Breaking News
light_mode

Ingat…! Ini Janji PLN Rayon Sintang

  • calendar_month Kam, 7 Jun 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – PT PLN (Persero) Rayon Sintang, memastikan stok daya kelistrikan aman selama Ramadan hingga H+15 IdulFitri 1439 Hijriyah.

Manager PLN Rayon Sintang, Rizky mengaku untuk saat ini daya kelistrikan di Kabupaten Sintang tidak mengalami kendala. Artinya semua dalam kondisi aman, sehingga tidak ada terjadinya pemadaman.

“Jika ada kendala yang diluar perkiraan kita, maka PLTU pun sudah siap membackup daya kelistrikan di Kabupaten Sintang,” kata Rizky, Kamis (7/6).

Rizky mengatakan PLTD di Kabupaten Melawi juga siap menyuplai apabila terjadi gangguan daya kelistrikan di Kabupaten Sintang.

“Ahamdulillah kita tidak seperti tahun lalu yang sering terjadi pemadaman,” katanya.

Terpisah, Bupati Sintang, Jarot Winarno mengajak masyarakat untuk tidak khawatir dengan daya kelistrikan yang dimiliki mesin PLTD di Kabupaten Sintang.

Sebab, tambah Jarot, berdasarkan laporan PLN bahwa kondisi daya kelistrikan di Kabupaten Sintang tidak terjadi kekurangan. Tetapi mecapai kelebihan daya.

Menurut Jarot, penyebab terjadinya pemadaman tidak hanya disebabkan oleh kekurangan daya. Tetapi faktor alam juga merupakan hal utama yang harus kita pahami bersama.

“Listrik kita selama Ramadan dan Idulfitri aman. Jadi masyarakat tidak perlu khawatir dan bimbang dengan daya kelistrikan di Kabupaten Sintang,” tutupnya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Erlina: Mempawah Masuk Risiko Bencana Tinggi, Mitigasi Jadi Prioritas!

    Bupati Erlina: Mempawah Masuk Risiko Bencana Tinggi, Mitigasi Jadi Prioritas!

    • calendar_month Kam, 30 Okt 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kabupaten Mempawah tercatat memiliki tingkat risiko bencana yang tinggi berdasarkan Indeks Risiko Bencana Indonesia (IRBI) 2024 dengan skor 0,60 dan berada di peringkat 80 dari 514 kabupaten/kota. Kondisi tersebut menjadi perhatian serius Pemerintah Kabupaten Mempawah, yang ditandai dengan pembukaan Diskusi Publik Rancangan Awal Rencana Penanggulangan Bencana (RPB) Tahun 2025–2029 oleh Bupati Mempawah, Erlina, […]

  • Pj Wali Kota Tinjau Genangan di Pontianak Tenggara dan Selatan

    Pj Wali Kota Tinjau Genangan di Pontianak Tenggara dan Selatan

    • calendar_month Ming, 29 Sep 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Tingginya curah hujan mengakibatkan sebagian wilayah Kota Pontianak terendam air. Beberapa wilayah di Pontianak Selatan dan Tenggara, air menggenang di sejumlah ruas jalan. Penjabat (Pj) Wali Kota Pontianak Ani Sofian didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pontianak Amirullah serta sejumlah kepala perangkat daerah terkait meninjau langsung untuk melihat kondisi daerah yang tergenang. Ani Sofian […]

  • Pj Bupati Minta Pupuk Subsidi Disalurkan Tepat Sasaran

    Pj Bupati Minta Pupuk Subsidi Disalurkan Tepat Sasaran

    • calendar_month Rab, 10 Jul 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail melakukan peninjauan ketersediaan pupuk bersubsidi di Toko Kampung Tani, Kelurahan Tengah, Kecamatan Mempawah Hilir, Rabu (10/7/2024). Pada kesempatan tersebut, Pj Bupati Ismail mengatakan Dinas Pertanian berupaya agar ketersediaan pupuk subsidi dapat stabil dalam memenuhi kebutuhan para petani yang tersebar di 9 kecamatan yang ada di Kabupaten Mempawah. Dimana […]

  • Apresiasi Kepedulian Mahasiswa dengan Covid-19

    Apresiasi Kepedulian Mahasiswa dengan Covid-19

    • calendar_month Sab, 10 Jul 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Program vaksinasi terus bergulir. Vaksinasi Covid-19 tak hanya digelar oleh pemerintah maupun TNI/Polri, komunitas dan organisasi juga ikut mensukseskan program itu dalam rangka menekan angka penularan Covid-19. Satu diantaranya yang diinisiasi Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Cabang Pontianak dengan menggelar vaksinasi massal bertempat di Gereja Kemah Injil Indonesia Hebron Pontianak Jalan Prof M […]

  • Kasus DBD Meningkat, Dewan Ajak Masyarakat Donor Darah

    Kasus DBD Meningkat, Dewan Ajak Masyarakat Donor Darah

    • calendar_month Rab, 18 Okt 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Ketua Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Lim Hie Soen mengatakan, peran Palang Merah Indonesia (PMI) cukup sentral, mengingat keberadaan PMI erat kaitannya dengan ketersediaan stok darah. Karenanya, kata Lim Hie Soen, keberadaan PMI diibaratkan rumah dari stok darah. “Harus disadari, ketersediaan transfusi darah sangat diperlukan dalam penanganan kesehatan. […]

  • Gelar Pasukan PAM Pilkada Mempawah 2024

    Gelar Pasukan PAM Pilkada Mempawah 2024

    • calendar_month Sen, 2 Sep 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menghadiri Apel Gelar Pasukan PAM Pilkada Kabupaten Mempawah Tahun 2024 di Halaman Kodim 1201/Mph, Senin (2/9/2024). Pada kesempatan tersebut, Pj Bupati Ismail menyambut baik Apel Gelar Pasukan PAM Pilkada Kabupaten Mempawah Tahun 2024 ini sebagai upaya pencegahan dan pengamanan dalam melancarkan dan menjaga kondusifitas Pilkada di Kabupaten Mempawah. […]

expand_less