Breaking News
light_mode

Gempar!!! Warga Antibar Temukan Mayat Bayi Mengapung di Keramba Ikan

  • calendar_month Sen, 14 Des 2020
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Warga Desa Antibar, Kecamatan Mempawah Timur gempar dengan ditemukannya sosok mayat bayi laki-laki mengampung di sungai, Senin (14/12/2020).

Mayat bayi laki-laki tanpa identitas tersebut ditemukan menyangkut di jaring salah satu keramba ikan milik warga setempat, dengan posisi terlungkup dan kondisi yang tampak sudah membengkak.

Kapolres Mempawah, AKBP Fauzan Sukmawansyah melalui Kasat Reskrim Polres Mempawah, Muhammad Resky Rizal membenarkan atas penemuan sosok mayat bayi laki-laki tersebut. Menurutnya, mayat bayi laki-laki itu kali pertama ditemukan oleh Zulkarnaen (saksi) yang tak lain merupakan pemilik keramba ikan.

“Saat itu Zulkarnaen mau memberi makan ikan nila peliharaannya di keramba, tapi dia terkejut melihat ada anak bayi laki-laki tersangkut di jaring kerambanya dalam keadaan sudah tidak bernyawa,” ungkapnya.

Melihat ihwal tersebut, kata dia, saksi dengan sigap memberitahukan kejadian itu kepada warga sekitar dan juga melaporkannya ke pihak kepolisian.

“Begitu ada laporan, pihak kita langsung mendatangi TKP, mengambil Keterangan saksi, mencari barang bukti, melakukan proses evakuasi dan membawa mayat bayi tersebut ke rumah sakit Rubini Mempawah untuk di visum,” pungkasnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Minta OPD Bekerja Maksimal

    Minta OPD Bekerja Maksimal

    • calendar_month Rab, 23 Jun 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah menggelar rapat internal yang diikuti jajaran Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Rabu (23/6/2021). Rapat yang dipimpin langsung Bupati Mempawah, Hj Erlina itu dimaksudkan untuk mengevaluasi program kerja instansi dilingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah. “Rapat internal bersama OPD ini dimaksudkan untuk mengevaluasi pencapaian kerja dan program kerja yang sedang berjalan. Evaluasi ini sangat […]

  • Sintang Diteror “Drone”, Kemana Aparat Hukum?

    Sintang Diteror “Drone”, Kemana Aparat Hukum?

    • calendar_month Ming, 1 Des 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Setakat ini, pemahaman di tengah masyarakat, keberhasilan aparat hukum terutama polisi dalam menjalankan tugas dan tanggungjawabnya dikatakan berhasil apabila bisa mengungkap dan menangkap pelaku tindak kriminal. Padahal, keberhasilan polisi bukan soal menangkap atau tidak, melainkan soal rasa aman dan nyaman di masyarakat. Hal itu sejalan dengan butir ketiga Tribrata Polri yakni, senantiasa melindungi, […]

  • Datangi Kemendagri, Ini yang Dibawa Eksekutif dan Legislatif Sintang…

    Datangi Kemendagri, Ini yang Dibawa Eksekutif dan Legislatif Sintang…

    • calendar_month Sen, 26 Mar 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Upaya pembentukan kecamatan di Kabupaten Sintang terus bergulir. Penghentikan sementara (moratorium) pemekaran daerah yang diberlakukan Pemerintah Pusat (Pempus), tidak menyurutkan langkah Eksekutif dan Legislatif di Bumi Senentang ini. Penyelenggara pemerintahan dan wakil rakyat di Kabupaten Sintang, dengan didampingi Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalbar mendatangi Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). “Kita menindaklanjuti Perda (Peraturan Daerah) pembentukan […]

  • Senin 14 September Pengurus LPM Mempawah Dilantik

    Senin 14 September Pengurus LPM Mempawah Dilantik

    • calendar_month Jum, 11 Sep 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Panglima Besar Laskar Pemuda Melayu (LPM) Kalimantan Barat, Iskandar, direncanakan akan melantik pengurus LPM Kabupaten Mempawah di Mempawah Convention Center (MCC), Senin (14/9/2020) pagi. Sekretaris DPD LPM Kabupaten Mempawah, Mohlis Saka, mengkonfirmasi kehadiran Panglima Besar LPM Kalbar, Iskandar, ke Mempawah. “Insya Allah beliau (Iskandar) hadir untuk melantik LPM Kabupaten Mempawah. Saat ini kami […]

  • Wabup Mempawah Ajak Semua Pihak Jaga Kebersihan Laut

    Wabup Mempawah Ajak Semua Pihak Jaga Kebersihan Laut

    • calendar_month Rab, 7 Sep 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi berharap seluruh elemen masyarakat di Kabupaten Mempawah bersama-sama menjaga laut agar tetap bersih. “Mari kita jaga sungai dan laut agar tetap bersih dan bersinar,” ungkap Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi ketika menghadiri Gerakan Nasional Laut Bersih Tahun 2022 bersama Lantamal XII Pontianak di Desa Sungai Duri […]

  • Sungai Kapuas Wajah Terdepan Kota Pontianak

    Sungai Kapuas Wajah Terdepan Kota Pontianak

    • calendar_month Sen, 4 Mar 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak berencana mengalokasikan anggaran untuk promenade atau penataan jalan paralel dari Kapuas Indah hingga ke Pelabuhan Seng Hie. Penataan ini untuk menjadikan Sungai Kapuas sebagai wajah terdepan Kota Pontianak di mana bangunan-bangunan tersebut menghadap ke sungai. Bangunan-bangunan di sepanjang sungai akan dipotong dengan menerapkan Garis Sempadan Sungai (GSS). “Saya yakin […]

expand_less