Breaking News
light_mode

Jumat Pagi, Bupati Erlina Tinjau Dua Pembangunan

  • calendar_month Jum, 22 Nov 2019
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Jumat (22/11/2019) pagi, Bupati Mempawah, Hj Erlina meninjau dua pembangunan yang sedang berjalan.

Pertama – tama, Bupati Erlina yang didampingi oleh Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Mempawah, Hamdani meninjau pembangunan Kantor Kelurahan Sui Pinyuh. Kedua, meninjau pembangunan jalan di Desa Bakar Besar Darat.

“Kami ingin pembangunan ini segera diselesaikan dan difungsikan agar pelayanan di Kelurahan Sungai Pinyuh dapat berjalan lancar,” ujar Bupati Erlina, Jumat (22/11/2019).

Selain itu, Bupati Erlina juga mengaku bahagia. Sebab ruas jalan yang dibangun menggunakan APBD 2019 Kabupaten Mempawah sudah dapat dirasakan langsung oleh masyrakat.

Alhamdulillah, masyarakat sekitar dapat menikmati jalan baru yang bagus. Semoga bermanfaat bagi mobilitas dan perputaran ekonomi masyarakat setempat,” katanya.

Kendati demikian, Bupati Erlina mengaku masih banyak pekerjaan rumah (PR) yang mesti diselesaikan selama masa kepemimpinannya di Kabupaten Mempawah. Terutama soal infrastruktur jalan dan jembatan.

Namun, Bupati Erlina mengajak rakyat-nya untuk memahami satu hal penting. Terutama soal pembangunan. Sebab membangun dan mengatasi persoalan suatu daerah tidak seperti membalikan telapak tangan. Tentunya dilalui proses yang panjang.

Karena itu, Bupati Erlina berkomitmen untuk mengatasi semua persoalan yang sedang dihadapi rakyat-nya. Terutama soal infrastruktur jalan dan jembatan.

“Pembangunan infrastruktur di Mempawah pasti dikerjakan. Tapi dilakukan secara bertahap. Do’akan semuanya berjalan lancar ya,” tuturnya.

Selain itu, Bupati Erlina berpesan kepada rakyat-nya agar infrastrukur jalan yang sudah dibangun dan atau diperbaiki agar sama-sama dijaga dan dirawat. Sebab, yang memanfaatkan pembangunan itu adalah masyarakat.

“Jadi, saya mohon agar jalan yang sudah bagus dijaga dan dirawat karena masyarakat juga yang menikmati manfaatnya,” pungkasnya. (Humpro)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • BNN: Terminal Kijing Rawan Peredaran Narkoba

    BNN: Terminal Kijing Rawan Peredaran Narkoba

    • calendar_month Sel, 8 Des 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Mempawah, AKBP Agus Sudiman, mengingatkan potensi kerawanan peredaran dan penyalahgunaan narkoba saat Pelabuhan Pontianak Terminal Kijing beroperasi. Keberadaan pelabuhan berskala internasional di Kabupaten Mempawah, selain berdampak positif terhadap peningkatan ekonomi daerah dan masyarakat, juga bisa memicu peningkatan kerawanan terjadinya tindak pidana, termasuk peredaran dan penyalahgunaan narkoba. Sebagai […]

  • Sambut Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Pemkab Mempawah Gelar Operasi Pasar di Desa Bukit Batu

    Sambut Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Pemkab Mempawah Gelar Operasi Pasar di Desa Bukit Batu

    • calendar_month Sen, 16 Des 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dalam upaya mengendalikan inflasi menjelang perayaan Hari Raya Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Pemerintah Kabupaten Mempawah bersama Kejaksaan Negeri Mempawah menggelar Operasi Pasar di Desa Bukit Batu, Kecamatan Sungai Kunyit, Senin (16/12/2024). Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Mempawah, Abdul Malik, dalam kesempatan tersebut mengatakan bahwa operasi pasar ini bertujuan untuk memberikan kemudahan kepada […]

  • Bupati Jarot Minta Desa yang Punya Hutan, Gapung dan Rimba jadi “Desa Mandiri”

    Bupati Jarot Minta Desa yang Punya Hutan, Gapung dan Rimba jadi “Desa Mandiri”

    • calendar_month Sel, 21 Mar 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Sintang, Jarot Winarno minta tiap desa yang memiliki hutan, gapung, dan rimba harus menjadi Desa Mandiri, serta dapat menjaga lingkungan sekitar dan memperhatikan ketahanan pangan. “Pesan saya desa-desa yang punya hutan, gupung, rimba harus jadi desa mandiri. Jaga dan perhatikan lingkungan sekitar serta perkuat program ketahanan pangan,” tegas Bupati Jarot ketika menghadiri […]

  • Galeri BDC Zamrud Khatulistiwa Wadah Promosi UMKM

    Galeri BDC Zamrud Khatulistiwa Wadah Promosi UMKM

    • calendar_month Kam, 16 Mar 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono meresmikan Galeri Business Development Center (BDC) Zamrud Khatulistiwa Kota Pontianak di Kompleks Pasar Flamboyan, Kamis (16/3/2023). Galeri ini akan jadi wadah promosi 120 UMKM yang tergabung dalam BDC. “Manfaatkan galeri ini untuk meningkatkan pasar dan promosi,” kata Edi. Galeri tersebut merupakan upaya Pemkot Pontianak memfasilitasi UMKM kota, […]

  • Jalankan Tugas Secara Profesional

    Jalankan Tugas Secara Profesional

    • calendar_month Jum, 28 Okt 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sebanyak 18 orang Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kecamatan (Panwascam) se-Kota Pontianak dilantik dan diambil sumpah janjinya di Hotel Maestro Pontianak, Jumat (28/10/2022). Masing-masing kecamatan terdiri dari tiga orang Panwascam dari total enam kecamatan se-Kota Pontianak. Wakil Wali Kota Pontianak, Bahasan menyampaikan ucapan selamat atas nama Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak atas pelantikan Panwascam se-Kota […]

  • Bupati Erlina Tepis Isu Mempawah Zona Merah Covid-19, Berikut Penjelasannya…

    Bupati Erlina Tepis Isu Mempawah Zona Merah Covid-19, Berikut Penjelasannya…

    • calendar_month Sel, 12 Mei 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Selasa (12/5/2020), Bupati Mempawah, Hj Erlina menepis isu bahwa wilayah yang dipimpinnya masuk zona merah penularan virus Corona atau Covid-19. “Jadi ini salah artikan, kita kasi zona merah di lima kecamatan itu sebagai bentuk kewaspadaan kita bahwa kecamatan ini ada satu kasus positif. Sesungguhnya yang terkonfirmasi covid-19 ini bawaan dari luar, bukan dari […]

expand_less