Breaking News
light_mode

Polsek Sungai Kunyit Imbau Penerapan New Normal, Berikut Sasarannya…

  • calendar_month Sen, 8 Jun 2020
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Dalam rangka mendukung ‘New Normal’ Polsek Sungai Kunyit, Kabupaten Mempawah memberikan imbauan kepada pedagang, scurity perusahaan, dan masyarakat di kawasan Pasar Semudun.

Kegiatan tersebut berlangsung pada, Senin (8/6/2020), dimana personil menyebar di beberapa pusat lokasi keramaian yang telah ditentukan.

“Ini untuk meningkatkan kedisiplinan masyarakat untuk mendukung new normal, makanya kita memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu memakai masker saat diluar rumah serta mengikuti protokol kesehatan dalam beraktivitas,” ujar Kapolsek Sungai Kunyit, Iptu Joni.

Kapolsek mengatakan bahwa tujuan himbauan ini untuk memutus mata rantai penyebaran virus Corona atau Covid-19. “Kalau kita tidak melakukan himbauan dan cuek-cuek saja, akan banyak masyarakat berkerumun, dan tidak memakai pakai masker. Untuk itu, mari kita bersama-sama memutus mata rantai penyebaran virus ini, lebih baik di rumah saja, kumpul sama keluarga yang ada di rumah saja,” imbuhnya

Selama melaksanakan aktivitas, kata Kapolsek, masyarakat diharapkan dapat mengamalkan prilaku hidup bersih dan sehat. Caranya dengan rutin mencuci tangan pakai sabun, menggunakan masker saat keluar rumah, menjaga jarak aman dan menghindari kerumunan.

“Jika masyarakat Sungai Kunyit kurang disiplin dalam mematuhi seluruh anjuran pemerintah dalam memutus rantai penyebaran covid-19,
maka tidak menutup kemungkinan akan timbulnya kasus covid-19 baru di wilayah kita. Karena itu, masyarakat saya harap dapat disiplin,” pungkasnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jelang Pilkades, Bupati Erlina Ingatkan KPPS Netral

    Jelang Pilkades, Bupati Erlina Ingatkan KPPS Netral

    • calendar_month Jum, 28 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah, akan menggelar pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak dengan sistem e-Voting dalam waktu dekat ini. Dari 60 desa di Kabupaten Mempawah, 30 desa di antaranya akan menggelar Pilkades pada tanggal 2 hingga 24 Maret 2020 mendatang. Karena itu, Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) dan semua pihak yang terlibat diminta agar mengedepankan […]

  • 11 UMKM Terima Bantuan Alat Produksi Industri

    11 UMKM Terima Bantuan Alat Produksi Industri

    • calendar_month Sel, 16 Jul 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak melalui Dinas Koperasi, Usaha Mikro dan Perdagangan (Diskumdag) Kota Pontianak menyerahkan bantuan sarana produksi industri kepada 11 pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) serta sertifikasi halal kepada 41 pelaku UMKM. Bantuan sarana produksi industri berupa oven, mixer dan sealer diserahkan secara simbolis oleh Pj Wali Kota Pontianak Ani Sofian, […]

  • Pemkot Pontianak Raih Penghargaan sebagai Badan Publik Informatif

    Pemkot Pontianak Raih Penghargaan sebagai Badan Publik Informatif

    • calendar_month Ming, 8 Des 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak kembali meraih penghargaan sebagai Badan Publik Informatif dari Komisi Informasi Provinsi Kalbar. Penghargaan diterima oleh Wakil Wali Kota Pontianak, Bahasan di Balai Petitih Kantor Gubernur Kalbar, kemarin. Penghargaan yang diterima ini, menurut Bahasan, merupakan sebuah apresiasi dari Komisi Informasi atas keterbukaan informasi yang ada di lingkungan Pemkot Pontianak. “Ini […]

  • Dewan Ingatkan Bahaya Narkoba

    Dewan Ingatkan Bahaya Narkoba

    • calendar_month Sab, 28 Okt 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Mainar Puspa Sari mengatakan bahwa ancaman bahaya narkoba telah merasuki segala sendi kehidupan bangsa dan negara. Untuk itu, kata Mainar Puspa Sari, diperlukan kerja ekstra keras dan serius dalam menangani permasalahan penyalahgunaan narkoba. “Jadi, dampak yang ditimbulkan oleh penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba sudah sangat […]

  • Naik Haji Tertunda, Wabup: Ambil Hikmahnya

    Naik Haji Tertunda, Wabup: Ambil Hikmahnya

    • calendar_month Kam, 10 Des 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Muhammad Pagi menghadiri pembukaan bimbingan pra manasik haji bagi jemaah haji yang diselenggarakan Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Mempawah, Kamis (10/12/2020). Diikuti jemaah haji yang keberangkatannya ke tanah suci tertunda akibat Pandemi Covid-19, kegiatan pra manasik dipusatkan di Aula Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Mempawah di Desa Sejegi, Mempawah Timur. Muhammad […]

  • Safari Ramadhan 1445 H Berakhir di Asrama Mahasiswa Mempawah

    Safari Ramadhan 1445 H Berakhir di Asrama Mahasiswa Mempawah

    • calendar_month Sen, 25 Mar 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sekretaris Daerah (Sekda) Mempawah, Ismail menghadiri kegiatan Safari Ramadhan 1445 Hijriah Pemerintah Kabupaten Mempawah yang diakhiri di Asrama Mahasiswa Kabupaten Mempawah di Kota Pontianak, Senin (25/3/2024). Pada kesempatan tersebut, Sekda Ismail mengatakan Safari Ramadan ini dapat menjadi ajang bersilaturahmi antara pemangku kebijakan di Kabupaten Mempawah dengan mahasiswa Kabupaten Mempawah yang sedang melaksanakan pendidikan […]

expand_less