Breaking News
light_mode

Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Inpres, Jarot Pastikan Permudah Urus IMB Korban

  • calendar_month Rab, 28 Apr 2021
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Bupati Sintang, Jarot Winarno dan Wakil Bupati Sintang, Sudiyanto meninjau lokasi 3 ruko yang mengalami musibah kebakaran di kawasan Pasar Inpres, Rabu (28/4/2021) pagi.

Musibah kebakaran tersebut terjadi pada Selasa malam 27 April 2021 sekitar pukul 22.15 WIB. Akibat dari musibah tersebut salah satu pemilik ruko yang terbakar mengalami luka bakar sekitar 55 persen pada bagian kaki, tangan dan badan. Sementara kerugian materil di perkirakan sekitar ratusan juta rupiah.

“Di sepauk juga beberapa kali, sebelumnyakan di kawasan inpres ini juga pernah beberapa kali, jadi memang kita ni di keliling dengan bencana salah satu yang paling penting adalah kebakaran,” kata Jarot saat melakukan peninjaun.

Jarot mengatakan, ketiga ruko tersebut agar segera dilakukan olah tempat kejadian perkara, hal itu bukan untuk mencari yang salah siapa atau yang melihat siapa, namun guna mencari penyebab sebenanya apa.

“Tentunya, ini dilakukan olah TKP dulu ya, bukan mencari salah siapa atau ada yang lihat siapa nda, tetapi untuk mencari penyebab sebenarnya, apakah harus pendek jaringan atau yang lain. Katanya genset lupa di matikan, tapi tidak tahu genset lalu jadi api tu gimanakan, kira-kira gitu,” ujar Jarot.

Menuru Jarot, musibah ini mengingatkan kepada kita semua yakni adanya corona, kebakaran dan bencana-bencana lain seperti kalau sudah musim penghujan adanya banjir, untuk itulah diingatkan agar selalu harus waspada.

“Khususnya untuk kebakaran ini mengingatkan kepada kita bahwa instalasi listrik di ruko, tempat usaha, lalu di rumah ya itu mesti dibenahi betul-betul lah, karena biasanya penyebabnya harus pendek ya konsletingkan,” ucap Jarot.

“kemudian kalau ada tempat usaha jangan di tinggalkan harus ada yang jaganya,” pesan Jarot.

Jarot meminta para korban selalu bersabar dalam menghadapi musibah ini. Ia pun memastikan pemerintah daerah akan membantu dengan memberikan kemudahan dalam mendapatkan izin mendirikan bangunan kembali apabila mau dibangun ulang atau akan di renovasi dan sebagainya.

“Kita minta para korban bersabar saja, tentu pemerintah akan membantulah kemudahan-kemudahan dalam memdapatkan izin mendirikan bangunan kembali atau merenovasinya dan sebagainya,” kata Jarot.

“Kalaulah ada bagian tata ruang ini mengatur soal penempatan, imb dan sebagainya, jarak antara ruko tu ya di penuhi betul-betul. Kemudian dari kita pemerintah rupanya masih kurang mensosialisasikan tentang bahaya kebakaran ini yang selalu mengintai kita,” pungkasnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Minta Panitia Pilkades Profesional dan Jaga Netralitas

    Kapolres Minta Panitia Pilkades Profesional dan Jaga Netralitas

    • calendar_month Sen, 17 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Jelang pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak upaya menjaga kondusifitas digiatkan. Seperti digelarnya apel deklarasi kesepakatan damai Pilkades yang dilakukan Kepolisian Resort (Polres) Mempawah, Senin (17/2/2020). Diketahui, ada 30 desa dan 125 calon kepala desa (Cakades) yang akan menyelenggarakan Pilkades di Kabupaten Mempawah. Olehkarenanya, Kapolres Mempawah, AKBP Tulus Sinaga berharap dengan adanya deklarasi damai […]

  • Ribuan Jamaah Pontianak Bersholawat

    Ribuan Jamaah Pontianak Bersholawat

    • calendar_month Sel, 16 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ribuan jamaah Pontianak Bersholawat tumpah ruah di sepanjang Jalan Rahadi Usman depan Taman Alun Kapuas, Selasa (16/5/2023) malam. Pontianak Bersholawat yang merupakan rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun PDAM Tirta Khatulistiwa ini menghadirkan Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf. Habib Syech merupakan pembawa lagu religi bertemakan sholawat dari Surakarta, Solo. Pontianak Bersholawat ini juga […]

  • Deklarasi Kampanye Damai, Pesan Pj Bupati Ismail: Jaga Persatuan dan Kerukunan

    Deklarasi Kampanye Damai, Pesan Pj Bupati Ismail: Jaga Persatuan dan Kerukunan

    • calendar_month Sen, 23 Sep 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menghadiri Deklarasi Kampanye Damai Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Mempawah di Mempawah Convention Center, Selasa (23/9/2024). Pj Bupati Mempawah, Ismail menyampaikan poin penting Deklarasi Pilkada yang disaksikan seluruh tim sukses pasangan dan KPU serta Bawaslu serta segenap masyarakat Kabupaten Mempawah sepakat berupaya dan ikhtiar agar pilkada 2024 ini […]

  • Ciptakan Rusunawa Berkonsep Hunian Modern

    Ciptakan Rusunawa Berkonsep Hunian Modern

    • calendar_month Ming, 8 Sep 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Momentum Hari Perumahan Nasional (Hapernas) 2024 dirayakan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak melalui Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) dengan penuh keakraban bersama penduduk yang tinggal di Rusunawa Jalan Harapan Jaya, Kelurahan Parit Tokaya Kecamatan Pontianak Selatan, Minggu (8/9/2024). Berbagai agenda digelar, mulai dari jalan santai, stand UMKM, cek kesehatan gratis, penyerahan bantuan […]

  • Cekcok Berdarah, Kepsek di Mensiap Baru Tewas Ditusuk

    Cekcok Berdarah, Kepsek di Mensiap Baru Tewas Ditusuk

    • calendar_month Kam, 17 Okt 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Seorang kepala sekolah (Kepsek) Sekolah Dasar (SDN) 24, S (54), di Desa Mensiap Baru, Kecamatan Tempunak meninggal dunia setelah ditusuk. Kapolres Sintang, AKBP Adhe Hariadi membenarkan ihwal penusukan terhadap Kepsek SDN 24 di Desa Mensiap Baru itu. “Korbannya seorang kepala sekolah. Mengalami luka tusuk, dan meninggal dunia,” kata Kapolres Sintang. Peristiwa penusukan ini […]

  • DPRD Gelar Paripurna Pengucapan Sumpah Janji Anggota Dewan

    DPRD Gelar Paripurna Pengucapan Sumpah Janji Anggota Dewan

    • calendar_month Rab, 16 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang menggelar rapat paripurna pengucapan sumpah/janji anggota DPRD Kabupaten Sintang periode 2024-2029 atas nama Hermansen Figo dari Partai Hanura di Ruang Rapat Paripurna, Kantor DPRD Sintang, Rabu (16/10/2024). Rapat paripurna tersebut dipimpin Ketua DPRD Kabupaten Sintang, Indra Subekti didampingi Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sintang, Yohanes Rumpak dan […]

expand_less