Breaking News
light_mode

Bupati Mempawah Pimpin Upacara HUT Pramuka ke-58

  • calendar_month Kam, 15 Agu 2019
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina yang juga sebagai Ketua Majelis Pembimbing Gerakan Pramuka di Kabupaten Mempawah, menjadi Inspektur upacara dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Pramuka ke-58 Tahun 2019, Kamis (15/8/2019) pagi, di Gor Opu Daeng Manambon Mempawah.

Turut dihadiri para pembina Pramuka di Kabupaten Mempawah. Jajaran Forkopimda, Kepala SKPD, siswa-siswi, tokoh masyarakat, tokoh agama, organisasi kepemudaan serta ratusan  anggota pramuka mulai dari Pramuka siaga, Pramuka penggalang, Pramuka penegak, dan Pramuka pandega.

Bupati Mempawah, Hj Erlina membacakan sambutan Ketua Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Komjen Pol (Purn) Drs. Budi Waseso antara lain menyampaikan tema Hari Pramuka Ke – 58 Tahun 2019 ini adalah “Bersama Segenap Bangsa, Gerakan Pramuka Siap Sedia Membangun Keutuhan NKRI”.

Tema ini sebagai keprihatinan atas banyaknya permasalahan yang mengancam keutuhan dan keberlangsungan Negara dan Bangsa Indonesia. Kegiatan Gerakan Pramuka merupakan bagian dari sistem Pendidikan Nasional, sehingga penyelarasannya dengan jenjang pendidikan formal dan pendidikan non formal lainnya sangat penting.

Bupati Mempawah, Hj Erlina berpesan kepada para bibit-bibit muda Pramuka di Kabupaten Mempawah agar tetap semangat memiliki jiwa patriotisme yang tidak pernah padam.

“Momentum ini bertepatan dengan menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang jatuh pada 17 Agustus, saya harap kalian anak-anakku, selalu mempunyai jiwa patriotisme didalam diri, agar Mempawah bisa lebih maju kedepan,” ujarnya. (Dvd/Humpro)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sambut HUT RI ke-75, Pemkab Sintang Imbau Pasang Bendera Merah Putih Sepanjang Agustus

    Sambut HUT RI ke-75, Pemkab Sintang Imbau Pasang Bendera Merah Putih Sepanjang Agustus

    • calendar_month Sen, 27 Jul 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Sintang mengimbau kepada lembaga, BUMD, BUMN, Instansi Vertikal, Swasta dan seluruh masyarakat Kabupaten Sintang untuk memasang umbul-umbul, bendera, hingga hiasan jelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Indonesia. Pemkab Sintang meminta agar seluruh pihak untuk mengibarkan bendera pada 1 Agustus-31 Agustus 2020. Hal itupun berdasakan Surat Edaran Nomor 003.1/ 2288 /Tapem-B […]

  • Pentingnya Kesehatan

    Pentingnya Kesehatan

    • calendar_month Sen, 14 Nov 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Hari Kesehatan Nasional (HKN) diperingati setiap tanggal 12 November. Berkaitan dengan pandemi Covid-19, HKN kali ini menjadi momentum untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan kesehatan. HKN ke-58 tahun ini juga mengusung tema ‘Bangkit Indonesiaku Sehat Negeriku’. Olehkarenanya, lewat momentum HKN ini, Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Florensius Ronny mengajak masyarakat meningkatkan […]

  • Januari hingga 12 Agustus 2023, DBD di Pontianak Capai 65 Kasus

    Januari hingga 12 Agustus 2023, DBD di Pontianak Capai 65 Kasus

    • calendar_month Sab, 12 Agu 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Kota Pontianak mengalami lonjakan. Menurut data Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pontianak, mulai dari Januari 2023 hingga saat ini tercatat 65 kasus DBD di Kota Pontianak. Dari data tersebut, kasus DBD terbanyak ada di wilayah Kecamatan Pontianak Kota. Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono sudah menginstruksikan Kepala Dinkes […]

  • Berbagai Perlombaan Unik Meriahkan HUT ke-66 Kabupaten Mempawah

    Berbagai Perlombaan Unik Meriahkan HUT ke-66 Kabupaten Mempawah

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah menggelar berbagai perlombaan unik memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-66 Kabupaten Mempawah Tahun 2025. Kegiatan yang berlangsung di Halaman Kantor Bupati Mempawah, Kamis (3/7/2025) ini melibatkan partisipasi aktif dari perangkat daerah. Jenis perlombaan yang digelar meliputi lomba memasak nasi goreng, mengupas nanas, gala hadang putri, hingga estafet sarung. Seluruh perlombaan […]

  • Tingkatkan Perekonomian, Dewan Ajak Masyarakat Agar Kreatif

    Tingkatkan Perekonomian, Dewan Ajak Masyarakat Agar Kreatif

    • calendar_month Jum, 28 Jun 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ekonomi secara global saat ini cukup memprihatinkan, hal itu juga berefek kepada kehidupan masyarakat kecil. Guna menjawab tantangan ekonomi untuk masa yang akan datang, Anggota DPRD Kabupaten Sintang, Agustinus Aci meminta kepada masyarakat untuk bisa kreatif dalam bertindak. Menurut dia, ekonomi kerakyatan memerlukan peran aktif dari pemerintah juga untuk mengatur agar pemanfaatan sumber […]

  • Polres Sintang Bantu 4 Ribu Dosis Vaksinasi Covid-19 untuk Guru
    OPD

    Polres Sintang Bantu 4 Ribu Dosis Vaksinasi Covid-19 untuk Guru

    • calendar_month Rab, 16 Jun 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakapolres Sintang, Kompol Rizal Satria Ferdianto menyaatakan bahwa TNI/Polri siap mendukung rencana pelaksanaan belajar tatap muka di Kabupaten Sintang. Namun fasilitas protokol kesehatan ketat harus benar-benar diperhatikan di setiap sekolah. “Kami menyarankan ada simulasi pelaksanaan belajar tatap muka, kita akan sama-sama melakukan pengecekan. Kalau pengalaman di Pontianak, di setiap meja siswa diberikan pelindung […]

expand_less