Breaking News
light_mode

Sintang Masuk Prioritas Nasional

  • calendar_month Kam, 28 Sep 2017
  • comment 1 komentar

LensaKalbar – Dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN), Kabupaten Sintang masuk prioritas dalam penanggulangan bencana. Sehingga tahun ini, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menempatkan satu helikopter di Bumi Senentang ini untuk water booming.

“BNPB menempatkan tiga helikopter di Kalbar. Salah satunya ditempatkan di Kabupaten Sintang untuk meminimalisir Karhutla (Kebakaran Hutan dan Lahan) di Kabupaten Kapuas Hulu, Sangau, Sekadau, Melawi dan Sintang sendiri,” kata Yosepha Hasnah, Sekretaris Daerah (Sekda) Sintang, ketika membuka Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan tentang Penanggulangan Bencana 2017, di Balai Ruai, Kamis (28/9).

Seperti diketahui, Karhutla merupakan masuk kategori bencana di Indonesia selain potensi letusan gunung berapi, gempa bumi, tsunami, tanah longsor, dan sebagainya.

“Bencana merupakan rangkaian peristiwa yang mengancam dan menggangu kehidupan masyarakat yang disebabkan faktor alam atau non alam, seperti faktor manusia itu sendiri,” jelas Yosepha.

Bencana dapat mengakibatkan menimbulkan korban jiwa manusia, kerusakan lingkungan, kerugian harta benda serta dampak psikologis. Sehingga diperlukan pemahaman terkait peraturan dan lainnya, guna menanggulanginya.

Di tempat yang sama, Tenaga Ahli BNPB, Tantrisno menjelaskan, Karhutla termasuk dalam katagori bencana alam menurut UU 24/2007. “Di Kalbar, khususnya Kabupaten Sintang, merupakan daerah yang rawan Karhutla serta bencana banjir,” ungkapnya.

Tantrisno mengingatkan, penanggulangan bencana ini merupakan tanggungjawab bersama, antara pemerintah daerah dengan BNPB yang telah membentuk BPBD serta masyarakat secara keseluruhan.

“Lebih pentingnya lagi, pemerintah daerah harus mampu memberi perlindungan terhadap masyarakat dari ancaman bencana tersebut,” tutup Tantrisno. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (1)

    Silahkan tulis komentar Anda

    Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

    Rekomendasi Untuk Anda

    • Di Lokasi Kebakaran, Polres Mempawah Amankan 5 Pelaku Penjarahan

      Di Lokasi Kebakaran, Polres Mempawah Amankan 5 Pelaku Penjarahan

      • calendar_month Sab, 20 Mar 2021
      • 0Komentar

      LensaKalbar – Di tengah kebakaran yang menghanguskan enam rumah toko (ruko) di Jalan Gusti M. Taufik, Kabupaten Mempawah, Sabtu (20/3/2021) pukul 19.00 WIB, ada saja ulah tangan jahat yang mencoba mencari keuntungan. Ada sebagian barang-barang korban dijarah oleh 5 orang tak dikenal. Beruntung aksi tersebut tercium anggota Polres Mempawah yang mencurigai aksi ke 5 pelaku […]

    • Smart City Ubah Pola Pikir Masyarakat

      Smart City Ubah Pola Pikir Masyarakat

      • calendar_month Sen, 9 Des 2019
      • 0Komentar

      LensaKalbar – Sekretaris Direktorat Jenderal (Ditjen) Aplikasi dan Informatika (Aptika) Kementerian Komunikasi dan Informatika, Sadjan menyebut, tantangan utama dalam penerapan smart city adalah bagaimana mengubah pola pikir masyarakat atau birokrasi yang tidak atau belum mau berubah. Bagaimana mengubah pola pikir yang biasa saja menjadi pola pikir yang maju ke depan untuk memanfaatkan teknologi informasi dan […]

    • Pontianak Siap jadi Kota Ramah HAM

      Pontianak Siap jadi Kota Ramah HAM

      • calendar_month Rab, 23 Mar 2022
      • 0Komentar

      LensaKalbar – Kota inklusif merupakan satu diantara indikator Kota Ramah Hak Asasi Manusia (HAM). Untuk mewujudkan hal itu, sebuah kota harus memenuhi kriteria sebagai kota yang ramah terhadap kelompok disabilitas. Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono menyatakan, upaya yang dilakukan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak untuk mewujudkannya salah satunya dengan menyediakan ruang publik atau ruang terbuka […]

    • Pontianak Expo 2025 Resmi Dibuka, Wali Kota Dorong UMKM Naik Kelas

      Pontianak Expo 2025 Resmi Dibuka, Wali Kota Dorong UMKM Naik Kelas

      • calendar_month Kam, 23 Okt 2025
      • 0Komentar

      LensaKalbar – Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono membuka secara resmi Pontianak Expo International Exhibition 2025 di Pontianak Convention Center (PCC), Kamis (23/10/2025) malam. Ajang bergengsi yang digelar hingga 28 Oktober ini menjadi magnet baru dalam rangkaian Hari Jadi ke-254 Kota Pontianak. Edi menegaskan, Pontianak Expo bukan sekadar pameran, tetapi wadah untuk menggerakkan ekonomi kreatif […]

    • Sintang Ketum LTKL Periode 2021-2024

      Sintang Ketum LTKL Periode 2021-2024

      • calendar_month Sen, 5 Jul 2021
      • 0Komentar

      LensaKalbar – Rapat Umum Anggota Lingkar Temu Kabupaten Lestari (LTKL) yang dilaksanakan secara virtual beberapa waktu lalu menghasilkan keputusan bahwa Kabupaten Sintang terpilih sebagai Ketua Umum LTKL periode 2021 – 2024. Dari 10 pemilik suara, tujuh pemilik suara memilih Kabupaten Sintang sebagai ketua umum. LTKL sendiri merupakan Asosiasi Pemerintah Kabupaten untuk mewujudkan pembangunan yang menjaga […]

    • Henri Harahap, Kadis Penataan Ruang Meninggal Dunia
      OPD

      Henri Harahap, Kadis Penataan Ruang Meninggal Dunia

      • calendar_month Ming, 11 Jul 2021
      • 0Komentar

      LensaKalbar – Kabar duka datang dari salah satu sosok dalam jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sintang. Kepala Dinas Penataan Ruang dan Pertanahan Kabupaten Sintang H. Henri Harahap meninggal dunia pada Sabtu (10/7/2021) pukul 17.00 WIB. Almarhum Henri Harahap meninggal dunia saat dalam perawatan di Ruang Tembesuk, RSUD Ade M. Djoen Sintang karena sakit yang dideritanya. Almarhum Henri […]

    expand_less