Breaking News
light_mode

Cerdas Gunakan Hak Pilih dan Medsos di Tahun Politik

  • calendar_month Sen, 17 Des 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Kemajuan teknologi informasi berkembang begitu pesat. Hal tersebut harus dapat ddiantisipasi sebaik mungkin. Apalagi 2018 – 2019 mendatang merupakan tahun politik.

“Pemilu 2019 merupakan pemilu yang kompleks di dunia. Tentunya dengan kompleksitas tersebut maka memungkinkan akan terjadi masalah-masalah. Begitu juga dengan isu yang berkembang di media sosial. Harus bijak menyikapinya. Jangan sampai kita mau menjadi korban perpecahan,” kata Kabag Humas dan Protokol Setda Sintang, Kurniawan saat mewakili Bupati Sintang pada Milad Muhammadiyah yang ke-106, Minggu (16/16/2018).

Olehkarenanya, Kurniawan mengajak masyarakat untuk tidak hanya sebatas berpartisipasi saja pada Pemilu 2019. Tetapi harus cerdas dalam memilih.

“Gunakan kecerdasan tersebut dalam menentukan hak pilih kita masing-masing,” pesan  Kurniawan.

Melalui media sosial, ungkap Kurniawan, masyarakat dengan mudahnya menjadi korban rekayasa kebohongan. Olehkarenanya, yang dibutuhkan saat ini bagaimana bisa mengejar kemajuan teknologi tersebut diimbangi dengan literasi media.

“Jadi Muhammadiyah agar bisa mempersiapkan warganya melalui badan amal usaha untuk mencerdaskan serta meningkatkan literasi media, karena ini penting. kalau tidak dikelola dengan baik maka akan menjadi bom waktu dimasa depan,” tuturnya.

Sementara itu, Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah, Slamet Turmudzi mengharapkan dengan kegiatan Milad Muhammadiyah yang ke-106 ini bisa menjadikan kegiatan yang baik bagi semuanya.

“harapan saya semoga dengan diselenggarakannya kegiatan ini dapat memberikan manfaat dan menumbuh kembangkan kebersamaan kita. Apalagi saat ini banyaknya arus informasi yang tidak baik, maka dengan kegiatan ini sama-sama kita tebarkan informasi kebaikan, perbuatan yang baik, sehingga mendapatkan hasil yang terbaik dalam berbangsa dan bernegara,” tutupnya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mempawah Jalani Verifikasi KLA 2025, Targetkan Predikat Lebih Tinggi

    Mempawah Jalani Verifikasi KLA 2025, Targetkan Predikat Lebih Tinggi

    • calendar_month Rab, 16 Apr 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kabupaten Mempawah kembali tancap gas menuju predikat Kabupaten Layak Anak (KLA) 2025! Pemerintah Kabupaten Mempawah resmi melaksanakan Verifikasi Lapangan Hybrid yang digelar di Aula Junjung Titah, Kantor Bupati Mempawah, Rabu (16/4/2025). Acara ini dihadiri langsung oleh Deputi Perlindungan Khusus Anak dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA), bersama Tim Verifikasi KLA, […]

  • Banyak Bencana Mengguncang Indonesia, Masyarakat Sintang Diimbau Gelar Doa Bersama di Malam Tahun Baru 2019

    Banyak Bencana Mengguncang Indonesia, Masyarakat Sintang Diimbau Gelar Doa Bersama di Malam Tahun Baru 2019

    • calendar_month Ming, 30 Des 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar –  Sebagai wujud simpati terhadap korban bencana Tsunami, cuaca ekstrim hujan lebat, dan banjir. Masyarakat Kabupaten Sintang diharapkan tidak melakukan kegiatan berlebihan saat perayaan malam pergantian tahun 2019. “Kiranya dapat dilaksanakan sederhana saja. Tidak melakukan kegiatan seperti pawai kendaraan, pesta kembang api, petasan, panggung hiburan malam, serta kegiatan lainnya yang berlebihan,” kata Kabag Humas […]

  • Dewan Bingung, Pemerintahan Kecamatan di Anak Tirikan

    Dewan Bingung, Pemerintahan Kecamatan di Anak Tirikan

    • calendar_month Kam, 2 Apr 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Ketua II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Heri Jamri mengaku aneh dan bingung dengan struktur pemerintahan desa dan kecamatan. Pasalnya ada yang di anak tirikan dalam kedua pemerintah itu. “Pemerintah Kecamatan terlihat seperti anak tiri dalam struktur pemerintahan saat ini, kepala desa langsung melaporkan kejadian-kejadian di wilayahnya kepada Bupati. Memang […]

  • Bupati: Jaga dan Pelihara Jalan Daerah yang Dibangun Pempus di Desa Peniti Dalam I

    Bupati: Jaga dan Pelihara Jalan Daerah yang Dibangun Pempus di Desa Peniti Dalam I

    • calendar_month Rab, 24 Jan 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina menghadiri acara Tasyakuran Pembangunan Jalan Daerah di Desa Peniti Dalam I, Kecamatan Segedong, Rabu (24/1/2023). Jalan daerah yang dibangun memiliki panjang 6 Km yang menghubungkan Desa Peniti Dalam I hingga batas desa dengan Desa Jungkat, Kecamatan Jongkat. Jalan daerah yang dibangun merupakan usulan Pemerintah Kabupaten Mempawah kepada pemerintah pusat […]

  • Wali Kota Ajak Warganya jadi Pendonor Aktif

    Wali Kota Ajak Warganya jadi Pendonor Aktif

    • calendar_month Rab, 29 Jan 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengapresiasi RRI Pontianak yang menggelar Pontianak Berdonor ke-5 Tahun 2020. Aksi donor darah yang bertemakan ‘Darahku Bukti Cinta Untuk Indonesia Tangguh’ digelar di Gedung RRI Pontianak, Rabu (29/1/2020). Ia berharap kegiatan sosial ini, para pendonor pemula bisa mulai menjadi pendonor rutin. “Dan yang sudah rutin akan lebih […]

  • Sekda Ismail Harap Target MRI Mempawah Capai Level 3

    Sekda Ismail Harap Target MRI Mempawah Capai Level 3

    • calendar_month Sen, 29 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sekretaris Daerah (Sekda) Mempawah, Ismail membuka kegiatan Workshop Finalisasi Penyusunan Manajemen Risiko Indeks (MRI) Kabupaten Mempawah Tahun 2023 yang digelar Inspektorat Daerah Kabupaten Mempawah di Hotel Orchadz Gajah Mada, K Pontianak, Senin (29/5/2023) malam. Pada kesempatan tersebut, Sekda Ismail membacakan sambutan Bupati Mempawah menekankan kepada seluruh asesor dan pengelola risiko di setiap OPD […]

expand_less