Mempawah

Bupati Erlina Apresiasi TMMD ke-124: Jalan, Sumur, dan Rumah Layak Huni Terbangun
- calendar_month Rab, 4 Jun 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-124 resmi ditutup dengan penuh apresiasi dari Bupati Mempawah, Hj Erlina, Rabu (4/6/2025). Dalam upacara penutupan yang digelar di Lapangan Sepak Bola Desa Sungai Purun Besar, Kecamatan Segedong, Bupati Erlina menyampaikan bahwa kegiatan TMMD telah memberikan kontribusi nyata bagi pembangunan desa dan kesejahteraan masyarakat. “Program ini bukan […]

Wabup Mempawah Dukung Program Makanan Bergizi Gratis, Teken MoU Bersama Pemda se-Kalbar
- calendar_month Sel, 3 Jun 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, menghadiri penandatanganan nota kesepahaman antara seluruh pemerintah daerah se-Kalimantan Barat dan Badan Gizi Nasional di Balai Petitih, Kantor Gubernur Kalimantan Barat, Selasa (3/6/2025). Kesepakatan ini menandai komitmen bersama dalam menyukseskan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG), salah satu dari delapan program prioritas nasional dalam Asta Cita Presiden Prabowo Subianto. […]

Wabup Mempawah Setujui Dua Raperda Strategis Usulan DPRD
- calendar_month Sen, 2 Jun 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, menyatakan persetujuan atas dua Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) inisiatif DPRD dalam Rapat Paripurna yang digelar di Gedung DPRD Kabupaten Mempawah, Senin (2/6/2025). Kedua Raperda tersebut meliputi Pengelolaan Penerangan Jalan Umum serta Perlindungan dan Pemberdayaan Koperasi dan Usaha Mikro. “Dengan mengucapkan Bismillahirrahmanirrahim, saya menyatakan menerima dan menyetujui kedua Raperda […]

Peringatan Hari Lahir Pancasila 2025, Pemkab Mempawah Tegaskan Komitmen Ideologis Bangsa
- calendar_month Sen, 2 Jun 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, menegaskan pentingnya penguatan ideologi Pancasila sebagai fondasi utama pembangunan bangsa dalam upacara peringatan Hari Lahir Pancasila yang digelar di halaman Kantor Bupati Mempawah, Senin (2/6/2025). Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Wabup Juli membacakan amanat Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) RI, Yudian Wahyudi, yang menyoroti urgensi Pancasila bukan hanya […]

Anjongan Raih Juara Umum MTQ ke-XXXVI Mempawah
- calendar_month Sab, 31 Mei 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Kecamatan Anjongan berhasil keluar sebagai juara umum pada Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-XXXVI tingkat Kabupaten Mempawah Tahun 2025 yang resmi ditutup oleh Wakil Bupati Juli Suryadi di Masjid Nurul Huda, Kecamatan Anjongan, Jumat (30/5/2025). Anjongan mengumpulkan 511 poin, unggul dari Kecamatan Mempawah Hilir di posisi kedua dengan 432 poin, dan Kecamatan Sungai Pinyuh […]

Bupati Erlina Pimpin Sidang Munas VI Apkasi di Minahasa Utara
- calendar_month Jum, 30 Mei 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina, ditunjuk sebagai salah satu pimpinan sidang Musyawarah Nasional (Munas) VI Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi), mewakili wilayah Indonesia bagian tengah, Jumat (30/5/2025). Penunjukan ini menegaskan peran strategisnya dalam kancah nasional, khususnya dalam memperjuangkan kepentingan daerah di forum-forum penting. Dalam Munas yang berlangsung di Minahasa Utara tersebut, Bupati Erlina […]

Bupati Erlina Luncurkan Samsat Go Kecamatan dan Bebaskan PBB-P2 untuk NJOP di Bawah Rp25 Juta
- calendar_month Sel, 27 Mei 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Dalam upaya meningkatkan pelayanan publik dan mendorong kepatuhan pajak, Bupati Mempawah, Hj Erlina secara resmi meluncurkan program Samsat Go Kecamatan (Gokatan) serta kebijakan pembebasan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) bagi objek pajak dengan Nilai Jual Objek Pajak (NJOP) di bawah Rp25 juta. Acara berlangsung di Gedung Serbaguna Kecamatan Sungai Pinyuh, […]

Pemkab Sintang Dukung Samsat Go Kecamatan 2025
- calendar_month Sel, 27 Mei 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Sintang mendukung penuh peluncuran program Samsat Go Kecamatan (Gokatan) Tahun 2025 yang digelar secara daring oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat, Selasa (27/5/2025). Kegiatan ini diikuti oleh 14 kabupaten/kota se-Kalimantan Barat, termasuk Sintang yang memusatkan partisipasinya di Halaman Kantor Camat Binjai Hulu. Bersamaan dengan kegiatan launching dan sosialisasi Opsen Pajak Kendaraan Bermotor […]

MTQ ke-XXXVI Mempawah Resmi Dibuka: Bupati Erlina Tegaskan Pentingnya Membumikan Nilai-Nilai Qur’ani
- calendar_month Sel, 27 Mei 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-XXXVI tingkat Kabupaten Mempawah secara resmi dibuka oleh Bupati Mempawah, Hj Erlina di halaman Masjid Nurul Hidayah, Kecamatan Anjongan, Senin (26/5/2025) malam. Pembukaan ini menjadi penanda dimulainya ajang keagamaan bergengsi yang diharapkan mampu memperkuat nilai-nilai keislaman serta mempererat silaturahmi masyarakat di wilayah tersebut. Mengangkat tema “Melalui MTQ Tingkat Kabupaten […]

Bupati Mempawah Serahkan SK Pengangkatan 44 CPNS Formasi 2024
- calendar_month Sel, 27 Mei 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Sebanyak 44 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) resmi menerima Surat Keputusan (SK) Pengangkatan dari Bupati Mempawah, Hj Erlina di Aula Balairung Setia, Kantor Bupati Mempawah, Selasa (27/5/2025). Mereka terdiri dari 9 tenaga kesehatan dan 35 tenaga teknis yang akan bertugas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah. Dalam acara yang juga dihadiri Sekretaris Daerah, Ismail […]