Breaking News
light_mode

Fraksi PDI Perjuangan Minta OPD Terkait Hadir untuk Bahas Raperda RDTR BWP Industri Sungai Ringin

  • calendar_month Sen, 6 Apr 2020
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Kendati semua Fraksi di DPRD Sintang menyepakati Raperda Rencana Detail Tata Ruang Bagian Wilayah Perencanaan (RDTR BWP) Industri Sungai Ringin menjadi Peraturan Daerah (Peda). Namun, ada beberapa catatan yang disampaikan dan harus dipenuhi oleh pemerintah.

Dalam sidang paripurna dengan agenda penyampaian pandangan umum Fraksi DPRD Sintang yang dipimpin Ketua DPRD Sintang Florensius Ronny, Senin (6/4/2020), Juru bicara Fraksi PDI Perjuangan Tuah Mangasih menyakini bahwa, penyampain Raperda oleh pemerintah telah melalui pengkajian yang matang dan mendalam.

Akan tetapi, untuk mewujudkan Perda yang lebih baik guna mengakomodir kepentingan masyarakat secara keseluruhan, maka rancangan Perda harus dibahas dalam sidang paripurna. Sehingga pemerintah daerah memiliki payung hukum yang jelas dan tegas dalam melaksanakan putusan-putusan sebagai pemerintah daerah otonom.

“Jadi, terkait Raperda RDTR BWP Industri Sungai Ringin, kami minta Bupati memerintahkan kepala OPD dan instansi terkait agar hadir dalam rapat kerja pembahasan seluruh Raperda. Selain itu, dalam  menetapkan luas kawasan industri harus memperhatikan dampak lingkungan dan harus objektif,” sarannya.

Kemudian, kata Tuah, dalam menentukan tata ruang, pemerintah harus melibatkan banyak elemen masyarakat disekitar kawasan Idustri Sungai Ringin tersebut.

Sementara itu, Fraksi NasDem melalui juru bicara Kartimia Marwani mengatakan, mengingat Sungai Ringin merupakan wilayah pemukiman penduduk. Maka setelah RDTR BWP Industri Sungai Ringin ditetapkan menjadi Perda, instansi terkait harus melakukan sosialisasi hingga ke tingkat paling bawah yakni Rukun Warga (RW).

“Mengingat peraturan dibuat untuk hajat hidup orang banyak, maka penerapan Perda jangan sampai membuat aspek sosial budaya masyarakat hancur,” pungkasnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gelar Doa Bersama, Ayo Sukseskan Festival Robo-Robo 2022

    Gelar Doa Bersama, Ayo Sukseskan Festival Robo-Robo 2022

    • calendar_month Rab, 14 Sep 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Panitia Festival Robo-Robo Tahun 2022 menggelar doa selamat bersama di Pelabuhan Pasir Wan Salim, Kelurahan Pasir Wan Salim Kecamatan Mempawah Timur, Rabu (14/9/2022). Kegiatan itupun dihadiri Bupati Mempawah, Hj Erlina dan Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi. Ketua Panitia Festival Robo – Robo Tahun 2022, Mohlis Saka mengatakan kegiatan doa bersama tersebut dilaksanakan […]

  • Edi Kamtono Doakan Syekh Ali Jaber dan Korban Sriwijaya Air

    Edi Kamtono Doakan Syekh Ali Jaber dan Korban Sriwijaya Air

    • calendar_month Jum, 15 Jan 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Jamaah Masjid Raya Mujahidin melaksanakan salat ghoib berjamaah usai salat Jumat. Salat ghoib ini ditujukan bagi almarhum Syekh Ali Jaber dan korban musibah jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ-182 rute penerbangan Jakarta-Pontianak. “Semoga almarhum husnul khatimah dan segala kebaikannya diterima Allah SWT serta keluarga yang ditinggalkan diberikan kekuatan dan ketabahan,” ujar Ketua Dewan Masjid […]

  • Bupati Erlina Minta Kades Intens Koordinasi dengan APIP

    Bupati Erlina Minta Kades Intens Koordinasi dengan APIP

    • calendar_month Rab, 17 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Monitoring dan Evaluasi penyelenggaraan pemerintahan desa kembali dilakukan Bupati Mempawah, Hj Erlina. Kali ini kegiatan tersebut dipusatkan di Rumah Makan Asri, Desa Sengkubang, Kecamatan Mempawah Hilir, Rabu (17/5/2023). “Tak lain dan tak bukan saya mengundang bapak ibu kepala desa dan ketua BPD selain untuk membangun sinergitas adalah untuk melakukan evaluasi dan bimbingan terkait […]

  • Tak Mau Dipidana! Kapolres Ingatkan Masyarakat dan Perusahaan Tak Bikin Karhutla

    Tak Mau Dipidana! Kapolres Ingatkan Masyarakat dan Perusahaan Tak Bikin Karhutla

    • calendar_month Rab, 17 Jul 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kapolres Sintang, AKBP Adhe Hariadi mengingatkan kepada masyarakat dan perusahaan perkebunan di Kabupaten Sintang agar tidak memanfaatkan musim kemarau yang diperdiksi memakan waktu panjang tahun 2019 ini. Terutama tidak membuka lahan dengan cara membakar. Apalagi di sengaja. “Kalau di sengaja tentu melanggar aturan dan Undang-undang yang ada. Pihak kepolisian tigak akan segan-segan mengambil […]

  • LP3KD Minta Peserta Pesparani Tampil Maksimal
    OPD

    LP3KD Minta Peserta Pesparani Tampil Maksimal

    • calendar_month Sen, 14 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKabar – Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik I Tingkat Kabupaten Sintang secara resmi dimulai. Pesparani yang pertama kalinya dilaksanakan di Kabupaten Sintang tersebut dibuka langsung oleh Bupati Sintang, Jarot Winarno di Indoor Apang Semengai, Senin (14/10/2024). Ketua Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesta Paduan Suara Gerejani Katolik Daerah (LP3KD) Kabupaten Sintang, Agustinus Hatta menyampaikan bahwa […]

  • Rendahnya Minat Baca di Sintang
    OPD

    Rendahnya Minat Baca di Sintang

    • calendar_month Sen, 22 Mar 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sintang, Iwan Setiadi mengungkapkan, minimnya budaya literasi masih melekat pada anak muda di Sintang. Hal itupun disebabkan minimnya fasilitas perpustakaan sebagai penunjang bacaan. “Kalau berbicara teknologi informasi sudah kita terapkan di perpustakaan. Namun yang perlu kita perhatikan keberadaan perspustakaan di tempat yang strategis, sehingga masyarakat betah dan […]

expand_less