Breaking News
light_mode

Kata Bupati Jarot, Listrik PLN Tak Stabil dan Instalasi Jelek Pemicu Kebakaran di Sintang

  • calendar_month Sen, 7 Jan 2019
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Kondisi tegangan listrik milik PLN yang tidak stabil dan instalasi listrik jelek diduga menjadi pemicu utama peristiwa kebakaran di Jalan YC Oevang Oeray, Desa Baning Kota, Kecamatan Sintang, Senin (7/1/2019) dini hari.

“Sebagian besar penyebanya arus pendek (Korsleting Listrik) dan instalasi listrik jelek. Apalagi dengan kondisi  listrik kita yang tidak stabil. Tadi malam kita beberapa kali padam,” kata Bupati Sintang, Jarot Winarno, usai meninjau langusng lokasi kebakaran d Jalan YC Oevang Oeray, Desa Baning Kota, Kecamatan Sintang, Senin (7/1/2019) pagi.

Kalau kondisi listrik padam hidup, padam hidup , tambah Jarot, sama saja instalasi listrik tidak bagus. Akibatnya, menimbulkan percikan api  yang mengakibatkan kebakaran.

Olehgkarenanya, orang nomor satu di Bumi Senentang itupun menilai perlu dilakukannya evaluasi kembali oleh pihak PLN terkait kondisi litsrik di Kabupaten Sintang dan masyarakat tentang pentingnya instalasi listrik yang baik.

“Sebagian besar ruko mereka sudah dilindungi dengan asuransi,” ujarnya.

Kemudian, ada beberapa langkah yang dapat dibantu Pemerinth Kabupaten Sintang kepada korban kebakaran. Terutama, dalam memberikan kemudahan pada proses percepatan Ijin Mendirikan Bangunan (IMB).

“Kita akan memberikan surat keterangan rekomendasi yang menguatkan untuk mempermudah proses di notaris guna proses pembangunan kembali. Tadi mereka juga minta tata letaknya itu agar bisa kembali ke asalnya sebelum terjadi kebakaran,” katanya.  (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Antisipasi Covid-19, Ayo, Tingkatkan Imunitas dengan Manfaatkan Sinar Matahari Pagi

    Antisipasi Covid-19, Ayo, Tingkatkan Imunitas dengan Manfaatkan Sinar Matahari Pagi

    • calendar_month Kam, 2 Apr 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kampanye Pemerintah untuk  tetap dirumah saja (stay at home) dalam mengantisipasi penyebaran pandemi virus Corona atau Covid-19 semakin gencar disosialisasikan. Tujuanya untuk mengurangi adanya aktivitas diluar rumah harus diikuti semua pihak seperti sekolah, universitas, lembaga dan bahkan ke bidang usaha. Anggota Komisi A DPRD Sintang, Lim Hie Soen menanggapi positif. Sebab, menurutnya dengan berdiam […]

  • KPU Gelar Sosialisasi Tahapan Pilkada Sintang 2024

    KPU Gelar Sosialisasi Tahapan Pilkada Sintang 2024

    • calendar_month Sel, 7 Mei 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sintang menggelar Sosialisasi Tahapan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sintang 2024 di Aula Serantung Waterpark, Selasa (7/5/2024). Kegiatan ini dihadiri Forkopimda, tokoh masyarakat, serta sejumlah partai politik (Parpol). Ketua KPU Sintang, Edy Susanto mengucapkan terimakasih kepada seluruh elemen masyarakat yang ada di Kabupaten Sintang yang telah mensukseskan Pemilu […]

  • Pengunjung yang Tak Disiplin Prokes, Putar Balik!

    Pengunjung yang Tak Disiplin Prokes, Putar Balik!

    • calendar_month Ming, 16 Mei 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Satgas Covid-19 Kecamatan Mempawah Hilir melakukan pencegatan terhadap pengunjung wisata religi Makam Opu Daeng Menambon di Desa Pasir, Minggu (16/5/2021) sekitar pukul 10.30 WIB. Pengunjung yang tak mematuhi protokol kesehatan (prokes) diminta putar balik. Kegiatan pencegatan pengunjung wisata religi Makam Opu Daeng Menambon dipusatkan di Jalan Raden Patih Gumantar, Desa Pasir, Kecamatan Mempawah. […]

  • Pemda Sintang Izinkan Masyarakat Buka Pasar Juadah, Tapi…

    Pemda Sintang Izinkan Masyarakat Buka Pasar Juadah, Tapi…

    • calendar_month Sel, 6 Apr 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Sintang, Jarot Winarno yang juga Ketua Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kabupaten Sintang mengeluarkan Surat Edaran Nomor: 360/1864/BPBD/2021 tanggal 5 April 2021. Surat edaran tersebut berisikan tentang pedoman pelaksanaan kegiatan masyarakat selama bulan suci ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri 1442 H/ 2021 Masehi dalam masa pandemi Covid-19 di Kabupaten Sintang. Dalam Surat […]

  • Resmikan Pasar Rakyat Sungai Duri 1, Bupati: Jaga dan Manfaatkan dengan Baik

    Resmikan Pasar Rakyat Sungai Duri 1, Bupati: Jaga dan Manfaatkan dengan Baik

    • calendar_month Sel, 4 Okt 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina meminta kepada semua pihak, termasuk masyarakat agar menjaga dan memelihara infrastruktur yang telah dibangun pemerintah. Ihwal inipun diungkapkannya ketika meresmikan Pasar Rakyat Desa Sungai Duri 1 Kecamatan Sungai Kunyit, Selasa (4/10/2022). “Tolong dijaga dan dipelihara baik-baik bangunannya, fungsikan sebaik mungkin sehingga dapat menyediakan berbagai kebutuhan masyarakat. Terutama dalam mendongkrak […]

  • Daftarkan Bacaleg, PKB Siap Rebut Kursi di Setiap Dapil

    Daftarkan Bacaleg, PKB Siap Rebut Kursi di Setiap Dapil

    • calendar_month Sab, 13 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Sintang resmi mendaftarkan 40 bakal calon legislatif (Bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU), Sabtu (13/5/2023). PKB Sintang mengaku siap merebut minimal satu kursi di setiap dapil.”Mudah-mudahan dari semua dapil yang ada, PKB mendapatkan satu kursi,” kata Wakil Ketua DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Sintang, […]

expand_less