Breaking News
light_mode
OPD

40 Desa di Perbatasan Bulum Menikmati Listrik PLN

  • calendar_month Rab, 9 Okt 2024
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Sebanyak 40 desa di wilayah perbatasan Sintang yakni Kecamatan Ketungau Tengah dan Kecamatan Ketungau Hilu belum menikmati listrik dari perusahaaan PT PLN Persero.

25 desa di Kecamatan Ketungau Tengah yang belum menikmati listrik, sebagai berikut;

  • Tanjung Sari
  • Panding Jaya
  • Tirta Karya
  • Bagelang Jaya
  • Sumber Sari
  • Kerta Sari
  • Wana Bhakti
  • Swadaya
  • Margahayu
  • Gut Jaya Bhakti
  • Landau Buaya
  • Kayu Dujung
  • Senangan Kecil
  • Sungai Areh
  • Mungguk Gelombang
  • Mungguk Lawang
  • Nanga Kelapan
  • Bakti Senabung
  • Engkitan
  • Landau Temiang
  • Padung Kumang
  • Radin Jaya
  • Senangan Jaya
  • Kubu Berangan
  • Semareh

Sedangkan, 15 desa di Kecamatan Ketungau Hulu yang belum menikmagi listrik, sebagai berikut;

  • Empura
  • Suak Medang
  • Nanga Bayan
  • Nanga Bugau
  • Sebetung Paluk
  • Muakan Petinggi
  • Nanga Sebawang
  • Sekaih
  • Mungguk entawak
  • Embaleh
  • Sungai Kelik
  • Idai
  • Sungai Mawang
  • Neraci Jaya
  • 1Sejawak

“Jadi, di Ketungau Tengah ada 25 desa dan Ketungau Hulu ada 15 desa. Semuanya belum menikmati listrik dari PT PLN Persero,” ungkap Zulkarnain, Kepala Badan Pengelola Perbatasan (BPP) Kabupaten Sintang ketika ditemui LensaKalbar.co.id, Selasa  (8/10/2024).

Menurut Zulkarnain, ketersediaan listrik di kawasan perbatasan masih sangat terbatas, dari 58 desa di kawasan perbatasan Kabupaten Sintang hanya 31 persen atau 18 desa yang sudah dapat menikmati listrik PLN.

Desa tersebut, kata Zulkarnain, terdiri dari 4 desa di Kecamatan Ketungau Tengah dan 14 desa di Kecamatan Ketungau Hulu.

“Saat kami rapat di pusat, permasalahan ini juga sudah kami sampaikan langsung ke PT PLN Persero yang ada di pusat. Alhamdullah, ini mendapat respon dari mereka. Mudah-mudahan 2 tahun lagi tinggal 5 atau 6 desa yang belum ada listrik, karena jaringan mereka sudah ada masuk cuma untuk sambungan ke tiap rumah warga itu belum ada,” pungkas Zulkarnain. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kominfo Sintang Minta Tambah Bantuan Internet, Tower hingga Program Literasi

    Kominfo Sintang Minta Tambah Bantuan Internet, Tower hingga Program Literasi

    • calendar_month Sel, 25 Nov 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Sintang secara terbuka memberikan “karpet merah” bagi Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) untuk terus memperluas bantuan pembangunan infrastruktur komunikasi di Sintang. Pernyataan itu disampaikan Kepala Bidang Komunikasi Publik, Syukur Saleh, saat menghadiri Sosialisasi Akselerasi Transformasi Digital Sektor Kesehatan di Puskesmas Tempunak, Selasa (25/11/2025). Syukur menegaskan Kominfo Sintang […]

  • Pesan Wabup Melkianus: Pelayanan Prima untuk Sintang Maju

    Pesan Wabup Melkianus: Pelayanan Prima untuk Sintang Maju

    • calendar_month Rab, 5 Feb 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kemajuan sebuah daerah tidak hanya diukur dari bangunan megah yang berdiri, tetapi juga dari kualitas pelayanan yang diberikan kepada masyarakat. Inilah pesan yang disampaikan oleh Wakil Bupati Sintang, Melkianus, ketika menghadiri peresmian Kantor Camat Ketungau Hilir di Desa Setungkup, Rabu (5/2/2025). Dengan penuh semangat, Wabup Melkianus mengingatkan bahwa pelayanan publik harus selalu prima, […]

  • Cegah Ketimpangan Desa dan Kota

    Cegah Ketimpangan Desa dan Kota

    • calendar_month Kam, 27 Jul 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Sintang dr. Jarot Winarno, M.Med.Ph bertekad mengurangi ketimpangan kesejahteraan antara masyarakat di desa dan masyarakat di kota.  Menurut Jarot pembangunan dari desa sangat strategis karena 70 persen masyarakat berada di desa. “Pembangunan desa ini akan menjangkau sebagian besar masyarakat Sintang, karena 70 persen masyarakat kita ada di pedesaan,” kata Jarot, kemarin. Menurut Jarot, […]

  • Sintang Siap Jamukan 600 Peserta Raimuna Daerah Kalbar 2025

    Sintang Siap Jamukan 600 Peserta Raimuna Daerah Kalbar 2025

    • calendar_month Jum, 31 Okt 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kabupaten Sintang memastikan diri siap menjadi tuan rumah Raimuna Daerah (Raida) Tingkat Provinsi Kalimantan Barat yang akan digelar pada 25–30 November 2025 di Kompleks Stadion Baning Sintang. Sedikitnya 600 peserta dari 14 Kwartir Cabang se-Kalimantan Barat akan hadir, termasuk peninjau dari Sarawak, Sabah, dan Brunei Darussalam. Kesiapan itu ditegaskan dalam Rapat Koordinasi di […]

  • Polres Sintang Belum Terima LP Pencatutan Nama Bupati Sintang

    Polres Sintang Belum Terima LP Pencatutan Nama Bupati Sintang

    • calendar_month Ming, 5 Jan 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kapolres Sintang, AKBP Adhe Hariadi menyatakan bahwa pihaknya belum menerima laporan polisi (LP) secara resmi terkait ihwal pencatutan nama Bupati Sintang, Jarot Winarno di media sosial (Medsos). “Belum ada laporan,” tegas AKBP Adhe Hariadi, Minggu (5/1/2020). Namun, Kapolres memastikan pihaknya akan melakukan penyelidikan, apabila Bupati Sintang, Jarot Winarno membuat laporan polisi secara resmi […]

  • Tes SKD Berkahir, 1.218 Pelamar CPNS Sintang Lulus Passing Grade

    Tes SKD Berkahir, 1.218 Pelamar CPNS Sintang Lulus Passing Grade

    • calendar_month Sen, 10 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) formasi 2019 di Kabupaten Sintang telah berakhir. Berdasarkan data BKPSDM Sintang, tercatat 1.218 pelamar yang dinyatakan lulus passing grade (PG). Yang tidak lulus 1.626 pelamar dari total pelamar CPNS yang mengikuti tes 2.844 pelamar. “Total peserta yang mengikuti tes seharusnya 2.940 pelamar. Tapi yang […]

expand_less