Zainuddin
HUT RI ke-77, Pemkot Gelar Pasar Murah di Enam Kecamatan
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Dalam rangka menyambut HUT RI ke-77, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak melalui Dinas Koperasi Usaha Mikro dan Perdagangan (Diskumdag) Kota Pontianak bekerjasama dengan beberapa perusahaan dan distributor, menggelar Pasar Murah di enam kecamatan se-Kota Pontianak. Pasar murah ini ditujukan bagi masyarakat Kota Pontianak yang membutuhkan bahan kebutuhan pokok dengan harga lebih murah dari pasaran. […]
Tahun Baru Islam 1444 H, Masjid Darussalam Datangkan Ustadz Riza Muhammad
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Masjid Darussalam, Kelurahan Pasir Wan Salim, Kecamatan Mempawah Timur memperingati Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah dengan mendatangkan Safari Dakwah, Ustad Riza Muhammad, Rabu (3/8/2022) malam. Kegiatan tersebut juga dihadiri Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi dan masyarakat setempat. Di kesempatan ini, Wabup Mempawah ini mengucapkan Selamat Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah kepada seluruh […]
Sampah Bakal Bernilai Emas
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono meresmikan sekaligus meluncurkan Bank Sampah Mini Spansa di SMP Negeri 1 Pontianak. Kedepan dirinya berharap, muncul bank sampah mini lainnya di lingkungan sekolah maupun perkantoran di seluruh Kota Pontianak. “Dari kumpulan sampah tersebut, ada yang diolah menjadi barang bermanfaat ataupun seni kerajinan tangan lainnya. Ada yang ditukar […]
Pastikan Berjalan dengan Baik, Bupati Pantau Pembangunan Jalan di Sungai Bakau Kecil
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Tak hanya melakukan monitoring pembangunan di Kecamatan Sadaniang saja. Di hari yang sama, Rabu (3/8/2022), Bupati Mempawah, Hj Erlina juga melakukan monitoring pembangunan infrastruktur jalan di Desa Sungai Bakau Kecil, Kecamatan Mempawah Timur. Monitoring yang dilakukan orang nomor satu di kabupaten yang berjuluk “Bumi Galaherang” inipun guna memastikan pembangunan yang telah direncanakan pada […]
Fraksi Demokrat Sarankan Pemerintah Maksimalkan Sektor Pajak
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang menyarankan dan meminta pemerintah daerah agar memaksimalkan sektor pajak untuk meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD). “Sektor perpajakan ini merupakan salah satu yang bisa meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD), karena pendapatan dari hasil pajak tentunya sangat besar jika dimaksimalkan,” ungkap Mainar Puspa Sari ketika menjadi juru bicara […]
Dewan Minta Korporasi Bantu Kembangkan BUMDes
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Desa menjadi titik awal pengungkit pemulihan ekonomi masyarakat pasca pandemi Covid-19, sehingga pemerintah mendorong ekonomi desa agar terus bergerak. Untuk itu, kehadiran berbagai program Corporate Social Responsibility (CSR), baik dari Badan Usaha Milik Negara (BUMN) maupun korporasi swasta untuk membantu perkembangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) patut didukung. “CSR korporasi yang bertujuan untuk […]
Kartimia Minta Pemerintah Pantau Kinerja Guru Pedalaman dan Perbatasan
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Dalam rangka menjamin mutu pendidikan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang meminta pemerintah daerah untuk memantau dan meningkatkan pengawasan terhadap tugas dan tanggung jawab guru yang berada di pedalaman maupun perbatasan, khususnya di Kecamatan Binjai Hulu, Kecamatan Ketungau Hilir, Ketungau Tengah, dan Ketungau Hulu. Perihal inipun diungkapkan Kartimia Marwani, anggota DPRD Sintang […]
DPRD Beberkan Dampak Pemangkasan Dana Transfer Daerah
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Heri Jambri mengaku prihatin, lantaran dana transfer pemerintah pusat kepada pemerintah daerah yang bersumber dari Dana Alokasi Umum (DAU) berkurang atau dipangkas. “Sebelumnya DAU kita bisa capai Rp800 miliar lebih, tapi sekarang kurang lebih di angka Rp700 miliar. Artinya ada pengurangan DAU ke daerah, […]
Disiplin PNS Kunci Utama Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Sekretaris Daerah Kota Pontianak, Mulyadi menilai perlu adanya penerapan disiplin pegawai yang tinggi untuk mencapai tujuan organisasi. Hal itu dalam rangka menciptakan pelayanan yang berkualitas kepada masyarakat. “Mengingat organisasi akan berhasil melaksanakan programnya, jika tiap individu yang bekerja dalam organisasi tersebut dapat melaksanakan tugasnya dengan baik, sesuai dengan bidang dan tanggung jawabnya masing-masing,” […]
Pemerintah Diminta Fokus Tingkatkan Sarpras Pendidikan di Pedalaman Sintang
- calendar_month Kam, 4 Agu 2022
- 0Komentar
LensaKalbar – Salah satu hal yang fundamental dalam dunia pendidikan adalah tersedianya sarana prasarana pendidikan yang memadai. Hal ini diyakini akan mempermudah proses belajar mengajar serta memacu semangat dan motivasi peserta didik untuk belajar lebih rajin dan berprestasi lebih baik. Sudah semestinya pemerintah memperhatikan mereka. Pemerintah juga harus menyediakan sarana dan prasarana yang memadai. Ini […]
