Breaking News
light_mode

Peresmian Rumah Adat Melayu dan Pelantikan Pengurus MABM Mempawah, Gubernur dan Wagub Dijadwalkan Hadir

  • calendar_month Rab, 4 Mar 2020
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Ketua Majelis Adat Budaya Melayu (MABM) Kabupaten Mempawah, H Ria Mulyadi memastikan peresmian Rumah Budaya Melayu dan pelantikan pengurus MABM periode 2020-2025 akan dilaksanakan pada 14 Maret 2020 mendatang.

Olehkarenanya, berbagai persiapan tengah dilakukan MABM Mempawah. Selain dua agenda itu, Mempawah juga akan menjadi tuan rumah dalam rapat kerja (Raker) MABM se-Kalbar.

“Peresmian Rumah Budaya Melayu Mempawah rencananya akan dihadiri Gubernur, Wakil Gubernur Kalbar, dan pengurus MABM se-Kalimantan Barat,” ujar H Ria Mulyadi usai menggelar rapat persiapan peresmian Rumah Adat Melayu Mempawah dan Pelantikan Pengurus MABM Mempawah, Rabu (4/3/2020).

Menurut dia, prosesi peresmian akan dimpimpin langsung oleh Bupati Mempawah, Hj Erlina. Sedangkan Pelantikan MABM Mempawah dipimpin Ketua Umum DPP MABM Kalbar, Prof DR. H Chairil Effendi, MS,.

“Jadi, usai acara peresmian kita lanjutkan dengan pelantikan pengurus MABM periode 2020-2025,”

Terkait Raker MABM se-Kalbar, kata dia, akan dilaksanakan di Wisma Chandramidi Mempawah. Raker akan diikuti pengurus MABM kabupaten dan kota di Kalimantan Barat.

“Secara keseluruhan, kami siap melaksanakan acara persemian Rumah Budaya Melayu, pelantikan Pengurus MABM Kabupaten Mempawah periode 2020-2025 serta Raker MABM se-Kalbar di Mempawah,” pungkasnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pileg dan Pilpres 2019, Polsek Sepauk Petakan 52 TPS Rawan

    Pileg dan Pilpres 2019, Polsek Sepauk Petakan 52 TPS Rawan

    • calendar_month Ming, 23 Sep 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kepolisian Sektor (Polsek) Sepauk, Kabupaten Sintang melakukan pemetaan wilayah rawan pada pelaksanaan Pileg dan Pilpres 2019 mendatang. Pengamanan penuh akan dilaksanakan disemua wilayah dengan sistem sama. Berdasarkan data kepolisian, untuk Kecamatan Sepauk ada 52 Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang masuk dalam kategori rawan. “Ada rawan 1, rawan 2, dan rawan 3,” kata Kapolsek […]

  • Bupati Jarot Pantau Operasi Pasar Murah

    Bupati Jarot Pantau Operasi Pasar Murah

    • calendar_month Sen, 30 Okt 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Sintang, Jarot Winarno meninjau pelaksaan operasi pasar murah yang digelar oleh Dinas Perdagangan Provinsi Kalimantan Barat di Komplek Pasar Raya Sintang, Senin (31/10/2023). “Beberapa bulan ini kita juga sudah mengadakan beberapa kali operasi pasar murah. Kadang di Pasar Masuka, kadang di Pasar Raya ini. Semua ini kita lakukan untuk membantu dan menjaga […]

  • Mempawah Butuh 3 Unit Cold Chain

    Mempawah Butuh 3 Unit Cold Chain

    • calendar_month Kam, 18 Feb 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Tahapan pemberian vaksin Covid-19 kepada masyarakat secara massif oleh Pemerintah Kabupaten Mempawah direncanakan pada bulan Maret mendatang. Guna mendukung keberhasilan program vaksinasi kepada masyarakat luas tersebut, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Mempawah, Jamiril, berharap kepada Pemerintah Provinsi Kalbar dapat mengakomodir beberapa kekurangan yang bakal menjadi kendala kedepan. Permintaan ini disampaikan Jamiril melalui Komisi V […]

  • Tes CPNS Berjalan Lancar

    Tes CPNS Berjalan Lancar

    • calendar_month Sen, 3 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengatakan secara umum pelaksanaan tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak berjalan lancar. Tes CPNS dilaksanakan lima gelombang dalam sehari. Dari 400 formasi yang diterima, jumlah peserta tes CPNS yang lulus seleksi administrasi dan berhak mengikuti tes SKD […]

  • Jokowi Nilai DAS Kapuas Kritis

    Jokowi Nilai DAS Kapuas Kritis

    • calendar_month Rab, 8 Des 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Presiden Joko Widodo dalam kunjungan kerjanya di Kabupaten Sintang, Rabu (8/12/2021) berjanji memperbaiki kerusakan Daerah Aliran Sungai (DAS) Kapuas yang kini dalam kondisi kritis.  Presiden mengatakan, banjir terjadi di Sintang dan sejumlah daerah lainnya di Kalbar karena kerusakan daerah tangkapan hujan yang sudah terjadi sejak lama. Menurut Jokowi, kerusakan daerah tangkapan hujan merupakan […]

  • Pegawai yang Ingin jadi Camat Wajib Punya Sertifikat Profesi Kepamongprajaan

    Pegawai yang Ingin jadi Camat Wajib Punya Sertifikat Profesi Kepamongprajaan

    • calendar_month Kam, 17 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang ingin menjadi Camat, maka harus memenuhi semua persyaratanya dulu. Hal inipun diungkapkan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sintang, Kartiyus usai menghadiri pelantikan dan sumpah/janji pejabat eselon III di Pendopo Bupati Sintang, Kamis (17/10/2024). Menurut Kartiyus, kepala daerah seperti Bupati tidak boleh memberikan pegawai jabatan sebagai Camat. Sebab, ada […]

expand_less