Breaking News
light_mode

Mempawah

Minim SDM Tangani Orang Terlantar dan ODGJ

Minim SDM Tangani Orang Terlantar dan ODGJ

  • calendar_month Jum, 21 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Penanganan orang telantar di Mempawah terkendala minimnya fasilitas dan sumber daya manusia. Padahal, Kecamatan Sungai Pinyuh, misalnya merupakan wilayah yang cukup padat penduduk. Di wilayah tersebut kerap ditemukan orang telantar dan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ). Mereka perlu perhatian khusus dari Pemerintah Daerah dalam hal ini Dinas Sosial (Dinsos). Selama ini, beberapa dari […]

Dewan Minta Pemkab Mempawah Tunda Proses Belajar Tatap Muka

Dewan Minta Pemkab Mempawah Tunda Proses Belajar Tatap Muka

  • calendar_month Jum, 21 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Mempawah, Dedi Hariyadi meminta agar Pemerintah Kabupaten Mempawah menunda proses belajar mengajar tatap muka. Hal itu dilakukan agar memutus rantai penyebaran Covid-19 di lingkungan sekolah. “Demi keselamatan anak didik, guru, tenaga kependidikan dan seluruh masyarakat Kabupaten Mempawah, sebaiknya proses belajar mengajar tatap muka ditunda dulu, hingga […]

Disdikporapar Mempawah Tutup Sementara SMAN 1 dan SMPN 1

Disdikporapar Mempawah Tutup Sementara SMAN 1 dan SMPN 1

  • calendar_month Jum, 21 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Dinas Pendidikan, Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disdikporapar) Kabupaten Mempawah menutup sementara SMAN 1 dan SMPN 1 Mempawah Hilir. Ihwal tersebut dilalukan pasca diumumkannya 10 orang guru yang terkonfirmasif positif Covid-19. Kepala Dinas Disdikporapar, El Zuratman mengatakan, penutupan sementara diambil itu dalam rangka proses sterilisasi terhadap lingkungan kedua sekolah, termasuk seluruh sarana yang ada. […]

Guru yang Positif Covid-19 Mengajar di SMAN 1 dan SMPN 1 Mempawah Hilir

Guru yang Positif Covid-19 Mengajar di SMAN 1 dan SMPN 1 Mempawah Hilir

  • calendar_month Kam, 20 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Kabupaten Mempawah mengaku telah menerima surat resmi dari Dinas Kesehatan Provinsi Kalbar terkait delapan kasus baru terkonfirmasi Covid-19. “Berdasarkan hasil swab PCR di laboratorium RS Untan, 8 orang yang terkonfirmasi positif Covid-19 adalah guru di SMP Negeri 1 Mempawah Hilir. Usia mereka antara 25 tahun hingga 54 tahun,” ungkap […]

Kadiskes Mempawah Shock Ada Tambahan 8 Kasus Positif Covid-19

Kadiskes Mempawah Shock Ada Tambahan 8 Kasus Positif Covid-19

  • calendar_month Kam, 20 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Mempawah, Jamiril, mengaku shok ketika mendapat kabar penambahan kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di kabupaten itu. Penambahan kasus meningkat drastis yakni 8 kasus. Sebelumnya hanya ada 2 kasus. “Ya, jika sebelumnya hanya 2 orang, tapi hari ini bertambah 8 orang yang terkonfirmasi positif, semuanya adalah guru. Kita akan berupaya agar […]

Pemkab Dukung Pembentukan Tim Pora di Mempawah

Pemkab Dukung Pembentukan Tim Pora di Mempawah

  • calendar_month Sel, 18 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Kantor Imigrasi Kelas I Tempat Pemeriksaan Imigrasi (TPI) Pontianak bersama Pemerintah Kabupaten Mempawah menggelar Rapat Pembentukan Tim Pengawasan Orang Asing (Pora) tingkat kecamatan. Rapat dipimpin langsung Bupati Mempawag, Hj Erlina di Aula Balairung Setia dan dihadiri Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Pontianak, Tatang Suheryadi, Selasa (18/8/2020). Dikesempatan tersebut, Bupati Erlina menyambut baik […]

Bupati Mempawah Launching Aplikasi “Mempawah Cerdas”

Bupati Mempawah Launching Aplikasi “Mempawah Cerdas”

  • calendar_month Sen, 17 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah melaunching aplikasi “Mempawah Cerdas” di Aula Balairung Setia, Senin (17/8/2020). Aplikasi berbasi smartphone itu dilaunching langsung Bupati Mempawah, Hj Erlina didampingi Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi, dan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Mempawah, Rudi. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Mempawah, Rudi menjelaskan, aplikasi Mempawah Cerdas dirancang […]

Upacara HUT RI ke-75 Terapkan Protokol Kesehatan Ketat, Bupati Erlina Ajak Masyarakat Pertahankan Zona Hijau Covid-19

Upacara HUT RI ke-75 Terapkan Protokol Kesehatan Ketat, Bupati Erlina Ajak Masyarakat Pertahankan Zona Hijau Covid-19

  • calendar_month Sen, 17 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) ke 75 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang diperingati di Halaman Kantor Bupati Mempawah terlihat khidmat dengan menerapkan protokol kesehatan ketat, Senin (17/8/2020). Para peserta maupun undangan upacara yang hadir di lokasi, diwajibkan memakai masker serta jaga jarak dengan jumlah terbatas. Meskipun saat ini Kabupaten Mempawah zona hijau Covid-19, […]

Bupati Imbau Perayaan HUT RI ke-75 Digelar dengan Protokol Kesehatan

Bupati Imbau Perayaan HUT RI ke-75 Digelar dengan Protokol Kesehatan

  • calendar_month Ming, 16 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina mengimbau kepada masyarakat agar menerapkan Protokol Kesehatan Covid-19 dalam perayaan HUT ke-75 RI, sehingga tidak menimbulkan klaster baru atau konfirmasi positif. Pemerintah, kata Bupati, tidak melarang bagi masyarakat yang ingin menggelar berbagai perlombaan di HUT RI ke-75. Asalkan, protokol kesehatan benar-benar diterapkan. “Silakan kalau mau gelar berbagai perlombaan. Panjat pinang […]

Hore… Tiga BUMDes di Mempawah Terima Bantuan Sembako dari Bank BI

Hore… Tiga BUMDes di Mempawah Terima Bantuan Sembako dari Bank BI

  • calendar_month Jum, 14 Agu 2020
  • 0Komentar

LensaKalbar – Kabar baik bagi tiga Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Kabupaten Mempawah. Pasalnya Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Barat memberikan bantuan paket sembako kepada masyarakat. Penyerahan bantuan dilaksanakan di Balai Junjung Titah Kantor Bupati Mempawah yang dihadiri Bupati Mempawah, Erlina, para pejabat Pemkab Mempawah, kepala desa dan tiga pimpinan BUMdes, Jumat (14/8/2020). […]

expand_less