Breaking News
light_mode

Edi Minta Semua Pihak Tetap Waspadai Virus Corona

  • calendar_month Rab, 29 Jan 2020
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono menyatakan, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak tetap mewaspadai virus corona yang akhir-akhir ini terus merebak. Pontianak sebagai kota yang sangat terbuka sehingga siapapun bisa datang berkunjung ke sini.

Untuk itu, ia meminta semua pihak tetap mewaspadai dengan melakukan upaya pencegahan menyebarnya virus yang juga dikenal sebagai 2019-nCoV. “Kota Pontianak sebagai kota yang terbuka tetap mewaspadai virus corona,” katanya, Rabu (29/1/2020).

Ia menghimbau agar masyarakat tetap menjaga pola hidup sehat. Mulai dari pola makan dengan berolahraga yang teratur sehingga kesehatan masyarakat bisa terjaga dengan baik.

Masyarakat juga dimintanya untuk segera melaporkan kepada petugas kesehatan terdekat apabila ada tanda-tanda fisik yang tidak nyaman, sehingga bisa diantisipasi untuk dilakukan tindakan cepat.

“Kita selalu berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan Provinsi Kalbar dan mengupdate berita terbaru terkait corona,” tutur Edi.

Berdasarkan informasi pada media mainstream yang beredar, dampak dari virus corona sangat besar bahkan hingga menyebabkan penderitanya meninggal dunia. Terkait kunjungan wisatawan asing ke Kota Pontianak, Edi berkat hal itu telah dilakukan antisipasi oleh pihak terkait. Misalnya dari Dinas Kesehatan, Karantina, maupun petugas lainnya yang melakukan antisipasi di bandara udara.

“Rumah sakit rujukan untuk yang terkena corona juga sudah disiapkan,” pungkasnya.(Jim/Prokopim)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • SKPD Wajib Contoh PN Sintang

    SKPD Wajib Contoh PN Sintang

    • calendar_month Kam, 26 Okt 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pengadilan Negeri (PN) Sintang ditetapkan sebagai Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM), Langkah ini hendaknya menjadi menjadi contoh bagi Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Sintang. “Ini dapat dan harus menjadi contoh untuk seluruh SKPD di lingkungan Pemkab Sintang dalam membangun integritas personal dan […]

  • Malam Puncak Robo-robo, Ribuan Warga Punggur Kecil Tonton Evie Tamala

    Malam Puncak Robo-robo, Ribuan Warga Punggur Kecil Tonton Evie Tamala

    • calendar_month Rab, 7 Nov 2018
    • 0Komentar

    H Burhanudin H Ismail: Jaga dan Lestarikan Budaya Robo-robo LensaKalbar – Kehadiran artis Ibukota Evie Tamala, Rabu (7/11/2018) malam, disambut meriah oleh ribuan warga di Desa Punggur Kecil, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya. Ribuan warga terlihat antusias memadati halaman SMA Pelangi Nusantara sebagai malam puncak perayaan pesta Robo-robo di desa tersebut. Seperti diketahui, panitia […]

  • Peringkat Kedua Terpopuler di Media Online, Pemkot Pontianak Raih AHI

    Peringkat Kedua Terpopuler di Media Online, Pemkot Pontianak Raih AHI

    • calendar_month Kam, 26 Nov 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak meraih peringkat kedua Anugerah Humas Indonesia (AHI) kategori Pemerintah Kota Terpopuler di Media Digital tahun 2020. Pengumuman AHI disiarkan secara langsung melalui live streaming Youtube kanal PR Indonesia dan dihadiri Asisten Administrasi Umum, Hidayati dan Kepala Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan (Prokopim) Sekretariat Daerah Kota Pontianak, Lazuardi di Ruang […]

  • Tumpah Ruah, Kirab Cap Go Meh yang Dinantikan

    Tumpah Ruah, Kirab Cap Go Meh yang Dinantikan

    • calendar_month Ming, 5 Feb 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kirab Cap Go Meh dinantikan banyak warga dan dirasa lebih ramai dari tahun-tahun sebelumnya. Lautan manusia banjir di jalanan. Telah lama tak bisa dinikmati oleh masyarakat, kali ini kirab budaya Cap Go Meh langsung dibanjiri antusiasme masyarakat. Tahun ini kirab budaya Cap Go Meh diselenggarakan di berbagai lokasi di Indonesia, tak mau ketinggalan […]

  • Tingkatkan Produksi dan IP,  Distanbun Fokus Optimasi 571 Ha Lahan Sawah di 6 Kecamatan
    OPD

    Tingkatkan Produksi dan IP, Distanbun Fokus Optimasi 571 Ha Lahan Sawah di 6 Kecamatan

    • calendar_month Sen, 28 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Setakat ini, Dinas Pertanian dan Perkebunan Kabupaten Sintang tengah fokus dengan progam Penambahan Areal Tanam (PAT) melalui kegiatan Optimasi Lahan (OPLA). Program ini tersebar di 6 kecamatan yang ada di Kabupaten Sintang dengan luas optimasi lahan sawah 571 hektar. Dari 571 hektar tersebut. 100 hektar di antaranya sudah selesai dikerjakan di Desa Tawang […]

  • Penutupan KTF 2023 Akan Dihibur Grup Musik Arwana
    OPD

    Penutupan KTF 2023 Akan Dihibur Grup Musik Arwana

    • calendar_month Jum, 3 Nov 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Panitia Kelam Tourism Festival Tahun 2023 memastikan bahwa dua personel grup musik asal Pontianak Kalimantan Barat yakni Arwana akan menghibur masyarakat Kabupaten Sintang pada malam penutupan Kelam Tourism Festival Tahun 2023 Sabtu, 4 November 2023 sekitar pukul 20.30 WIB. Hendrika Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Sintang menjelaskan bahwa dua personel grup […]

expand_less