Breaking News
light_mode

Jaga Netralitas Satpol PP dan Linmas

  • calendar_month Rab, 18 Apr 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Bukan hanya TNI dan Polri, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) pun diminta menjaga netralitasnya dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalbar Serentak 2018.

“Optimalisasi kesiapsiagaaan serta keterlibatan Satpol PP dan Linmas untuk mendukung kelancaran Pilkada Serentak 2018, haruslah bersikap netral dan proaktif,” kata Bupati Sintang, Jarot Winarno.

Ia menyampaikan hal tersebut ketika menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-68 Satpol PP, HUT ke-99 Pemadam Kebakaran (Damkar), HUT ke-56 Satlinmas dan HUT ke-22 Otonomi, di Lapangan Sepakbola depan Makodim 1205/Sintang, Rabu (18/4).

Dalam kesempatan tersebut, Jarot mengatakan, selain netral, Satpol PP dan Linmas juga harus profesional melaksanakan tugasnya, mengnatisipasi potensi masalah dalam Pilkada.

“Misalnya kalau ada masalah pada saat pendistribusian Kotak Suara, Satpol PP dan Linmas harus turut andil membantu,” katanya.

Sementara itu, Kepala Satpol PP dan Damkar Kabupaten Sintang, Martin Nandung mengatakan, bahwa momentum ini bertepatan dengan tahun politik.

“Jadi kita ini diminta untuk dapat berperan aktif dalam mendukung serta menyukseskan pelaksanaan Pilkada di Kalimantan Barat. Juga harus netral dalam menjaga keamanan, ketertiban dan ketentraman di lingkungan masyarakat,” katanya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkab Mempawah Gelar Upacara Hari Berkabung Daerah Kalbar 2025

    Pemkab Mempawah Gelar Upacara Hari Berkabung Daerah Kalbar 2025

    • calendar_month Sen, 30 Jun 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah menggelar Upacara Peringatan Hari Berkabung Daerah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2025 di Halaman Kantor Bupati Mempawah, Senin (30/6/2025). Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, bertindak sebagai Inspektur Upacara. Dalam amanatnya yang membacakan sambutan tertulis Gubernur Kalimantan Barat, Juli Suryadi menyampaikan bahwa peringatan ini merupakan bentuk penghormatan kepada para pahlawan, tokoh agama, […]

  • Raja Mardan Pimpin Ritual Budaya Robo-robo 2021 Hingga Ziarah ke Makam Opu Daeng Menambon

    Raja Mardan Pimpin Ritual Budaya Robo-robo 2021 Hingga Ziarah ke Makam Opu Daeng Menambon

    • calendar_month Sel, 5 Okt 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kerajaan Amantubillah menggelar ziarah akbar makam Raja-Raja Mempawah di Sebukit Rama, Desa Pasir, Kecamatan Mempawah Hilir, Selasa (5/10/2021). Dipimpin Raja Mempawah, Pangeran Ratu Mulawangsa, Dr Ir Mardan Adijaya Kesuma Ibrahim, M.Sc, ziarah berlangsung hikmad. Ziarah ke makam Opu Daeng Menambon di Sebukit Rama itu merupakan rangkaian dari peringatan ritual budaya robo-robo 2021 yang […]

  • Tunggak Pajak, Dua Rumah Makan Ditutup Sementara

    Tunggak Pajak, Dua Rumah Makan Ditutup Sementara

    • calendar_month Sen, 17 Sep 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Pontianak melakukan penyegelan terhadap dua rumah makan di Jalan Merdeka dan Jalan Cokrominoto, Kota Pontianak. Penyegelan dilakukan lantaran kedua rumah makan tersebut menunggak pajak daerah dengan nilai Rp40 juta hingga Rp50 juta. Selain dilakukan penyegelan, BKD Kota Pontianak juga menemukan empat rumah makan lainya yang terindikasi belum terdaftar […]

  • Ribuan Masyarakat Bersalawat, Bupati Erlina dan Wagub Ria Norsan: Semoga Membawa Keberkahan untuk Mempawah

    Ribuan Masyarakat Bersalawat, Bupati Erlina dan Wagub Ria Norsan: Semoga Membawa Keberkahan untuk Mempawah

    • calendar_month Kam, 18 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah menggelar “Tabligh Akbar” yang menghadirkan ulama kondang dari Provinsi Jawa Tengah, Habib Syech Assegaf, Rabu (17/5/2023). Kegiatan tersebut, dihadiri Wakil Gubernur Kalbar, H Ria Norsan, Bupati dan Wakil Bupati Mempawah, Hj Erlina – H Muhammad Pagi, Sekretaris Daerah Mempawah, H Ismail, Kapolres Mempawah, AKBP Sudarsono, Ketua DPRD Kabupaten Mempawah, H […]

  • Musrenbang, Ini Kata Ketua Dewan Sintang

    Musrenbang, Ini Kata Ketua Dewan Sintang

    • calendar_month Kam, 22 Mar 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) merupakan tahapan yang sangat penting dan esensi dalam pelaksanaan pemerintahan. Ini instrumen penting dalam mewujudkan visi dan misi pemerintah, menjadikan Kabupaten Sintang yang sejahtera, cerdas serta religius. “Kita berharap melalui Musrenbang ini, semua elemen menyatukan sikap, pandangan untuk mensinergikan program pembangunan di Bumi Senentang ini, demi terwujudnya Kabupaten Sintang […]

  • Ajak Kepala Daerah Perhatikan Anak Sekolah Tak Mampu

    Ajak Kepala Daerah Perhatikan Anak Sekolah Tak Mampu

    • calendar_month Jum, 5 Agu 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) merupakan lembaga yang sangat efektif dan dapat memberikan dampak signifikan jika dimanfaatkan oleh pemerintah daerah di wilayah Kalimantan Barat. Hal tersebut disampaikan Gubernur Kalimantan Barat, H Sutarmidji saat menghadiri Malam Ramah Tamah Peringatan Hari Kesatuan Gerak PKK ke-50 Tingkat Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2022, bersama […]

expand_less