Breaking News
light_mode

Terduga Penyebar Hoaks di Medsos Ditangkap, BBHAR DPC PDIP Sintang Apresiasi Polres Sintang

  • calendar_month Sel, 8 Des 2020
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Beberapa waktu lalu, media sosial di Kabupaten Sintang dihebohkan dengan selebaran yang memuat hoaks, provokasi, fitnah, ujaran kebencian serta menyinggung SARA.

Seberan yang berisi 17 poin tersebut, bahkan menyerang paslon yang sedang berlaga di Pilkada Sintang. Merasa dirugikan dengan selebaran tersebut, Yohanes Rumpak menggelar konferensi pers dan meminta pihak kepolisian mengungkap pelaku penyebar selebaran itu.

Dihari yang sama, Badan Bantuan Hukum dan Advokasi Rakyat (BBHAR) DPC PDI Perjuangan Sintang melaporkan masalah itu ke Polres Sintang 7 Desember 2020. Pada tanggal 8 Desember 2020, terduga pelaku yakni FD, berhasil ditangkap oleh Polres Sintang.

“Kami mengapresiasi Polres Sintang yang telah merespon cepat laporan kami atas beredarnya surat kaleng yang memuat hoaks, provokasi, fitnah, ujaran kebencian serta memicu konflik SARA,” kata GA Anderson, Ketua BBHAR DPC PDI Perjuangan Sintang saat konferensi pers yang didampingi Kuasa hukum Yohanes Rumpak-Syarifuddin, Tri Julian Syambuaga, Salasa malam.

Anderson mengatakan, pihaknya juga meminta pihak pihak kepolisian bersikap tegas dan mengusut tuntas terhadap pelaku yang diduga sebagai penyebar dan aktor intelektual dibalik selebaran yang dimaksud.

“Kami mengimbau masyarakat Sintang tidak mudah terprovokasi serta tetap menjaga persatuan dan kesatuan. Kami juga mengajak masyarakat untuk mensukseskan Pilkada Sintang dengan damai, jujur dan adil,” katanya.

Ia mengatakan, selebaran yang beredar sangat merugikan masyarakat Kabupaten Sintang. Karena isinya mengadu domba dan memprovokasi.

“Kasus ini hendaknya jadi pelajaran agar tidak menggunakan media sosial secara serampangan. Karena kita ini hidup di negara hukum. Segela perbuatan diatur oleh hukum dan ada sanksinya,” ucapnya. (YZ)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hasil Rapid Test Ratusan Personel Kodim 1201/Mpw Nonreaktif

    Hasil Rapid Test Ratusan Personel Kodim 1201/Mpw Nonreaktif

    • calendar_month Sel, 2 Jun 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sebanyak 149 personel Kodim 1201/Mpw telah menjalani pemeriksaan rapid test, Selasa (2/6/2020). Hasilnya, nonreaktif. Kegiatan yang dilaksanakan bersama Dinas Kesehatan Mempawah dan Tim Gugus Tugas Covid-19 Mempawah ini dilakukan guna mencegah penyebaran virus Corona atau Covid-19 di lingkungan Kodim 1201/Mph. “Hasilnya nonreaktif,” ujar Juru Bicara Tim Gugus Tugas Covid-19 Mempawah, Mukhtar Siagian. Menurut […]

  • Dewan Ingatkan Panitia Pilkades Serentak Tetap Netral dan Patuhi Prokes
    OPD

    Dewan Ingatkan Panitia Pilkades Serentak Tetap Netral dan Patuhi Prokes

    • calendar_month Jum, 30 Apr 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ketua Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Santosa minta panitia pemilihan kepala desa serentak daerah itu untuk menjaga netralitas. “Netralitas panitia sangat penting untuk menjaga situasi yang kondusif serta demi suksesnya pelaksanaan Pilkades,” kata Santosa, Jumat (30/4/2021). Santosa meminta kepada masyarakat dan calon kepala desa untuk turut mengawasi kinerja panitia, […]

  • Pemkot Optimis Turunkan Stunting Lewat Gerakan Makanan Bergizi Selama 90 Hari

    Pemkot Optimis Turunkan Stunting Lewat Gerakan Makanan Bergizi Selama 90 Hari

    • calendar_month Rab, 31 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Puskesmas Tanjung Hulu Kecamatan Pontianak Timur menjadi percontohan dalam penanganan stunting. Lewat gerakan pemberian makanan bergizi oleh kader posyandu kepada anak-anak terindikasi stunting selama 90 hari, menjadi sebuah inovasi yang dilakukan Puskesmas Tanjung Hulu. Berawal dari gerakan pembagian telur oleh Puskesmas Tanjung Hulu di Kecamatan Pontianak Timur sejak dua tahun lalu, kini mereka […]

  • Ribuan Umat Muslim Ikuti Zikir dan Selawat di Kubu Raya

    Ribuan Umat Muslim Ikuti Zikir dan Selawat di Kubu Raya

    • calendar_month Sab, 13 Jul 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ribuan umat Muslim dari berbagai daerah di Kalimantan Barat memenuhi Halaman Kantor Bupati Kubu Raya untuk mengikuti zikir dan selawat yang digelar Pemerintah Kabupaten Kubu Raya pada rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun ke-12 Kabupaten Kubu Raya, Sabtu (12/7/2019) malam. Kegiatan zikir dan selawat dihadiri Bupati Kubu Raya Muda Mahendrawan, Wakil Bupati Sujiwo, Sekretaris […]

  • Safari Ramadhan, Edi Kamtono Ajak Masyarakat Sukseskan STQ Nasional

    Safari Ramadhan, Edi Kamtono Ajak Masyarakat Sukseskan STQ Nasional

    • calendar_month Sen, 13 Mei 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sudah menjadi tradisi setiap memasuki Bulan Suci Ramadan, kepala daerah bersafari Ramadan ke masjid-masjid yang ada. Begitu pula yang dilakukan Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono. Bersama jajaran Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak, orang nomor satu di Kota Pontianak melakukan Safari Ramadan Salat Tarawih berjamaah di Masjid Al Muhajirin Komplek Bali Agung II Kelurahan […]

  • Gubernur Ajak MABT Bersama Membangun Kalbar

    Gubernur Ajak MABT Bersama Membangun Kalbar

    • calendar_month Sen, 22 Feb 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Gubernur Kalbar, H Sutarmidji mengajak Dewan Pimpinan Pusat Majelis Adat Budaya Tionghoa (DPP MABT) dan Persatuan Pemuda Pemudi Tionghoa untuk bersama membangun Kalbar. “Kita harus membangun Kalbar  dengan kebersamaan, karna dengan ada kebersamaan dalam pembangunan pasti jauh akan lebih baik. Dan saya yakin, dengan kepemimpinan Poulus Andi Mursalim sebagai Ketum DPP MABT yang […]

expand_less