FSBM XII

FSBM XII Resmi Ditutup, Ini Pesan Wagub Kalbar dan Bupati Jarot…
- calendar_month Ming, 11 Nov 2018
- 0Komentar
LensaKalbar – Festival Seni dan Budaya Melayu (FSBM) XII Provinsi Kalbar resmi ditutup oleh Wakil Gubernur Kalbar, Ria Norsan, Sabtu (10/11/2018), di lapangan. E.J Lantu. Pada kesempatan tersebut, Wagub Kalbar mengatakan Kalimantan Barat (Kalbar) memiliki banyak adat dan budaya yang beragam. Meskipun beragam, tapi tetap tidak ada perbedaan antara satu dengan yang lainya. “Artinya, jadikan […]

Sintang Juara Tiga Sampan Bidar FSBM XII
- calendar_month Sel, 6 Nov 2018
- 0Komentar
LensaKalbar – Festival Senin Budaya Melayu (FSBM) XII di Kabupaten Sekadau menampilkan perlombaan Sampan Bidar antar kabupaten/kota se-Kalimantan Barat, Selasa (6/11/2018), di aliran Sungai Sekadau. Pantauan dilapangan, ratusan masyarakat memadati pinggiran sungai Sekadau guna menyaksikan perlombaan sampan bidar. Perlombaan inipun diikuti 8 sampan bidar perwakilan dari kabupaten/kota se-Kalbar. Tak terkecuali kontingen Kabupaten Sintang juga ikut […]

FSBM XII di Sekadau, Jarot: Bukti Melayu Tak Hilang Ditelan Bumi
- calendar_month Sel, 6 Nov 2018
- 0Komentar
LensaKalbar – Ribuan masyarakat dari berbagai etnis dan budaya tumpah di lapangan bola E.I Lantu, Kabupaten Sekadau, Senin (5/11/2018) malam. Mereka membaur menjadi satu hanya untuk menyaksikan pembukaan Festival Seni Budaya Melayu (FSBM) XII Provinsi Kalbar. Kegiatan tersebut pun resmi dibuka langsung oleh Gubernur Kalbar, Sutarmidji yang didampingi Kapolda Kalbar, Irjen Pol Didi Haryono beserta […]