Breaking News
light_mode

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tangkal Berita Hoax, Wagub Minta Humas Tingkatkan Peran

    Tangkal Berita Hoax, Wagub Minta Humas Tingkatkan Peran

    • calendar_month Rab, 23 Agu 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar –  Wakil Gubernur Kalbar, Christiandy Sanjaya meminta Hubungan Masyarakat (Humas) di 14 kabupaten/kota di Provinsi Kalbar untuk lebih meningkatkan perannya di era digital. Mengingat, peran Humas sebagai corong pemerintah dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat. “Era digital mengalami perkembangan luar biasa, termasuk Media Sosial (Medsos).  Ini  akan menjadi tantangan bagi aparatur humas bagaimana menangani konten-konten […]

  • Warga Makassar Kagumi Keunikan Kostum Meriam Karbit dari Pontianak

    Warga Makassar Kagumi Keunikan Kostum Meriam Karbit dari Pontianak

    • calendar_month Kam, 13 Jul 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kostum ‘Delegacy of Meriam Karbit’ dan ‘Equator Van Borneo’ menjadi pusat perhatian para penonton Karnaval dan Pawai Budaya dalam rangkaian Rakernas Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) XVI di Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (12/7/2023) malam. Dua kostum yang dirancang sedemikian rupa menggambarkan ikon khas Kota Pontianak. Satu kostum dirancang dengan dua buah meriam […]

  • Bupati Erlina Tekankan Perlindungan Guru dan Netralitas ASN pada Upacara HUT PGRI-Korpri di Mempawah

    Bupati Erlina Tekankan Perlindungan Guru dan Netralitas ASN pada Upacara HUT PGRI-Korpri di Mempawah

    • calendar_month Sen, 1 Des 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah Erlina menegaskan dua agenda besar pemerintah daerah, yakni penguatan perlindungan guru dan penjagaan netralitas ASN saat memimpin Upacara Peringatan HUT ke-80 PGRI dan ke-54 Korpri di Halaman Kantor Bupati Mempawah, Senin (1/12/2025). Dalam amanatnya, Bupati Erlina menyerukan perlunya hadir aturan khusus yang memuat norma perlindungan guru demi mencegah kekerasan di dunia […]

  • Pj Bupati Resmikan Kantor Desa Sungai Bakau Besar Darat: Berikan Pelayanan yang Prima untuk Masyarakat

    Pj Bupati Resmikan Kantor Desa Sungai Bakau Besar Darat: Berikan Pelayanan yang Prima untuk Masyarakat

    • calendar_month Rab, 11 Sep 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail meresmikan Kantor Desa Sungai Bakau Besar Darat, Kecamatan Sungai Pinyuh, Rabu (11/9/2024). Pj Bupati Ismail menyampaikan proses pembangunan secara bertahap ini berlangsung selama 6 tahun, sehingga pada hari ini Kantor Desa Sungai Bakau Besar Darat dapat rampung dan berdiri kokoh. “Tentunya ini memperlihatkan kepada kita semua bahwa kepala […]

  • PDP 02 Terkonfirmasi Positif, Bupati Jarot Umumkan Sintang KLB Covid-19

    PDP 02 Terkonfirmasi Positif, Bupati Jarot Umumkan Sintang KLB Covid-19

    • calendar_month Sen, 30 Mar 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Sintang menetapkan status Kejadian Luar Biasa (KLB) setelah satu pasien PDP 02 yang dirawat di ruang isolasi RSUD Ade M Djoen Sintang terkonfirmasi positif virus Corona atau Covid-19. Penetapan KLB Covid-19 diumumkan langsung Bupati Sintang, Jarot Winarno saat menggelar press release bersama sejumlah awak media di Pendopo Bupati Sintang, Senin (30/3/2020) […]

  • Komitmen Perjuangkan Aspirasi Rakyatnya

    Komitmen Perjuangkan Aspirasi Rakyatnya

    • calendar_month Rab, 23 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilab Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Yuvita Apolonia Ginting berkonitmen akan memperjuangkan aspirasi masyarakat, khususnya di daerah pemilihannya. Srikandi DPRD Kabupaten Sintang ini, mengatakan bahwa masyarakat di daerah pemilihanya , seperti Kecamatan Binjai Hulu, Kecamatan Ketungau Hilir, Kecamatan Ketungau Tengah, dan Kecamatan Ketungau Hulu sangat berharap infrastruktur jalan dan jembatan di […]

expand_less