Breaking News
light_mode

Bupati Erlina Silaturahmi Virtual dengan Kades se Kabupaten Mempawah

  • calendar_month Kam, 4 Jun 2020
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Momen lebaran adalah momen berharga bagi masyarakat untuk menjalin tali silaturahmi dan koneksi sosial. Namun, dalam situasi yang rentan terpapar Covid-19, Bupati Mempawah, Hj Erlina menggelar silaturahmi dan halal bihalal Hari Raya Idul Fitri 1441 H secara virtual melalui video conference (Vidcon) bersama Kepala Desa (Kades) se-Kabupaten Mempawah, Kamis (4/6/2020).

“Masih dalam suasana lebaran ya, apabila dalam berinteraksi kita terdapat kata dan perbuatan yang kurang berkenan, saya atas nama pribadi mengucapkan minal aidin wal faidzin mohon maaf lahir dan batin kepada bapak/ibu kepala desa di Kabupaten Mempawah,” ucap Bupati Erlina.

Video conference (Vidcon) bersama kepala desa se-Kabupaten Mempawah, Kamis (4/6/2020)

Selain itu, Bupati Erlina meminta seluruh Kades menyampaikan informasi perkembangan penanganan virus Corona atau Covid-19 di wilayahnya masing-masing.

“Edukasi masyarakat agar tetap mengukuti anjuran dan himbauan pemerintah, terutama dalam menerapkan protokol kesehatan covid-19 di setiap aktivitas sosial masyarakat,” katanya.

Terkait new normal, kata Bupati Erlina, Pemerintah berencana akan membuka kembali akitivitas tempat ibadah dan kegiatan ekonomi. Langkah itu diambil agar dapat memulihkan ekonomi masyarakat di tengah pandemi virus Corona atau Covid-19 ini.

“Mudah – mudahan dengan adanya new normal ini masyarakat akan merasa terbantu. Biar bagaimanapun tujuan dari pada new normal ini untuk masyarakat agar dapat beraktivitas kembali, namun tetap menjalankan protokol kesehatan,” pungkasnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kecam Aksi Teror Bom Bunuh Diri, DPRD Sintang Dukung Polri Tindak Tegas Pelaku Teror

    Kecam Aksi Teror Bom Bunuh Diri, DPRD Sintang Dukung Polri Tindak Tegas Pelaku Teror

    • calendar_month Ming, 13 Mei 2018
    • 1Komentar

    LensaKalbar –  Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Hardoyo mengecam aksi keji teror bom bunuh diri yang  menewaskan 13 orang warga sipil yang terjadi di tiga serangan bom di gereja Surabaya yakni di Gereja Kristen Indonesia, Gereja Pantekosta Pusat Surabaya dan Gereja Katolik Santa Maria. “DPRD Sintang mengecam aksi teror ini. Kita berikan dukungan […]

  • Lomba Kelurahan, Sungai Jawi Wakili Kota Pontianak

    Lomba Kelurahan, Sungai Jawi Wakili Kota Pontianak

    • calendar_month Sen, 13 Mei 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kelurahan Sungai Jawi mewakili Kota Pontianak pada Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi Kalbar. Terpilihnya Kelurahan Sungai Jawi lantaran tingginya pemberdayaan masyarakat kelurahan. “Baik itu melalui gotong royong, penghijauan, penanganan kesehatan, pendidikan serta bersama Tim Penggerak PKK Kelurahan melakukan peningkatan yang ada,” ujar Wakil Wali Kota Pontianak, Bahasan saat menghadiri penilaian Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi […]

  • Masuk Peringkat Kedua Tingkat Kerawanan, Ini Pesan Pangdam untuk Aparat Keamanan

    Masuk Peringkat Kedua Tingkat Kerawanan, Ini Pesan Pangdam untuk Aparat Keamanan

    • calendar_month Sen, 18 Jun 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) diyakini aparat keamanan masuk kategori kedua, setelah Provinsi Papua yang memiliki tingkat kerawanan cukup tinggi dalam Pelaksanaan Pilkada serentak 27 mendatang. Olehkarenanya, Pangdam XII/TPR Mayjen TNI Achmad Supriyadi meminta kepada aparat keamanan untuk tidak ada keraguan dalam menjalankan tugas. “Jajaran TNI tidak boleh ada keraguan dalam tugas dan memberikan […]

  • Komitmen Bangun dan Majukan Olahraga Mempawah

    Komitmen Bangun dan Majukan Olahraga Mempawah

    • calendar_month Kam, 25 Agu 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Komite Olahraga Nasaional Indonesia (KONI) Mempawah berkomitmen mendukung upaya pemerintah daerah dalam membangun dan memajukan dunia olahraga di kabupaten ini. Olehkarenanya, Kamis (25/8/2022), KONI Mempawah yang dipimpin Wendri Fachrizal bersama Sekretaris KONI Mempawah, Dudung Agus Suharto melakukan silaturahmi ke Bupati Mempawah, Hj Erlina. Kedatangan ketua dan sekretaris serta jajaran KONI Mempawah ini juga […]

  • Pelayanan Publik Zona Merah, Ini Kata Dewan Sintang…

    Pelayanan Publik Zona Merah, Ini Kata Dewan Sintang…

    • calendar_month Jum, 23 Mar 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Masuk Zona Merah dalam pelayanan publik, sungguh sangat memprihatinkan. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sintang harus bertindak cepat untuk memperbaikinya, sebelum menjadi citra buruk jalannya pemerintahan. “Raport merah ini harus segera dievaluasi,” tegas Anggota DPRD Sintang, Mainar Sari, setelah Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Kalbar menyerahkan hasil penilaian pelayanan publik di Kabupaten Sintang, Kamis (22/3). Menurut […]

  • CT Scan 128 Slice Kado Istimewa RSUD SSMA

    CT Scan 128 Slice Kado Istimewa RSUD SSMA

    • calendar_month Sen, 26 Okt 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Delapan tahun usia Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sultan Syarif Mohamad Alkadrie (SSMA) Kota Pontianak sejak berdirinya tahun 2012 lalu, Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono mengajak seluruh jajaran RSUD SSMA menjadikan momentum itu untuk melakukan evaluasi-evaluasi. Peningkatan pelayanan rumah sakit menjadi hal yang mutlak untuk dilakukan. Di hari ulang tahun yang ke […]

expand_less