Breaking News
light_mode

Slank

Lewat Rumah Kopi, Bupati Jarot Kenalkan Bukit Kelam Kepada Slank

Lewat Rumah Kopi, Bupati Jarot Kenalkan Bukit Kelam Kepada Slank

  • calendar_month Ming, 2 Des 2018
  • 0Komentar

LensaKalbar – Ketika memijakan kakinya di Bumi Senentang. Grup band legendaris “Slank” pun bersilaturahmi di Rumah Kopi Bupati Sintang, Minggu (2/12/2018). Kedatangannya disambut langsung oleh Bupati Sintang, Jarot Winarno. Diskusi antara musisi dan pejabat politik itupun terasa hangat. Apalagi, saat orang nomor satu di Bumi Senentang itu, memperkenalkan Bukit Kelam sebagai destinasi wisata Kabupaten Sintang. […]

expand_less