Mempawah
Bupati Erlina Terpesona dengan Keindahaan Ornamen Masjid Agung Al-Falah
- calendar_month Kam, 18 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina didampingi sejumlah Kepala OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah meninjau langsung progres pembangunan Masjid Agung Al-Falah, Rabu (17/6/2020) pukul 19.30 WIB. Masjid yang mulai dibangun tahun 2017 silam itu, merupakan peninggalan Bupati Mempawah, H Ria Norsan. Tapi, kembali dilanjutkan istrinya yang saat ini menjabat sebagai Bupati Mempawah periode 2019 […]
Wow, Pasir Wan Salim Bakal Ada Wisata Alam Baru
- calendar_month Kam, 18 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Pemerintah Kelurahan Pasir Wan Salim, Kecamatan Mempawah Timur berencana membangun sebuah lokasi wisata alam di tepi pantai Pelabuhan Kuala Mempawah. Tempat wisata alam baru itu bakal dinamakan “Hutan Mangrove” dan “Pantai Keramat Kepiting”. Untuk mewujudkannya pemerintah setempat telah menjalin kerjasama dengan Pokdarwis Keramat Kepiting. Lurah Pasir Wan Salim, Tusiran menjelaskan, pihaknya telah berkoordinasi […]
Tahun Ini Segedong Sumbang Dua Desa Mandiri
- calendar_month Rab, 17 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Tahun ini, Pemerintah Kabupaten Mempawah mendapatkan tambahan dua desa mandiri dari Kecamatan Segedong. Totalnya menjadi tiga desa mandiri di kecamatan itu. “Sebelumnya Kecamatan Segedong hanya memiliki satu desa mandiri yakni Desa Sungai Burung. Alhamdulillah, sekarang bertambah dua desa mandiri sehingga totalnya ada tiga desa mandiri,” ungkap Camat Segedong, H Iskandar, Rabu (17/6/2020). Tambahan […]
Bupati Erlina dan Dewan Mempawah Pantau Penyaluran BLT di Desa Wajok Hulu
- calendar_month Rab, 17 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina bersama anggota DPRD Mempawah, Sri Tuti Amalia memantau jalannya penyaluran bantuan langsung tunai (BLT) di Desa Wajok Hulu, Rabu (17/6/2020). Bupati Erlina mengatakan, dana BLT DD yang diterima oleh KPM merupakan bantuan dari pemerintah pusat yang dititipkan melalui dana desa. Sasarannya adalah masyarakat miskin yang belum pernah terdata dan […]
Wabup: BPN Harus Pastikan Status Hukum Lahan di Mempawah
- calendar_month Rab, 17 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi menghadiri sidang Panitia Pertimbangan Landreform (PPL) terkait Redistribusi Tanah di Kabupaten Mempawah tahun anggaran 2020 di Kantor BPN Mempawah, Rabu (17/6/2020). “Kami memberikan penghargaan dan apresiasi kepada BPN dan jajaran yang melaksanakan program kerja strategis berkaitan dengan pelayanan masyarakat terutama menyangkut legalitas sertifikat tanah di Kabupaten Mempawah,” […]
DAD Mempawah Minta Izin Naik Dango, Bupati Sarankan Koordinasi ke DAD Kalbar
- calendar_month Rab, 17 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina menerima kunjungan Dewan Adat Dayak (DAD) Mempawah. Kehadiran pengurus DAD terkait perencanaan pelaksanaan Naik dango yang akan dilaksanaka pada Juli 2020 mendatang. Bupati Erlina mengatakan, Pemerintah Kabupaten Mempawah menyambut baik kedatangan ketua dan jajaran pengurus DAD Kabupaten Mempawah terkait rencana pelaksanaan Naik Dango. Bupati Erlina membenarkan, pelaksanaan event budaya […]
Gugus Tugas Covid-19 Mempawah Rapid Test 30 Warga Purun Besar
- calendar_month Sen, 15 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Kebijakan Pemerintah Kabupaten Mempawah melaksanakan rapid test massal terus berlanjut. Senin (15/6/2020), Tim Gugus Tugas Covid-19 Mempawah melakukan rapid test di Desa Sungai Purun Besar, Kecamatan Segedong. Kegiatan tersebut melibatkan 30 warga Desa Sungai Purun Besar yang dihadiri Camat Segedong, H Iskandar, Kanit Provos Bripka Deni Joko Susilo dan Kanit Sabhara Bripka Mushermansyah, […]
Ingat!!! Mulai Tanggal 1 Sampai 6 Juli 2020, Disdikporapar Mempawah Buka PPDB dengan Sistem Online
- calendar_month Sen, 15 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Mulai tanggal 1 hingga y Juli 2020 mendatang, Dinas Pendidikan, Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disdikporapar) Mempawah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) jenjang pendidikan TK, SD, dan SMP. “Terkait PPDB SD dan SMP, kami sudah menetapkan sesuai kalender pendidikan. PPDB akan dimulai pada tanggal 1-6 Juli 2020 mendatang,” ungkap Kepala Disdikporapar Mempawah, El […]
Bupati Erlina dan DPRD Kompak Tinjau dan Bantu Korban Banjir di Desa Pasir
- calendar_month Kam, 11 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina berasama anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Mempawah, Chairussaib meninjau dampak banjir yang menerjang beberapa desa di kabupaten itu. Kali ini eksekutif dan legeslatif itu secara bersama menyalurkan bantuan kepada korban banjir di Dusun Sebukit Rama, Desa Pasir, Kecamatan Mempwah Hilir, Kamis (11/6/2020). Setelah berkeliling dan melihat langsung korban […]
Bupati Erlina Tinjau Pelaksanaan Pilkades Terakhir di Desa Wajok Hulu
- calendar_month Kam, 11 Jun 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina meninjau langsung pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) dengan sistem e-Voting di Desa Wajok Hulu, Kamis (11/6/2020). Pilkades Wajok Hulu merupakan rangkain terakhir dari 30 desa yang melaksanakan pemilihan kepala desa. Kendati tertunda akibat pandemi virus Corona atau Covid-19, tapi antusias masyarakat setempat dinilai begitu tinggi “Saya sangat senang melihat […]
