Zainuddin
Pemkot Dongkrak Capaian Pembangunan Sepanjang 2022
- calendar_month Sen, 3 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Berbagai capaian dan keberhasilan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak sepanjang tahun 2022 terangkum dalam Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Wali Kota Pontianak Tahun Anggaran 2022. Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono memaparkan capaian-capaian tersebut lewat pidato pengantar LKPJ Tahun Anggaran 2022 dalam rapat paripurna di Ruang Rapat DPRD Kota Pontianak, Senin (3/4/2023). Edi memaparkan soal […]
Pemkot Gelar Operasi Pasar di Enam Kecamatan
- calendar_month Sen, 3 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Mengantisipasi kenaikan harga bahan pokok, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menggelar operasi pasar murah di enam kecamatan. Komoditi yang dijual di antaranya beras premium, telur, gula pasir, minyak goreng, mie instan hingga daging ayam. Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono menyebut, operasi pasar ini dilaksanakan sebagai upaya menjaga ketersediaan pangan dan stabilitas harga di […]
330 Guru Ngaji Tradisional Pontianak Terima Bantuan Operasional
- calendar_month Sen, 3 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Jika sebelumnya Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak memberi bantuan dana operasional kepada kader Posyandu dan petugas fardhu kifayah, kali ini bantuan diberikan kepada 330 orang guru ngaji tradisional yang diserahkan secara simbolis oleh Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono. Masing-masing guru ngaji mendapatkan uang sejumlah Rp1,8 juta. “Guru ngaji memberikan pemahaman yang baik dari […]
Wabup Pagi: Ramadan, Momennya Saling Berbagi
- calendar_month Ming, 2 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi yang juga Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Mempawah menghadiri kegiatan Silaturahmi dan Buka Puasa bersama Pengurus Masjid, Duafa dan Anak Yatim yang digelar Dewan Masjid Indonesia (DMI) Provinsi Kalimantan Barat di Gedung Serba Guna Masjid Mujahidin Pontianak, Minggu (2/4/2023). Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi mengaku haru, […]
128 Stand Ekraf Ramaikan Kampong Ramadan
- calendar_month Ming, 2 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Berbagai macam hiburan dan kuliner disuguhkan pada gelaran Kampong Ramadan Kreatif di Taman Alun Kapuas, Jalan Rahadi Usman. Diikuti 128 stand, kegiatan tersebut digelar mulai tanggal 2 hingga 16 April 2023. Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono berharap, kegiatan tersebut mampu membuka peluang bagi pelaku UMKM serta mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat. Ia turut […]
Bupati: Festival Sahur-Sahur Menjadi Bagian dari Masyarakat Mempawah
- calendar_month Ming, 2 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina menyampaikan rasa syukurnya atas terlaksananya “Festival Sahur-Sahur ke-20” Tahun 2023, mengingat dua tahun belakangan kegiatan rutin tahunan ini tak dapat digelar akibat pandemi Covid-19. “Saya bersyukur pada tahun ini dapat dilaksanakan dengan penuh kemeriahan, mengitari kota Mempawah setelah dua tahun dilaksanakan terbatas, karena adanya pandemi Covid-19,” kata Bupati Mempawah, […]
Kata Wagub: Festival Sahur-Sahur Mempawah Dipromosikan Masuk Kalender Event Pariwisata Nasional
- calendar_month Sab, 1 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Pelaksanaan Festival Sahur – Sahur ke- 20 Tahun 2023 kembali digelar penuh semarak dan kemeriahan dan dibuka langsung Wakil Gubernur Kalimantan Barat, H Ria Norsan di Halaman Kantor Dinas Dikporapar Kabupaten Mempawah, Sabtu (1/4/2023) malam. Pada kesempatan tersebut, Wagub Ria Norsan mengungkapkan bahwa Kalender Pariwisata Kalimantan Barat telah dilaunching oleh Menteri Pariwisata dan […]
Pesan Wabup Kepada Jamaah Masjid Babul Jinan: Bangun Kebersamaan dan Jaga Kekompakan
- calendar_month Sab, 1 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – “Monitoring Ramadan 1444 H” Pemkab Mempawah yang berlangsung di Masjid Babul Jinan, Desa Antibar, Kecamatan Mempawah Timur dihadiri Bupati Mempawah, Hj Erlina dan Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi, Sabtu (1/4/2023). Kegiatan silaturahmi tersebut, bertujuan sebagai upaya menjaga harmonisasi antara pemimpin dan masyarakat. “Kegiatan ini sebagai salah satu komunikasi langsung kami serta melihat […]
Ramadan ke-10, Erlina Berbagi Tali Asih Bersama Anak Yatim dan Duafa
- calendar_month Sab, 1 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Memasuki Ramadan ke-10, Bupati Mempawah, Hj Erlina menyerahkan bantuan tali asih berupa paket berbuka puasa dan santutan kepada 1000 anak yatim dan duafa di Kabupaten Mempawah. Penyerahan tali asih tersebut, juga dihadiri Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi di Rumah Dinas Bupati Mempawah, Sabtu (1/4/2023). Bupati Erlina yang juga Ketua PMI Kabupaten Mempawah, […]
Bupati Erlina Sahur Bersama Jamaah Masjid Miftahul Huda
- calendar_month Sab, 1 Apr 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Memanfaatkan momen Bulan Suci Ramadan 1444 H, Bupati Mempawah, Hj Erlina berserta rombongannya menyempatkan sahur bersama masyarakat atau jamaah di Masjid Miftahul Huda Desa Sambora, Kecamatan Toho Sabtu (1/4/2023) dini hari. Bupati mengatakan, hal itu dilakukannya untuk lebih dekat dengan masyarakat, sekaligus bersyukur dapat menikmati sahur bersama masyarakat. “Saya senang sekali subuh ini […]
