontianak

    Intensifkan Tes Rapid Antigen di Batas Kota Pontianak

    • calendar_month Jum, 23 Apr 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Mengantisipasi mobilitas masyarakat menjelang Hari Raya Idulfitri 1442 Hijriyah, baik arus masuk maupun keluar wilayah Kota Pontianak di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak bersama unsur TNI/Polri akan melakukan pengawasan ketat di pintu masuk batas kota. Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono menerangkan, di pintu-pintu masuk Kota Pontianak pihaknya […]

  • Pj Bupati Ismail Terima Kartu Kredit Pemerintah Daerah dari Bank Kalbar

    Pj Bupati Ismail Terima Kartu Kredit Pemerintah Daerah dari Bank Kalbar

    • calendar_month Kam, 30 Jan 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menerima penyerahan Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD) dari Bank Kalimantan Barat (Kalbar) di ruang kerjanya, Kamis (30/1/2025). Penyerahan dilakukan oleh Kepala Bank Kalbar Cabang Mempawah, Ade Setiawan. Pj Bupati Ismail menyatakan bahwa penggunaan KKPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mempawah akan mendukung Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD) serta […]

expand_less