Breaking News
light_mode

Resmikan Gedung Cendana 3, Bupati Jarot Harap RSUD Ade M Djoen Naik Kelas Akreditasi B

  • calendar_month Rab, 1 Mar 2023
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Bupati Sintang, Jarot Winarno berharap Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ade M Djoen Sintang dapat segera naik kelas menjadi akreditasi kelas B.

Harapan ini disampaikan orang nomor satu di Bumi Senentang ketika menghadiri dan meresmikan Gedung Cendana 3, yang meliputi ruangan VIP dan VVIP, ruang perinatologi, ruang pelayanan KB, kamar bersalin, dan Nifas pada Rumah Sakit Ade M Djoen Sintang, Rabu (1/3/2023).

“Saya harap pelayanan yang diberikan RSUD semakin baik dan maju. Dan semoga lebih cepat naik kelas akreditasi menjadi rumah sakit kelas B,” ujar Bupati Jarot berharap.

Pada kesempatan tersebut juga, Bupati Jarot mengaku senang dengan adanya bGedung Cendana 3.

“Saya 3 kali dirawat di Cendana 3. Saya harap ini dapat meningkatkan pelayanan kesehatan kita kepada masyarakat,” ucap Bupati Jarot.

Dengan diresmikannya berbagai ruangan tersebut, maka RSUD melakukan penambahan tempat tidur sebanyak 38 tempat tidur, sehingga total tempat tidur dapat menjadi 224 tempat tidur.

“Kami berharap dengan kapasitas ini, kami dapat melayani lebih banyak masyarakat di Sintang dan kabupaten – kabupaten lainnya,” ungkap Direktur RSUD Ade M Djoen Sintang, dr. Ridwan Pane.

Adapun penambahan tempat tidur yang dimaksudkan Direktur RSUD Ade M Djoen Sintang inipun, meliputi:

  • 14 bed VIP
  • 1 bed VVIP
  • 14 bed Ruang Perinatologi
  • 10 bed Ruang Bersalin dan
  • 19 Bed untuk Layanan Nifas

Tampak hadir dalam acara peresmian tersebut Kepala Dinas Kesehatan, Harysinto Linoh, Inspektur Kabupaten Sintang, Ardantin, anggota (omisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sintang, Senen Maryono dan perwakilan OPD, serta sejumlah pejabat Forkopimda di lingkungan pemerintahan Kabupaten Sintang. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Money Politic dan Politik SARA, Bawaslu Sintang Akan Launching Kampung Pengawasan Pemilu

    Cegah Money Politic dan Politik SARA, Bawaslu Sintang Akan Launching Kampung Pengawasan Pemilu

    • calendar_month Sel, 30 Okt 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Money politic  atau politik uang adalah suatu bentuk pemberian atau janji menyuap seseorang supaya orang itu tidak menjalankan haknya untuk memilih maupun supaya ia menjalankan haknya dengan cara tertentu pada saat pemilihan umum (Pemilu). Pembelian bisa dilakukan menggunakan uang atau barang. Artinya, politik uang adalah sebuah bentuk pelanggaran kampanye. Namun sangat disayangkan, dinamika […]

  • 28 Agustus, Jarot Presentasi Wisata ke Jakarta

    28 Agustus, Jarot Presentasi Wisata ke Jakarta

    • calendar_month Jum, 11 Agu 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Menjelang Festival Bukit Kelam 2018, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sintang sibuk menyiapkan materi untuk dipresentasikan di hadapan Badan Koordinasi Penanaman Modal Republik Indonesia (BKPN-RI) di Jakarta. Di antaranya video berdurasi empat menit berisikan destinasi wisata Sintang. “Bupati Sintang, Pak Jarot Winarno yang langsung mempresentasikannya pada 28 Agustus mendatang, bersama Kemenpar dan Kemenlu,” kata Sri Rosmawati, Sekretaris Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu  […]

  • M Pagi Teken PPAS-P Mempawah

    M Pagi Teken PPAS-P Mempawah

    • calendar_month Sen, 12 Agu 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi menandatangani Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara Perubahan (PPAS-P) Tahun anggaran 2019, Senin (12/8/2019) malam di Aula gedung DPRD Kabupaten Mempawah. Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara Perubahan (PPAS-P) disusun berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006, sebagaimana telah diubah terakhir kali oleh Permendagri Nomor 21 Tahun […]

  • Kapolda Kalbar Komitmen Berikan Pelayanan Terbaik

    Kapolda Kalbar Komitmen Berikan Pelayanan Terbaik

    • calendar_month Ming, 23 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Kalimantan Barat Irjen Pol, Remigius Sigid Tri Hardjanto telah melakukan Kunjungan kerja ke Kabupaten Landak kurang lebih selama dua hari. Kedatangan Kapolda disambut langsung oleh Bupati Landak beserta unsur Forkopimda kabupaten Landak pada Jum’at (21/02/20) lalu. Dalam kunjungan kerjanya, Kapolda Kalbar bergegas mengunjungi Polres Landak untuk meninjau dan melihat […]

  • Masyarakat Timur Kalbar Desak Presiden Buka Moratorium Terbatas untuk Kapuas Raya

    Masyarakat Timur Kalbar Desak Presiden Buka Moratorium Terbatas untuk Kapuas Raya

    • calendar_month Sab, 13 Des 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Aspirasi masyarakat kawasan timur Kalimantan Barat kembali menggema dengan kuat. Dari Pendopo Bupati Sintang, Sabtu (13/12/2025), tokoh masyarakat dan pemangku kepentingan lima kabupaten perbatasan secara tegas mendesak Presiden RI H. Prabowo Subianto membuka moratorium terbatas pembentukan daerah otonomi baru (DOB) demi terwujudnya Provinsi Kapuas Raya. Desakan tersebut disuarakan dalam Deklarasi Provinsi Kapuas Raya […]

  • Uji Coba 4 Februari, Ferry Penyeberangan Akan Terapkan Cashless

    Uji Coba 4 Februari, Ferry Penyeberangan Akan Terapkan Cashless

    • calendar_month Rab, 29 Jan 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak akan memberlakukan sistem pembayaran nontunai (cashless) pada Ferry Penyeberangan Bardan-Siantan. Untuk tahap awal, uji coba rencananya akan dilakukan pada tanggal 4 Februari 2020 mendatang. Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono menerangkan, dengan pemberlakuan pembayaran nontunai akan lebih memudahkan penumpang ferry penyeberangan karena praktis dan cepat. “Penumpang cukup menempelkan kartunya […]

expand_less