Breaking News
light_mode

Bupati Jarot Ikut Daftarkan 40 Bacaleg Partai NasDem ke KPU

  • calendar_month Kam, 11 Mei 2023
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – DPD Partai Nasional Demokrat (NasDem) mendaftarkan 40 bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) ke Kantor KPU Kabupaten Sintang, Kamis (11/5/2023).

Jajaran pengurus DPD NasDem datang bersama Bupati Sintang, Jarot Winarno. Dimana diketahui bersama orang nomor satu di Bumi Senentang tersebut merupakan satu di antara kader partai yang dipimpin Surya Paloh ini.

Ketua DPD Partai NasDem Sintang, Florensius Ronny mengatakan jajaran pengurus datang ke KPU untuk mendaftarkan 40 bacaleg yang akan berkompetisi di 6 Daerah Pemilihan (Dapil) di Kabupaten Sintang.

“Hari ini, kami DPD Partai NasDem telah mendaftarkan seluruh bacaleg sebanyak 40 orang ke KPU Sintang. Semua berkas bacaleg dinyatakan lengkap oleh KPU, bahkan kita telah menerima atau mendapatkan berita acara pelimpahan pengajuan bacaleg oleh KPU,” ungkap Florensius Ronny ketika menggelar konferensi pers di Aula Media Center KPU Sintang.

Ketua DPD Partai NasDem, Florensius Ronny menggelar konferensi pers di Aula Media Center KPU Sintang, Kamis (11/5/2023).

Untuk keterwakilan perempuan, kata Ronny, Partai NasDem dinilainnya cukup tinggi. Sebab tiap Dapil melebihi dari 30 persen.

Nah, dengan didaftarkannya semua bacaleg NasDem ini, maka kami mohon dukungan dari seluruh lapisan masyarakat Sintang pada Pemilu atau Pileg 2024 mendatang,” pungkas Florensius Ronny. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dewan Dorong Pemerintah Perjuangkan TPP Tenaga Pendidik

    Dewan Dorong Pemerintah Perjuangkan TPP Tenaga Pendidik

    • calendar_month Kam, 10 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Sebastian Jaba mendorong agar pemerintah daerah segera menyelesaikan persoalan yang dihadapi tenaga pendidik atau guru, khususnya soal Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) atau Kespeg. “Kami harap ini dapat menjadi perhatian serius pemerintah daerah melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sintang, karena apa yang mereka tutut adalah hak […]

  • Buang Sabu, Warga Sokan Ditangkap Polres Sintang

    Buang Sabu, Warga Sokan Ditangkap Polres Sintang

    • calendar_month Kam, 23 Jan 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – R (36) warga Desa Muara Tanjung, Kecamatan Sokan, Kabupaten Melawi berhasil ditangkap Satnarkoba Polres Sintang, Selasa (21/1/2020). R ditangkap lantaran diduga kuat memiliki narkoba jenis sabu-sabu. Selain berhasil menangkap R. Petugas juga berhasil mengamankan sejumlah barang bukti dari tangan R. Adapun barang bukti yang berhasil diamankan polisi, sebagai berikut: 2 paket klip plastik […]

  • Komitmen Tingkatkan Pelayanan Lapas
    OPD

    Komitmen Tingkatkan Pelayanan Lapas

    • calendar_month Sel, 27 Apr 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Hari Bakti Pemasyarakatan ke-57 yang diperingati pada Selasa (27/4/2021) dianggap menjadi momentum untuk merefleksi perjalanan penyelenggaraan lembaga pemasyarakatan. Sekaligus meningkatkan kualitas dalam menjalankan tugas dan fungsi lembaga pemasyarakatan. Hal itu disampaikan oleh Kepala Lapas Kelas IIB Sintang, Syech Walid. “Bahwa ini sebagai momentum untuk pemasyarakatan lebih maju lagi. Dengan kita coba melaksanakan perubahan-perubahan […]

  • Intervensi Faktor Pemicu Cegah Terjadinya Kekerasan Terhadap Anak

    Intervensi Faktor Pemicu Cegah Terjadinya Kekerasan Terhadap Anak

    • calendar_month Jum, 7 Jul 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Keterbatasan dalam mengawasi anak merupakan satu di antara maraknya kasus-kasus berkaitan dengan anak. Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono menyebut, peran orang tua dalam mengawasi anak-anaknya menjadi sangat penting sebagai lingkungan yang terdekat dengan anak. Untuk mencegah terjadinya kekerasan terhadap anak, hal yang harus dilakukan adalah mengintervensi faktor-faktor yang menjadi penyebabnya. “Penyebab-penyebab ini […]

  • Pesan Wako ke CPNS Lulusan PKN STAN: Adaptasi dan Jalankan Tugas dengan Baik

    Pesan Wako ke CPNS Lulusan PKN STAN: Adaptasi dan Jalankan Tugas dengan Baik

    • calendar_month Rab, 1 Mar 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Formasi Tahun 2022 lulusan Politeknik Keuangan Negara (PKN) Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) menerima secara simbolis SK pengangkatan yang diserahkan langsung oleh Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono di Ruang Rapat Wali Kota, Rabu (1/3/2023). Sejumlah 17 orang lulusan PKN STAN itu bertugas pada jenjang diploma tiga untuk […]

  • 128 Stand Ekraf Ramaikan Kampong Ramadan

    128 Stand Ekraf Ramaikan Kampong Ramadan

    • calendar_month Ming, 2 Apr 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Berbagai macam hiburan dan kuliner disuguhkan pada gelaran Kampong Ramadan Kreatif di Taman Alun Kapuas, Jalan Rahadi Usman. Diikuti 128 stand, kegiatan tersebut digelar mulai tanggal 2 hingga 16 April 2023. Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono berharap, kegiatan tersebut mampu membuka peluang bagi pelaku UMKM serta mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat. Ia turut […]

expand_less