Breaking News
light_mode

Sinergitas TNI dan Warga Muakan Hilir Perbaiki Ruas Jalan Rusak
OPD

Sinergitas TNI dan Warga Muakan Hilir Perbaiki Ruas Jalan Rusak

  • calendar_month Rab, 3 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Guna memudahkan akses mobilitas di daerah perbatasan, warga di Dusun Muakan Hilir, Desa Muakan Petinggi, Kecamatan Ketungau Hulu, bersama Satgas Pamtas Yonif 407/Padma Kusuma bergotong-royong memperbaiki jalan. Danpos Muakan, Serka Hidayah Purwo mengatakan, perbaikan jalan dilakukan lantaran saat turun hujan kondisi jalan menjadi rusak dan berlumpur, sehingga menyulitkan warga saat melewatinya. Oleh karena […]

Jangan Salah Fungsikan Tempat Parkir
OPD

Jangan Salah Fungsikan Tempat Parkir

  • calendar_month Rab, 3 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Sintang, Florensius Kaha menyampaikan bahwa Pemkab Sintang akan mengembalikan fungsi tempat parkir sesuai fungsinya. Hal itu disampaikannya usai meninjau Jalan Patitmura di depan eks RSUD AM Djoen Sintang, Rabu, (3/3/2021). Peninjauan tersebut untuk menanggapi keluhan masyarakat soal penyempitan jalan akibat badan jalan dijadikan tempat parkir kendaraan roda empat dan […]

Wabup Terima Hasil Reses DPRD Mempawah

Wabup Terima Hasil Reses DPRD Mempawah

  • calendar_month Sel, 2 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi menghadiri rapat Paripurna Penyampaian Hasil Reses Anggota DPRD Kabupaten Mempawah Tahun 2021, Selasa (2/3/2021). Rapat tersebut dipimpin langsung Ketua DPRD Mempawah, H Ria Mulyadi didampingi dua Wakil Ketua DPRD Mempawah, Darwis Harafat dan Sayuti. Dalam kesempatan itu, Wabup atas nama Pemkab Mempawah memberikan apresiasi atas pelaksanaan reses […]

Bahas Kajian SPAM, Bupati Harapkan Dukungan Pempus dan Pemprov

Bahas Kajian SPAM, Bupati Harapkan Dukungan Pempus dan Pemprov

  • calendar_month Sel, 2 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Air bersih merupakan kebutuhan yang penting bagi masyarakat serta merupakan kebutuhan dasar. Olehkarenanya, untuk mendukung pengembangan sistem pelayanan dan penyediaan air bersih Pemerintah Pusat (Pempus) dan Provinsi Kalbar diharapkan dapat mendukung segala kebutuham dasar di kabupaten itu. Apalagi, Pelabuhan Internasional Kijing dan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Mempawah akan segera beroperasional. Ihwal tersebut diungkapkan […]

Pelaku Usaha Harus Mampu Bertahan di Tengah Pandemi Covid-19
OPD

Pelaku Usaha Harus Mampu Bertahan di Tengah Pandemi Covid-19

  • calendar_month Sel, 2 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Pandemi Covid-19 masih terus berlanjut dan cenderung meningkat. Tanda-tanda berakhirnya penyebaran virus corona masih belum terlihat di Indonesia dan Kalimantan Barat, khususnya Kabupaten Sintang. Sektor perekonomian telah terpuruk sejak lama. Meski di tengah berbagai ketidakpastian dunia usaha sudah kembali bergerak. Tidak sedikit muncul bisnis baru mencoba peruntungan di masa serba sulit. Anggota Dewan […]

Jaringan Internet Masih jadi Kendala Siswa

Jaringan Internet Masih jadi Kendala Siswa

  • calendar_month Sen, 1 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Mencegah penyebaran Covid-19, pelaksanaan belajar mengajar di berbagai daerah dilaksanakan jarak jauh. Banyak siswa yang memiliki fasilitas komunikasi online dengan guru, namun ada pula siswa yang terkendala fasilitas dan jaringan internet. Masa pembatasan sosial, tatap muka antara guru dan muridnya terpaksa dilakukan melalui teknologi berbasis jaringan seperti siswa yang memiki jaringan internet. Masing-masing […]

Bupati Erlina Ingatkan Peran Guru dan Murid di Tengah Pandemi Covid-19

Bupati Erlina Ingatkan Peran Guru dan Murid di Tengah Pandemi Covid-19

  • calendar_month Sen, 1 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Pandemi Covid-19 masih menjadi kendala semua negara. Terlebih bagi dunia pendidikan, karena pandemi kegiatan belajar mengajar (KBM) kini dilakukan secara daring. Namun, pemerintah berupaya agar KBM tetap bejalan meski dengan pembelajaran jarak jauh (PJJ). Pendidikan tetap jadi fokus utama pemerintah dalam masa pandemi. Siswa dan orang tua, guru juga rentan terdampak pandemi. Olehkarenanya, […]

Minta Perusahaan Bersinergi Tangani Bencana Karhutla dan Wabah Covid-19
OPD

Minta Perusahaan Bersinergi Tangani Bencana Karhutla dan Wabah Covid-19

  • calendar_month Sen, 1 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Upaya membentuk langkah bersama guna mencegah dan menanggulangi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla), serta mencegah penularan Covid-19 di masyarakat terus diupayakan. Termasuk yang dilakukan Polres Sintang dengan menggelar rapat bersama stakeholder terkait. Saat pembukaan rapat, Kapolres Sintang menyampaikan upaya yang terus dilakukan oleh masing-masing instansi dalam penanganan Covid-19. Selain itu, terdapat juga permasalahan […]

Sintang Peringkat 7 IPM Tertinggi di Kalbar
OPD

Sintang Peringkat 7 IPM Tertinggi di Kalbar

  • calendar_month Sen, 1 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Sintang Kartiyus menyampaikan bahwa Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Sintang pada tahun 2020 mencapai angka 66, 88 dan berada pada 7 besar IPM tertinggi. Namun masih berada di bawah IPM Provinsi Kalimantan Barat. “IPM Kabupaten Sintang berada pada kelompok Sedang. Pada tahun 2019, perekonomian Kabupaten Sintang […]

Sintang Belum Terapkan PTM, Ini Alasan Kadisdikbud…
OPD

Sintang Belum Terapkan PTM, Ini Alasan Kadisdikbud…

  • calendar_month Sen, 1 Mar 2021
  • 0Komentar

LensaKalbar – Sejumlah kabupaten/kota di Provinsi Kalimantan Barat ada yanv sudah mulai menerapkan pembelajaran tatap muka (PTM). Namun, untuk Kabupaten Sintang hal tersebut belum diberlakukan, karena masih dalam “Zona Oranye”. Ihwal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Sintang, Lindra Azmar, Senin (1/3/2021). Menurut Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sintang, Lindra Azmar, sekolah […]

expand_less