Kalbar
Pj Bupati Ismail Dampingi Pj Gubernur Kalbar Panen Padi Bersama di Desa Peniraman
- calendar_month Sel, 30 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail mendampingi Pj Gubernur Kalimantan Barat Harisson pada Panen Padi Bersama dalam Program Penguatan dan Pengembangan Klaster Pangan, Selasa (30/4/2024). Program yang diinisiasi Bank Indonesia Perwakilan Kalimantan Barat tersebut melalui Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Nekat Maju di Desa Peniraman, Kecamatan Sungai Pinyuh. Dalam kesempatan tersebut, Pj Gubernur Kalbar Harisson […]
PJ Bupati Ismail Lantik Juli Suryadi B Sebagai Pj Sekda Mempawah
- calendar_month Sel, 30 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail mengambil sumpah/janji serta melantik Juli Suryadi B sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kabupaten Mempawah di Aula Balairung Setia, Kantor Bupati Mempawah, Selasa (30/4/2024). Pj Bupati Ismail mengatakan, bahwa penunjukan Pj Sekda ini telah melalui rangkaian proses, yaitu di antaranya dari proses pengusulan hingga penetapan, sesuai dengan Peraturan Presiden […]
Nobar di Halaman Kantor Bupati Mempawah: Terimakasih Garuda Muda
- calendar_month Sen, 29 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah menggelar Nonton Bareng (Nobar) Laga Semifinal Piala Asia U-23 Tahun 2024 antara Tim Nasional Indonesia melawan Timnas Uzbekistan, Senin (29/4/2024) malam. Nobar tersebut digelar di Halaman Kantor Bupati Mempawah yang dihadiri oleh ribuan masyarakat yang ingin menyaksikan pertandingan bersejarah bagi Timnas Indonesia, termasuk Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail. Namun Timnas […]
Halal Bi Halal Keluarga Besar SMA,SMK, SLB Mempawah, Kubu Raya dan Kota Pontianak
- calendar_month Sen, 29 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris Daerah Kabupaten Mempawah, Juli Suryadi menghadiri Halal Bi Halal Keluarga besar SMA, SMK dan SLB Kabupaten Mempawah, Kabupaten Kubu Raya dan Kota Pontianak, Senin (29/4/2024). Pada kesempatan tersebut, Juli Suryadi mengatakan, pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dewasa ini dengan disertakan perkembangan informasi dan komunikasi yang tiada batas, menyebabkan […]
UPT Loka Penyuluhan Kelautan dan Perikanan Diharapkan Mampu Tingkatkan Produksi Ikan
- calendar_month Sen, 29 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menerima audiensi perwakilan Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan (BPPSDMKP) di ruang kerjanya, Senin (29/4/2024). Pertemuan tersebut berkenaan dengan rencana BPPSDMKP yang akan membentuk Loka Penyuluhan Kelautan dan Perikanan di wilayah Kabupaten Mempawah, tepatnya di Kecamatan Anjongan. Pembentukan UPT yang dimaksud untuk mempertajam peran […]
Pj Bupati Ismail Ikut Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Bersama Mendagri Tito Karnavian
- calendar_month Sen, 29 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah bersama Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian secara virtual di Mempawah Command Center, Senin (29/4/2024). Pj Bupati Mempawah Ismail menyampaikan, pada minggu keempat bulan April ini terdapat tren kenaikan dari Indeks Perkembangan Harga (IPH) di Kabupaten Mempawah, terutama pada komoditi daging ayam ras, […]
Plh Sekda Tutup Kegiatan Naik Dango ke-XXXIX
- calendar_month Ming, 28 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris Daerah Kabupaten Mempawah, Juli Suryadi Budadi menutup seluruh rangkaian kegiatan Naik Dango ke-XXXIX di Rumah Radakng, Dusun Pak Ona, Desa Pak Laheng, Kecamatan Toho, Minggu (28/4/2024) malam. Pada kesempatan tersebut, Juli Suryadi mengucap syukur seluruh rangkaian pelaksanaan Naik Dango ke-XXXIX Tahun 2024 di Kabupaten Mempawah dapat terlaksana dengan sukses. “Rasa syukur yang […]
Pj Bupati Ismail Buka Panen Hasil Belajar PGP Angkatan 9
- calendar_month Ming, 28 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail menghadiri kegiatan Panen Hasil Belajar Program Guru Penggerak (PGP) Kabupaten Mempawah Angkatan 09 di Rumah Adat Budaya Melayu, Minggu (28/4/2024). Pj Bupati Mempawah Ismail mengatakan, Program Guru Penggerak merupakan pengembangan profesi melalui pelatihan dan pendampingan yang berfokus pada proses kepemimpinan pembelajaran agar mampu mendorong tumbuh kembang peserta didik […]
Naik Dango ke-XXXIX Dongkrak Ekonomi Lokal
- calendar_month Sab, 27 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Staf Ahli Menteri Bidang Produktivitas dan Daya Saing KemenKopUKM, Herbert Siagian bersama Penjabat (Pj) Bupati Mempawah Ismail membuka kegiatan Naik Dango ke-XXXIX Tahun 2024, Sabtu (27/4/2024). Staf Ahli Menteri Bidang Produktivitas dan Daya Saing KemenKopUKM, Herbert Siagian mengapresiasi atas kerja keras panitia penyelenggara Naik Dango ke-XXXIX yang merupakan salah satu upaya menggeliatkan ekonomi […]
Plh Sekda Mempawah Buka Seminar Adat Naik Dango ke-XXXIX
- calendar_month Kam, 25 Apr 2024
- 0Komentar
LensaKalbar – Plh Sekda Mempawah, Juli Suryadi Burdadi membuka kegiatan Seminar Adat Naik Dango ke-XXXIX di Aula Balairung Setia, Kantor Bupati Mempawah, Kamis (25/4/2024). Kegiatan tersebut mengusung tema “Naik Dango ke-39 Tahun 2024 Kita Jaga dan Tingkatkan Eksistensi Masyarakat Adat Dayak dalam Keberagaman Lintas Etnis Menuju Indonesia maju 2045”. Plh Sekda Mempawah Juli Suryadi menyampaikan […]
