Breaking News
light_mode

Tampil di Panggung 28 Besar, IPAM Kalbar Ajak Dukung Vera Pontianak

  • calendar_month Jum, 11 Agu 2017
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Setelah lolos dari peserta lainnya dan memasuki proses panggung Bintang Pantura 4 Indosiar di 28 Besar, Vera yang mewakili Pontianak, kini tampil kembali, Jumat  (11/8), sekitar pukul 19.00 WIB,  Live di Indosiar.

Ketua Ikatan Peduli Artis dan Musisi (IPAM) Sumiati Sulaiman, mengajak seluruh lapisan masyarakat khususnya kota Pontianak dan kabupaten/kota di Provinsi Kalbar  untuk dapat memberikan support dan do’a serta mengirimkan SMS untuk Vera Pontianak dengan cara ketik BP (Spasi) VERA kirim ke 97288.

Sumiati yang lebih akrab disapa Atik mengaku sempat eberkomunikasi dengan Vera dan dipastikan Vera siap untuk memberikan yang terbaik untuk masyakarat kota Pontianak dan Kalimantan Barat di panggung 28 Besar BP4 nanti malam.

“Insha Allah, Vera siap tampil dan berusaha memberikan yang terbaik untuk kota Pontianak dan Kalimantan Barat” ujarnya menyitir ucapan Vera.

Lebih jauh Atik mengatakan, Vera juga telah banyak menerima masukan serta saran-saran yang berarti dari mentornya KING NASSAR dari Team Hebring untuk tampil di panggung 28 besar nanti malam.

Semoga dengan upaya semangat Vera yang tinggal Jl. Khatulistiwa Pontianak ini, juga mendapat respon serta antusias dari seluruh masyarakat kota Pontianak Kalimantan Barat khususnya untuk seluruh Artis dan Musisi di Kalbar.

“saatnya kita mendukung rekan kita untuk menjadi yang terbaik,”ajaknya.

Diakui Atik, memang sebagai insan penyanyi, bukan siapa – siapa tanpa ada orang-orang disekelingnya termasuk juga para fans – fans yang menjadikan seorang yang berprofesi sebagai penyanyi menjadi besar.

“Untuk Artis-artis yang tergabung dalam IPAM Kalimantan Barat merasa tidak akan pernah ada artinya jika tidak didukung oleh segenap lapisan masyarakat diseluruh tanahn air,” katanya.

Selain IPAM,  Pengurus Ketua DPD IKARDI Kalimantan Barat Budiman ST. Bagindo beserta wakilnya Suryadi, juga mengajak seruh masyarakat Kalimantan Barat untuk dapat memberikan Do’a serta dukungan penuh terhadap Vera di panggung 28 Besar BP4 Indosiar nanti malam.

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jarot: LPM Adalah Mitra Pemerintah Desa

    Jarot: LPM Adalah Mitra Pemerintah Desa

    • calendar_month Sel, 30 Mar 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Sintang, Jarot Winarno menghadiri pengukuhan pengurus Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Sintang periode 2020-2025 di Pendopo Bupati Sintang, Selasa (30/3/2021). Kegiatan pengukuhan itupun dihadiri Ketua DPD LPM Provinsi Kalbar, Ketua DPRD Sintang, Ketua DPD LPM Sintang, Kapolres Sintang, Dandim 1205/Sintang, Kepala Kejaksaan Negeri Sintang, Canat, Lurah, dan seluruh pengurus LPM Sintang. Bupati Sintang, […]

  • Bupati Erlina Minta Petani Jaga dan Manfaatkan Saluran Irigasi dengan Baik

    Bupati Erlina Minta Petani Jaga dan Manfaatkan Saluran Irigasi dengan Baik

    • calendar_month Kam, 22 Sep 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sarana dan Prasarana (Sarpras) sektor pertanian di Kabupaten Mempawah tak luput dari perhatian pemerintah daerah setempat. Kamis (22/9/2022), Bupati Mempawah, Hj Erlina melakukan peninjauan langsung pembangunan saluran irigasi di Kecamatan Sungai Kunyit. Ihwal tersebut dilakukan orang nomor satu di kabupaten yang berjuluk “Bumi Galaherang” ini guna memastikan program pembangunan yang dilaksanakan pemerintah berjalan […]

  • Minta Imigrasi Tingkatkan Pelayanan dan Awasi Pekerja Asing dengan Maksimal

    Minta Imigrasi Tingkatkan Pelayanan dan Awasi Pekerja Asing dengan Maksimal

    • calendar_month Sen, 13 Feb 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina minta keberadaan Unit Kerja Kantor (UKK) Mempawah dapat memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat dan melakukan pengawasan intens terhadap pekerja asing di Kabupaten Mempawah. Permintaaan tersebut bukan tanpa alasan. Pasalnya, kata Bupati Erlina, dengan keberadaan Pelabuhan Internasional Kijing tentunya memerlukan pengawasan dari semua pihak. “Jadi, kami harap keberadaan Kantor Imigrasi […]

  • Karang Pamitran, Pemuda Dituntut Inovatif dan Berkontribusi Nyata untuk Pembangunan

    Karang Pamitran, Pemuda Dituntut Inovatif dan Berkontribusi Nyata untuk Pembangunan

    • calendar_month Sel, 12 Nov 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemuda diharapkan dapat berkontribusi nyata bagi pembangunan suatu daerah. Caranya membuat suatu ide dan program yang konstruktif, inovatif, dan menjadi motivator yang handal. Mengingat tantangan yang akan dihadapi pemuda ke depannya semakin kompleks. Olehkarenanya, dibutuhkan suatu terobosan dan inovasi baru agar peran pemuda dapat berkontribusi nyata bagi pembangunan suatu daerah. Ihwal tersebut diungkapkan […]

  • Wali Kota Apresiasi Warga Patuhi Larangan Rayakan Malam Tahun Baru

    Wali Kota Apresiasi Warga Patuhi Larangan Rayakan Malam Tahun Baru

    • calendar_month Kam, 31 Des 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono menyampaikan apresiasinya kepada masyarakat Kota Pontianak yang telah mematuhi imbauan untuk tidak merayakan malam pergantian tahun baru. Bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Pontianak, ia memantau aktivitas masyarakat di wilayah Kota Pontianak. Hasil pemantauan di lapangan yang dimulai pukul 20.00 WIB hingga pukul 24.00 WIB seluruhnya […]

  • Lepas 50 Mahasiswa KKM-PPL, 30 Mengabdi di Sekolah

    Lepas 50 Mahasiswa KKM-PPL, 30 Mengabdi di Sekolah

    • calendar_month Kam, 27 Jul 2017
    • 0Komentar
expand_less