Breaking News
light_mode

Wabup Terima Hasil Reses DPRD Mempawah

  • calendar_month Sel, 2 Mar 2021
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi menghadiri rapat Paripurna Penyampaian Hasil Reses Anggota DPRD Kabupaten Mempawah Tahun 2021, Selasa (2/3/2021).

Rapat tersebut dipimpin langsung Ketua DPRD Mempawah, H Ria Mulyadi didampingi dua Wakil Ketua DPRD Mempawah, Darwis Harafat dan Sayuti.

Dalam kesempatan itu, Wabup atas nama Pemkab Mempawah memberikan apresiasi atas pelaksanaan reses anggota DPRD pada tahun 2021.

Wabup berharap aspirasi yang diperoleh wakil rakyat dapat terakomodir dan menjadi bahan pertimbangan dalam pembahasan antara eksekutif dan legislatif.

“Pokir yang disampaikan dalam rapat paripurna ini tentu sudah melalui tahapan-tahapan. Insyaallah, ini akan menjadi pertimbangan kita dalam pembahasan berikutnya. Karena di dalam Rancangan APBD ada tiga yang akan terakomodir. Yaitu, hasil musrenbang kecamatan, pokir, serta rencana kerja OPD,” ungkapnya.

Sehubungan dengan pelaksanaan tugas bersama antara eksekutif dan legislatif, Muhammad Pagi berharap tetap terjalin hubungan yang harmonis dan sinergis.

“Ayo, kita bangun kerjasama yang baik antara eksekutif dan legislatif, demi terwujudnya pembangunan daerah dan kesejahteraan masyarakat yang lebih baik,” pungkasnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekda Ismail Dukung UKK jadi Imigrasi Kelas III

    Sekda Ismail Dukung UKK jadi Imigrasi Kelas III

    • calendar_month Rab, 22 Feb 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah mendukung penuh upaya percepatan peningkatan status dari UKK menjadi Kantor Imigrasi Kelas III. “Pemerintah daerah tentu mendukung upaya peningkatan pelayanan keimigrasian bagi masyarakat Kabupaten Mempawah, namun akan tetap memperhatikan regulasi yang ada. Untuk itu, segala sesuatunya kedepan akan kami koordinasikan dahulu dengan pimpinan,” kata Sekda Mempawah, Ismail ketika menerima audiensi […]

  • Mempawah Komitmen Atasi Bencana Karhutla

    Mempawah Komitmen Atasi Bencana Karhutla

    • calendar_month Rab, 7 Agu 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menghadiri Rapat Koordinasi Antisipasi dan Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan di Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2024 di Aula Balai Petitih, Kantor Gubernur Kalbar, Rabu (7/8/2024). Rakor dibuka langsung oleh Pj Gubernur Kalbar, Harisson dan dihadiri Perwakilan Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Perwakilan Badan Restorasi Gambut dan Mangrove RI, Diren […]

  • Pesan Pj Bupati Ismail untuk ASN: Jaga Kesehatan dan Jauhi Narkotika

    Pesan Pj Bupati Ismail untuk ASN: Jaga Kesehatan dan Jauhi Narkotika

    • calendar_month Jum, 5 Jul 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail mengikuti senam kebugaran tubuh bersama ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah di Halaman Kantor Bupari Mempawah, Jumat (5/7/2024). Pada kesempatan tersebut, Pj Bupati Ismail mengajak menerapkan pola hidup sehat, karena merupakan investasi masa depan agar sehat di masa tua. “Kesehatan merupakan hal yang mahal sehingga perlu dijaga dan […]

  • Dorong Pemerintah Perhatikan Kawasan Desa

    Dorong Pemerintah Perhatikan Kawasan Desa

    • calendar_month Sen, 13 Nov 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pembangunan tingkat desa perlu perhatian serius agar Kabupaten Sintang lebih maju dan sejajar dengan daerah lain. Demikian kata anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Kusnadi. Jika program percepatan pembangunan infra­struktur di desa menjadi prioritas, artinya pemerintah telah dianggap mengedepankan kepentingan masyarakat banyak, sehingga bisa menikmati pembangunan yang selama ini sangat nyata. […]

  • Wabup Mempawah Ajak Warga Peduli Lingkungan Lewat Aksi Bersih Terminal

    Wabup Mempawah Ajak Warga Peduli Lingkungan Lewat Aksi Bersih Terminal

    • calendar_month Jum, 17 Okt 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, turun langsung dalam kegiatan bersih-bersih lingkungan di kawasan Terminal Mempawah, Jumat (17/10/2025) pagi. Aksi ini digelar untuk mengantisipasi musim penghujan dan mencegah banjir akibat tersumbatnya saluran air. Kegiatan tersebut merupakan kolaborasi antara Dinas Perhubungan, Dinas Lingkungan Hidup (DLH), dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Mempawah. Fokus utama […]

  • Pesan Bupati Erlina: Manfaatkan Kearifan Lokal dan Kembangkang Potensi Desa

    Pesan Bupati Erlina: Manfaatkan Kearifan Lokal dan Kembangkang Potensi Desa

    • calendar_month Rab, 8 Feb 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina mengajak seluruh desa di Kabupaten Mempawah agar dapat memanfaatkan kearifan lokal dan menggali potensi yang dimiliki masing-masing desa, sehingga upaya kita dalam meningkatkan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat dapat terwujud. “Manfaatkan potensi apa saja yang bisa dikembangkan, baik di sektor pertanian dan perkebunan, sektor pariwisata, kebudayaan maupun ekonomi kreatif dengan […]

expand_less