Breaking News
light_mode

Pelaksanaan E-Voting Pilkades Mempawah Diganjar Penghargaan

  • calendar_month Rab, 9 Agu 2023
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina menerima Penghargaan Tribun Awards 2023 atas suksesnya penyelenggaraan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) secara E-Voting di Kabupaten Mempawah, Selasa (8/8/2023).

Dengan tajuk kegiatan “Maju Menembus Batas”, pelaksanaan E- Voting yang telah dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Mempawah sejak tahun 2017 itu diakui banyak memiliki keunggulan. Salah satunya, adalah penghematan anggaran, efisiensi, efektivitas, transparan dan tentu saja cepat.

Bupati Mempawah, Hj Erlina mengucapkan terimakasih dan dedikasi setinggi- tingginya untuk seluruh Tim E- Voting Kabupaten Mempawah yang telah berjibaku mensukseskan inovasi daerah dan terbukti telah mendapatkan berbagai penghargaan hingga tingkat nasional.

“Terimakasih kepada Tribun Pontianak atas kiprahnya dalam menyajikan berita. Terlebih berita terkait pembangunan pemerintah daerah, karena penyajian informasi sekarang ini tak hanya butuh keakuratan, tetapi juga kecepatan,” pungkas Bupati Erlina. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pil PCC Bikin Pemda dan Aprat Hukum Kerja Ekstra

    Pil PCC Bikin Pemda dan Aprat Hukum Kerja Ekstra

    • calendar_month Sel, 19 Sep 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah daerah dan aparatur hukum bekerja ekstra, mencegah masuknya obat ilegal perusak generasi bangsa tersebut. Di Kabupaten Sintang pemerintah setempat memastikan obat PCC (Paracetamol, Cafein dan Carisoprodol) tidak beredar di apotek dan toko obat. Makanya, Selasa (19/9), Polres, BNN dan Dinas Kesehatan Sintang melakukan inspeksi mendadak (Sidak) di sejumlah toko obat dan apotek […]

  • MoU Ditandatangani! Berharap BU Lainnya Lakukan Hal yang Sama

    MoU Ditandatangani! Berharap BU Lainnya Lakukan Hal yang Sama

    • calendar_month Ming, 20 Jan 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Berbagai bantuan terus mengalir untuk masyarakat kurang mampu yang ada di Kabupaten Sintang. Salah satunya, program Donasi JKN-KIS melalui CSR, bagi masyarakat yang belum terdaftar. Terbukti, setelah Badan Penyelenggara Jaminan Kesehatan (BPJS) Kesehatan Cabang Sintang melakukan penandatangan perjanjian kerjasama antara BPJS Kesehatan Cabang Sintang dan Sentral Optik Sintang mengenai bantuan program donasi JKN-KIS […]

  • Upacara Penurunan Bendera Berjalan Lancar, Wagub Ucapkan Terima Kasih

    Upacara Penurunan Bendera Berjalan Lancar, Wagub Ucapkan Terima Kasih

    • calendar_month Rab, 17 Agu 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Langit mendung tidak menyurutkan semangat para petugas dan seluruh peserta Upacara Penurunan Bendera Merah Putih Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-77 Republik Indonesia yang diselenggarakan di Halaman Kantor Gubernur Kalimantan Barat, Rabu (17/8/2022). Bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) yakni Wakil Gubernur Kalimantan Barat, H Ria Norsan dan Letkol Laut (P) Erpandrio Trio sebagai Komandan […]

  • Haul Syaikhona Fathul Bari ke-66

    Haul Syaikhona Fathul Bari ke-66

    • calendar_month Rab, 17 Jul 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menghadiri Peringatan HAUL Syaikhona Fathul Bari ke-66 di Halaman Yayasan Darajul Ulum, Desa Peniraman, Kecamatan Sungai Pinyuh, Rabu (17/7/2024). Dalam sambutannya, Pj Bupati Ismail menyampaikan atas nama Pemerintah Kabupaten Mempawah menyambut baik dan mengapresiasi pelaksanaan peringatan Haul Syaikhona Fathul Bari ke-66 ini. “Tentunya peringatan Haul ini merupakan bentuk […]

  • HPI Agro Berikan Bantuan dan Bukber Anak Panti Asuhan Jemelak

    HPI Agro Berikan Bantuan dan Bukber Anak Panti Asuhan Jemelak

    • calendar_month Sab, 25 Mei 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – HPI Agro yang membawahi lima perusahaan sawit di Sintang, menggelar acara buka puasa bersama (bukber) di Panti Asuhan Insan Jemelak, Jumat petang (24/5/2019). Buka puasa dengan tema Grow In Harmony juga dihadiri pejabat Kemenag Sintang. Dikesempatan itu, diserahkan pula donasi berupa uang tunai dan buku bacaan sekolah pada Panti Asuhan Insan Jemelak. “Semoga bukunya bermanfaat. […]

  • Lebih dari 50 Persen Pelajar SMAN 1 Mempawah Sudah Divaksin

    Lebih dari 50 Persen Pelajar SMAN 1 Mempawah Sudah Divaksin

    • calendar_month Sen, 6 Des 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina mengungkapkan lebih dari 50 persen pelajar di SMAN 1 Mempawah telah menerima vaksinasi Covid-19. “Jadi, capaian vaksinasi pelajar di SMAN 1 Mempawah ini sudah lebih dari 50 persen ya. Dari 800 pelajar yang ada di sini, ada 500 pelajar yang sudah divaksin,” ungkap Bupati Erlina saat meninjau pelaksanaan vaksinasi […]

expand_less